Re: [Bulk] Re: [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah FP3ST)

2007-06-08 Terurut Topik E l a n g
Udah Kok Mas, Malah rencananya akan di tampilkan di Koran Tempo 


  - Original Message - 
  From: Amal Ihsan 
  To: silatindonesia@yahoogroups.com 
  Sent: Friday, June 08, 2007 12:48 PM
  Subject: [Bulk] Re: [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah 
FP3ST)


  Mengharukan! Kyknya tulisan Mas Ian dan Kang Iwan hrs diabadikan di situs 
kita 
  sebagai tulisan peringatan setahun FP3STI. Udh dimasukkin belum ya oleh 
  akang2 admin kita? 

  On 06/08/2007 10:31 am, Ian Samsudin wrote:
   Setahun Berjalan, Setapak Langkah
   (Catatan menyambut ulang tahun FP3ST yang pertama)
  
  
  
   Dari ide dan keprihatinan Menuju Tindakan Nyata
  
   Banyak orang mungkin merasa prihatin akan perkembangan dan kemajuan
   budaya bangsa sendiri, termasuk Pencak Silat di dalamnya. Namun kelahiran
   sebuah wadah bernama Forum Pecinta dan Pelestari (Pencak) Silat Tradisional
   (FP3ST) merupakan suatu fenomena tersendiri yang bahkan tidak diduga oleh
   para penggasnya berkaitan dengan usaha pelestarian pencak silat
   tradisional. Untuk itu penting bagi kita semua agar kelahiran,
   perkembangan, kemajuan dan juga kelemahan forum menjadi pelajaran kita
   semua, khususnya bagi pihak-pihak yang memiliki kepedulian terhadap
   kelangsungan budaya leluhur bangsa: pencak silat. Sebuah pelajaran yang
   harus dipetik agar berguna bagi semua pihak untuk lebih melestarikan lagi
   pusaka leluhur ini.
  
   Berawal dari berdiskusi (lihat kisah yang cukup lengkap dari sesepuh
   forum, Iwan-dibawah: salut untuk Iwan!) di dunia maya, kala itu masih
   bernama silat bogor-milis yang bersifat terbuka sehingga banyak praktisi
   maupun pemerhati silat yang terlibat dan bergabung di dalamnya.
  
   Diskusi di milis itu berkisah tentang silat tradisional Jakarta
   (tenabang) sabeni yang kehadirannya semakin kurang dikenal dan dapat
   dikatakan berada pada tahap yang dikhawatirkan kelanggengannya. Dari sana
   dengan bantuan dan kebesaran hati Mas Eko, sebagian kecil anggota milis
   copy darat, bertemu di rumah beliau dan bahkan kemudian berlatih bersama
   ilmu silat tenabang sabeni. Dari sinilah kemajuan terus bergulir menjadi
   terbentuknya forum dan semakin berkembang.
  
   Inilah salah satu hal yang membedakan; banyak orang yang prihatin dan ada
   juga yang menyuarakan pentingnya pelestarian pencak silat tradisional dalam
   bentuk kata-kata atau tulisan dengan jangkauan yang begitu terbatas; tapi
   sedikit yang kemudian mengambil tindakan lebih nyata melakukan sesuatu:
   bertindak, dalam bentuk yang sungguh nyata dan konkret. Yaitu berkumpul,
   berdiskusi, membentuk wadah dan berkerja dalam organisasi. Apalagi dijiwai
   oleh semangat yang tulus ikhlas, tanpa pamrih dalam lingkungan kebersamaan
   dan kekeluargaan.
  
  
   Apa yang mendorong forum lebih berkembang?
  
   Pertanyaan ini menggelitik penulis , tatkala menyadari bahwa satu tahun
   memang waktu yang tidak lama dan cepat berlalu dan dengan perkembangan yang
   demikian pesat dan mengejutkan.
  
   Lalu faktor-faktor pada saja yang membuat FP3ST dapat berkembang dengan
   demikian pesat dalam mengejawantahan visi-misinya untuk pelestarian pencak
   silat tradisionil:
  
  
   Telah ada keperihatinan dan orang-orang yang mau berbuat sesuatu atas
   dasar keprihatiann itu. Tanpa adanya kesamaan pandangan tentang kondisi
   keprihatinan pencak silat tradisi; sulit untuk berbicara tentang
   pelestarian
  
  
  
   Wadah atau Organisasi :
  
   Adanya Wadah yang bagi mereka yang prihatin untuk berbuat sesuatu.
   Selama ini keprihatinan akan kondisi pencak silat tradisionil sudah banyak
   disuarakan di milis, forum diskusi dan sebagainya; namun tidak ada wadah
   yang jelas untuk menyatukannya dan mengubahnya menjadi sebuah roda kerja
   yang menggerakkan dan menjadi nyata Visi dan misi yang relative jelas dan
   spesifik. Yaitu untuk pelestarian pencak silat tradisional (yang pada
   awalnya lingkupnya jabodetabek). Sasaran yang hendak dituju sudah sangat
   spesifik terutama aliran yang hendak punah dengan criteria tertentu (lihat
   diskusi dan penjelasan soal ini dari Kang Kiki dan Mas Eko di milis). Dan
   umumnya aliran ini belum terwadahi dalam IPSI. Dengan kejernihan 'visi'
   ini lingkup dan arah kerja dapat diletakkan pada posisi yang jelas yang 
   pada akhirnya membimbing semua langkah ke depan. Adanya orang-orang yang
   dengan segala keterbatasannya memiliki komitmen, dedikasi dan kinerja yang
   sungguh patut diacungi jempol. Juga termasuk di dalam nya tokoh-tokoh yang
   mendukung seperti O'ong Maryono, Edy Nalapraya, dll Adanya kerja nyata dari
   wadah tersebut
   Suasana dan atmosfer kekeluargaan; keihlasan dan dengan tulus menjadi
   jiwa yang semakin menggulirkan kemajuan Forum
  
  
   Publikasi yang Luas dan dengan Media Beragam
  
   Publikasi dari internet. Sejak awal didirikannya Forum ini terkait
   dengan salah satu teknologi modern yaitu internet dan mailing list. 
   Kehadiran website www.silatindonesia.com

Re: [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah FP3ST)

2007-06-07 Terurut Topik Eko Hadi
  Terima kasih Mas Ian S .sebuah epilog yang menentramkan hati ...

  Rekan2 Sahabat Silat, satu hal yg ingin kami garis bawahi yaitu keterbatasan 
SDM di Forum kita, Saat ini hanya beberapa orang yg harus menangani dan 
memikirkan hal2 teknis mengenai pelestarian (sehingga terkesan ada 
penumpukan/pemusatan di satu aliran tertentu) ... hal ini ditambah sebagian 
besar Pengurus FOrum adalah Profesional muda yang memiliki tanggung jawab lain 
... sehingga dengan segala keterbatasan tersebut terkadang menimbulkan kendala 
di laju forum 
  Tetapi ada yg unik, walau terkesan dilakukan sebagai suatu selingan ... 
kinerja/pencapaian forum cukup mengesankan walau belum genap 1 tahun , 
bagaimana jika dikerjakan secara lebih profesional ..!!! tentunya hasilnya akan 
lebih nyata ..Oleh karena itu:
  Kami dari komunitas Pencinta dan Pelestari Silat Tradisional Indonesia, 
menghimbau kepada rekan2 yg belum/selama ini hanya berada di balik layar ... 
ayo sama2 turut aktif di kegiatan off air forum, sehingga akan menambah tenaga 
dari FOrum/Komunitas tanpa tenaga yang cukup, forum/komunitas akan 
terhuyung-huyung menghadapi keinginan/demand yang besar.

  Gitu aja rekan2 Forum/Komunitas ini asas dan landasannya adalah: Cair, 
Kekeluargaan, Ikhlas, Independen, jujur, kekeluargaan dan Musyawarah ... itu aja

  Eko Hadi S
  Corporate Legal  Compliance
  PT. TEMPO INTI MEDIA Tbk
  Telp: 021-3916160, Ext.212 

- Original Message - 
From: Ian Samsudin 
To: silatindonesia@yahoogroups.com 
Sent: Friday, June 08, 2007 10:31 AM
Subject: [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah FP3ST)


Setahun Berjalan, Setapak Langkah
(Catatan menyambut ulang tahun FP3ST yang pertama)



Dari ide dan keprihatinan Menuju Tindakan Nyata 

Banyak orang mungkin merasa prihatin akan perkembangan dan kemajuan budaya 
bangsa sendiri, termasuk Pencak Silat di dalamnya. Namun kelahiran sebuah wadah 
bernama Forum Pecinta dan Pelestari (Pencak) Silat Tradisional (FP3ST) 
merupakan suatu fenomena tersendiri yang bahkan tidak diduga oleh para 
penggasnya berkaitan dengan usaha pelestarian pencak silat tradisional. Untuk 
itu penting bagi kita semua agar kelahiran, perkembangan, kemajuan dan juga 
kelemahan forum menjadi pelajaran kita semua, khususnya bagi pihak-pihak yang 
memiliki kepedulian terhadap kelangsungan budaya leluhur bangsa: pencak silat. 
Sebuah pelajaran yang harus dipetik agar berguna bagi semua pihak untuk lebih 
melestarikan lagi pusaka leluhur ini.

Berawal dari berdiskusi (lihat kisah yang cukup lengkap dari sesepuh forum, 
Iwan-dibawah: salut untuk Iwan!) di dunia maya, kala itu masih bernama silat 
bogor-milis yang bersifat terbuka sehingga banyak praktisi maupun pemerhati 
silat yang terlibat dan bergabung di dalamnya. 

Diskusi di milis itu berkisah tentang silat tradisional Jakarta (tenabang) 
sabeni yang kehadirannya semakin kurang dikenal dan dapat dikatakan berada pada 
tahap yang dikhawatirkan kelanggengannya. Dari sana dengan bantuan dan 
kebesaran hati Mas Eko, sebagian kecil anggota milis copy darat, bertemu di 
rumah beliau dan bahkan kemudian berlatih bersama ilmu silat tenabang sabeni. 
Dari sinilah kemajuan terus bergulir menjadi terbentuknya forum dan semakin 
berkembang. 

Inilah salah satu hal yang membedakan; banyak orang yang prihatin dan ada 
juga yang menyuarakan pentingnya pelestarian pencak silat tradisional dalam 
bentuk kata-kata atau tulisan dengan jangkauan yang begitu terbatas; tapi 
sedikit yang kemudian mengambil tindakan lebih nyata melakukan sesuatu: 
bertindak, dalam bentuk yang sungguh nyata dan konkret. Yaitu berkumpul, 
berdiskusi, membentuk wadah dan berkerja dalam organisasi. Apalagi dijiwai oleh 
semangat yang tulus ikhlas, tanpa pamrih dalam lingkungan kebersamaan dan 
kekeluargaan. 


Apa yang mendorong forum lebih berkembang?

Pertanyaan ini menggelitik penulis , tatkala menyadari bahwa satu tahun 
memang waktu yang tidak lama dan cepat berlalu dan dengan perkembangan yang 
demikian pesat dan mengejutkan.

Lalu faktor-faktor pada saja yang membuat FP3ST dapat berkembang dengan 
demikian pesat dalam mengejawantahan visi-misinya untuk pelestarian pencak 
silat tradisionil:


Telah ada keperihatinan dan orang-orang yang mau berbuat sesuatu atas dasar 
keprihatiann itu. Tanpa adanya kesamaan pandangan tentang kondisi keprihatinan 
pencak silat tradisi; sulit untuk berbicara tentang pelestarian



Wadah atau Organisasi :

Adanya Wadah yang bagi mereka yang prihatin untuk berbuat sesuatu. Selama 
ini keprihatinan akan kondisi pencak silat tradisionil sudah banyak disuarakan 
di milis, forum diskusi dan sebagainya; namun tidak ada wadah yang jelas untuk 
menyatukannya dan mengubahnya menjadi sebuah roda kerja yang menggerakkan dan 
menjadi nyata 
Visi dan misi yang relative jelas dan spesifik. Yaitu untuk pelestarian 
pencak silat tradisional (yang pada awalnya lingkupnya jabodetabek

Re: [Bulk] [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah FP3ST)

2007-06-07 Terurut Topik SilatIndonesia.com
Mas Ian terima kasih untuk tulisannya mantap dan manis banget he he he:)

Saya mau Meralat dikit untuk FP3TS, walaupun tidak terlalu serius namun agar 
tidak terjadi salah pahaman nama FP2TS adalah nama yg sudah disepakati pada 
waktu itu, bahkan waktu di Rumahnya Mas eko bahwa nama pencaknya memang tidak 
ditulis tapi pengertiannya tetap mengarah pada arti Kata Pencak Silat ( Silat ).

terima kasih
Indosilat



  - Original Message - 
  From: Ian Samsudin 
  To: silatindonesia@yahoogroups.com 
  Sent: Friday, June 08, 2007 10:31 AM
  Subject: [Bulk] [silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah 
FP3ST)


  Setahun Berjalan, Setapak Langkah
  (Catatan menyambut ulang tahun FP3ST yang pertama)



  Dari ide dan keprihatinan Menuju Tindakan Nyata 

  Banyak orang mungkin merasa prihatin akan perkembangan dan kemajuan budaya 
bangsa sendiri, termasuk Pencak Silat di dalamnya. Namun kelahiran sebuah wadah 
bernama Forum Pecinta dan Pelestari (Pencak) Silat Tradisional (FP3ST) 
merupakan suatu fenomena tersendiri yang bahkan tidak diduga oleh para 
penggasnya berkaitan dengan usaha pelestarian pencak silat tradisional. Untuk 
itu penting bagi kita semua agar kelahiran, perkembangan, kemajuan dan juga 
kelemahan forum menjadi pelajaran kita semua, khususnya bagi pihak-pihak yang 
memiliki kepedulian terhadap kelangsungan budaya leluhur bangsa: pencak silat. 
Sebuah pelajaran yang harus dipetik agar berguna bagi semua pihak untuk lebih 
melestarikan lagi pusaka leluhur ini.

  Berawal dari berdiskusi (lihat kisah yang cukup lengkap dari sesepuh forum, 
Iwan-dibawah: salut untuk Iwan!) di dunia maya, kala itu masih bernama silat 
bogor-milis yang bersifat terbuka sehingga banyak praktisi maupun pemerhati 
silat yang terlibat dan bergabung di dalamnya. 

  Diskusi di milis itu berkisah tentang silat tradisional Jakarta (tenabang) 
sabeni yang kehadirannya semakin kurang dikenal dan dapat dikatakan berada pada 
tahap yang dikhawatirkan kelanggengannya. Dari sana dengan bantuan dan 
kebesaran hati Mas Eko, sebagian kecil anggota milis copy darat, bertemu di 
rumah beliau dan bahkan kemudian berlatih bersama ilmu silat tenabang sabeni. 
Dari sinilah kemajuan terus bergulir menjadi terbentuknya forum dan semakin 
berkembang. 

  Inilah salah satu hal yang membedakan; banyak orang yang prihatin dan ada 
juga yang menyuarakan pentingnya pelestarian pencak silat tradisional dalam 
bentuk kata-kata atau tulisan dengan jangkauan yang begitu terbatas; tapi 
sedikit yang kemudian mengambil tindakan lebih nyata melakukan sesuatu: 
bertindak, dalam bentuk yang sungguh nyata dan konkret. Yaitu berkumpul, 
berdiskusi, membentuk wadah dan berkerja dalam organisasi. Apalagi dijiwai oleh 
semangat yang tulus ikhlas, tanpa pamrih dalam lingkungan kebersamaan dan 
kekeluargaan. 


  Apa yang mendorong forum lebih berkembang?

  Pertanyaan ini menggelitik penulis , tatkala menyadari bahwa satu tahun 
memang waktu yang tidak lama dan cepat berlalu dan dengan perkembangan yang 
demikian pesat dan mengejutkan.

  Lalu faktor-faktor pada saja yang membuat FP3ST dapat berkembang dengan 
demikian pesat dalam mengejawantahan visi-misinya untuk pelestarian pencak 
silat tradisionil:


  Telah ada keperihatinan dan orang-orang yang mau berbuat sesuatu atas dasar 
keprihatiann itu. Tanpa adanya kesamaan pandangan tentang kondisi keprihatinan 
pencak silat tradisi; sulit untuk berbicara tentang pelestarian



  Wadah atau Organisasi :

  Adanya Wadah yang bagi mereka yang prihatin untuk berbuat sesuatu. Selama ini 
keprihatinan akan kondisi pencak silat tradisionil sudah banyak disuarakan di 
milis, forum diskusi dan sebagainya; namun tidak ada wadah yang jelas untuk 
menyatukannya dan mengubahnya menjadi sebuah roda kerja yang menggerakkan dan 
menjadi nyata 
  Visi dan misi yang relative jelas dan spesifik. Yaitu untuk pelestarian 
pencak silat tradisional (yang pada awalnya lingkupnya jabodetabek). Sasaran 
yang hendak dituju sudah sangat spesifik terutama aliran yang hendak punah 
dengan criteria tertentu (lihat diskusi dan penjelasan soal ini dari Kang Kiki 
dan Mas Eko di milis). Dan umumnya aliran ini belum terwadahi dalam IPSI. 
Dengan kejernihan 'visi' ini lingkup dan arah kerja dapat diletakkan pada 
posisi yang jelas yang pada akhirnya membimbing semua langkah ke depan. 
  Adanya orang-orang yang dengan segala keterbatasannya memiliki komitmen, 
dedikasi dan kinerja yang sungguh patut diacungi jempol. Juga termasuk di dalam 
nya tokoh-tokoh yang mendukung seperti O'ong Maryono, Edy Nalapraya, dll 
  Adanya kerja nyata dari wadah tersebut 
  Suasana dan atmosfer kekeluargaan; keihlasan dan dengan tulus menjadi jiwa 
yang semakin menggulirkan kemajuan Forum


  Publikasi yang Luas dan dengan Media Beragam

  Publikasi dari internet. Sejak awal didirikannya Forum ini terkait dengan 
salah satu teknologi modern yaitu internet dan mailing list. Kehadiran website 
www.silatindonesia.com kemudian mengisi kekosongan

[silatindonesia] setahun berjalan setapak langkah (ultah FP3ST)

2007-06-07 Terurut Topik Ian Samsudin
Setahun Berjalan, Setapak Langkah
  (Catatan menyambut ulang tahun FP3ST yang pertama)
   
   
   
  Dari ide dan keprihatinan Menuju Tindakan  Nyata 
   
  Banyak orang mungkin merasa prihatin akan perkembangan dan kemajuan budaya 
bangsa sendiri, termasuk Pencak Silat  di dalamnya.  Namun kelahiran sebuah 
wadah bernama Forum Pecinta dan Pelestari (Pencak) Silat Tradisional (FP3ST) 
merupakan suatu fenomena tersendiri yang bahkan tidak diduga oleh para 
penggasnya berkaitan dengan usaha pelestarian pencak silat tradisional. Untuk 
itu penting bagi kita semua agar kelahiran, perkembangan, kemajuan dan juga 
kelemahan forum menjadi pelajaran kita semua, khususnya bagi pihak-pihak yang 
memiliki kepedulian terhadap kelangsungan budaya leluhur bangsa: pencak silat.  
Sebuah pelajaran yang harus dipetik agar berguna bagi semua pihak untuk lebih 
melestarikan lagi pusaka leluhur ini.
   
  Berawal dari berdiskusi (lihat kisah  yang cukup lengkap dari sesepuh forum, 
Iwan—dibawah: salut untuk Iwan!) di dunia maya, kala itu masih bernama silat 
bogor—milis yang bersifat terbuka sehingga banyak praktisi maupun pemerhati 
silat yang terlibat dan bergabung di dalamnya.   
   
  Diskusi di milis itu berkisah tentang silat tradisional Jakarta (tenabang) 
sabeni yang kehadirannya semakin kurang dikenal dan dapat dikatakan berada  
pada tahap yang dikhawatirkan kelanggengannya.  Dari sana dengan bantuan dan 
kebesaran hati Mas Eko, sebagian kecil anggota milis copy darat, bertemu di 
rumah beliau dan bahkan kemudian berlatih bersama ilmu silat tenabang sabeni.  
Dari sinilah kemajuan terus bergulir menjadi terbentuknya forum dan semakin 
berkembang… 
   
  Inilah salah satu hal yang membedakan; banyak orang yang prihatin dan ada 
juga yang menyuarakan pentingnya pelestarian pencak silat tradisional dalam 
bentuk kata-kata atau tulisan dengan jangkauan yang begitu terbatas; tapi 
sedikit yang kemudian mengambil tindakan lebih nyata melakukan sesuatu: 
bertindak, dalam bentuk yang sungguh nyata dan konkret.  Yaitu berkumpul, 
berdiskusi, membentuk wadah dan berkerja dalam organisasi.  Apalagi dijiwai 
oleh semangat yang tulus ikhlas, tanpa pamrih dalam lingkungan kebersamaan dan 
kekeluargaan.
   
   
  Apa yang mendorong forum lebih berkembang?
   
  Pertanyaan ini menggelitik penulis , tatkala menyadari bahwa satu tahun 
memang waktu yang tidak lama dan cepat berlalu dan dengan perkembangan yang 
demikian pesat dan mengejutkan.
   
  Lalu faktor-faktor pada saja yang membuat FP3ST dapat berkembang dengan 
demikian pesat dalam mengejawantahan  visi-misinya untuk pelestarian pencak 
silat tradisionil:
   

   Telah ada keperihatinan dan orang-orang yang mau berbuat sesuatu atas dasar 
keprihatiann itu.  Tanpa adanya kesamaan pandangan tentang kondisi keprihatinan 
pencak silat tradisi; sulit untuk berbicara tentang pelestarian
   
   

   Wadah atau Organisasi  :

   Adanya Wadah yang bagi mereka yang prihatin untuk berbuat sesuatu. Selama 
ini keprihatinan akan kondisi pencak silat tradisionil sudah banyak disuarakan 
di milis, forum diskusi dan sebagainya; namun tidak ada wadah yang jelas untuk 
menyatukannya dan mengubahnya menjadi sebuah roda kerja yang menggerakkan  dan 
menjadi nyata  
   Visi dan misi yang relative jelas dan spesifik.  Yaitu untuk pelestarian 
pencak silat tradisional (yang pada awalnya lingkupnya jabodetabek).  Sasaran 
yang hendak dituju sudah sangat spesifik terutama aliran yang hendak punah 
dengan criteria tertentu (lihat diskusi dan penjelasan soal ini dari Kang Kiki 
dan Mas Eko di milis).  Dan umumnya aliran ini belum terwadahi dalam IPSI. 
Dengan kejernihan  ‘visi’ ini lingkup dan arah kerja dapat diletakkan pada 
posisi yang jelas yang  pada akhirnya  membimbing semua langkah ke depan.
   Adanya orang-orang  yang dengan segala keterbatasannya memiliki komitmen, 
dedikasi dan kinerja yang sungguh patut diacungi jempol. Juga termasuk di dalam 
nya tokoh-tokoh yang mendukung seperti O’ong Maryono, Edy Nalapraya, dll  
   Adanya kerja nyata dari wadah tersebut   
   Suasana dan atmosfer kekeluargaan; keihlasan dan dengan tulus menjadi jiwa 
yang semakin menggulirkan kemajuan Forum
   

   Publikasi yang Luas dan dengan Media Beragam

   Publikasi dari internet. Sejak awal didirikannya Forum ini terkait dengan 
salah satu teknologi modern yaitu internet dan mailing list.  Kehadiran website 
www.silatindonesia.com kemudian mengisi kekosongan informasi yang terkini dan 
update menyangkut pencak silat (tradisionil) Indonesia.  
  Selain website juga mailing list Silat Indonesia (tadinya silat Bogor); dan 
juga diskusi di berbagai milis dan webforum lainnya (seperti kaskus, wikimu,dll)

   Koran :  kehadiran wartawan tempo Mas Amal (bersama dengan Mas Eko dan teman 
lainnya) jelas merupakan kontribusi yang berharga bagi publikasi pencak silat 
secara lebih luas dan massal yang dengan demikian dapat semakin mempopulerkan 
dan sekaligus memberikan citra yang lebih