[Pramuka] Kenapa miring ke kanan ???

2007-08-06 Terurut Topik rimata66

Salam Pramuka,

Sore ini saya ditanya seorang Pramuka Penegak yang baca tulisan saya 
di milis ini.

Kenapa, kak ? Kok tanda di baret di pasang di kiri dan baret kita 
dipakai miring ke kanan ? Kenapa bukan kebalikannya 

Saya terdiam sesaat dabn mengulang penjelasan yang pernah saya 
terima.

' Perhatikan semua satuan tempur militer. Pasti baretnya miring ke 
kanan. Yang miring ke kiri itu Brigade Mobil. Harapannya adalah agar 
warga Gugus depan itu seperti satuan tempur. Bukankah Gugus Depan 
itu adalah gugus terdepan, satuan yang paling muka berdiri, 
menghadapi langsung seghala tantangan.

Tantangan apa ?

 Ya kembali ke Kiasan Dasar. Tantangan yang kita hadapi adalah 
pembangunan Indonesia seutuhnya. Ingat janji kita ? Mempersiapkan 
diri atau ikut serta membangun masyarakat ? Di sana kita diharapkan 
untuk bisa menempatkan diri ..

Lalu, Kak apa sih arti Bantara, Laksana, Pandega ???

 Lha apa pembina kamu tidak pernah bicara tentang jati diri 
Pramuka ?

Ia menggeleng.

Saya tertegun, terdiam beberapa lama. Kuhembuskan nafas lalu mulai 
bicara lagi .

( Dalam anganku berlarian pikiran . apa benar kita masih mebina 
adik-adik kita ? Jangan-jangan setelah 100 tahun semangat Kepanduanm 
malah padam habis)

Salam dari kancah pembinaan di gugus terdepan

Hendro Prakoso








Re: [Pramuka] Kenapa miring ke kanan ???

2007-08-06 Terurut Topik Eka Harijanto
Lho sudah pulang? Kapan sampainya?
Katanya terdampar di Yaman?


rimata66 wrote:

Salam Pramuka,

Sore ini saya ditanya seorang Pramuka Penegak yang baca tulisan saya 
di milis ini.

Kenapa, kak ? Kok tanda di baret di pasang di kiri dan baret kita 
dipakai miring ke kanan ? Kenapa bukan kebalikannya 

Saya terdiam sesaat dabn mengulang penjelasan yang pernah saya 
terima.

' Perhatikan semua satuan tempur militer. Pasti baretnya miring ke 
kanan. Yang miring ke kiri itu Brigade Mobil. Harapannya adalah agar 
warga Gugus depan itu seperti satuan tempur. Bukankah Gugus Depan 
itu adalah gugus terdepan, satuan yang paling muka berdiri, 
menghadapi langsung seghala tantangan.

Tantangan apa ?

 Ya kembali ke Kiasan Dasar. Tantangan yang kita hadapi adalah 
pembangunan Indonesia seutuhnya. Ingat janji kita ? Mempersiapkan 
diri atau ikut serta membangun masyarakat ? Di sana kita diharapkan 
untuk bisa menempatkan diri ..

Lalu, Kak apa sih arti Bantara, Laksana, Pandega ???

 Lha apa pembina kamu tidak pernah bicara tentang jati diri 
Pramuka ?

Ia menggeleng.

Saya tertegun, terdiam beberapa lama. Kuhembuskan nafas lalu mulai 
bicara lagi .

( Dalam anganku berlarian pikiran . apa benar kita masih mebina 
adik-adik kita ? Jangan-jangan setelah 100 tahun semangat Kepanduanm 
malah padam habis)

Salam dari kancah pembinaan di gugus terdepan

Hendro Prakoso







  


-- 
Haram menyerah, perjuangan harus tuntas, dengan jiwa membaja sampai ke 
ujung-ujungnya.
Pangeran Antasari (Pemimpin Perang Banjar 1859-1906)