[tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik Coba
Saya coba install cbq utnuk management bandwidth di Mandrake 9.0 sebagai
proxy server,
Karena saya ingin tidak setiap ip address punya bandwitdh yang sama besar
untuk browsing ke internet.
Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
dapatkan.  atau mungkin ada yang tau
alternatif lain seperti yang saya maksud.

Terima kasih.




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik Adi Nugroho
Pada Monday 22 January 2007 14:35, Coba menulis:
 Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
 dapatkan.  

Biasanya cbq sudah aktif secara default di kernel.
Bahkan, pada banyak distribusi yang menggunakan kernel 2.4.21 ke atas, cbq dan 
htb dua duanya aktif. Tinggal dikonfigurasi dengan perintah tc.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Mengaktifkan X windows

2007-01-22 Terurut Topik SwinK


- Original Message - 
From: hasan [EMAIL PROTECTED]

To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Friday, January 19, 2007 6:28 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Mengaktifkan X windows



On Friday 19 January 2007 10:17 am, Welly wrote:

Dear All,
Kenapa yah linux saya ketika habis restart, tidak bisa masuk ke X 
windows,

apa yg harus dilakukan ??
mungkin di /etc/inittab, levelnya 3, coba rubah dari level 3 menjadi level 
5


Terima Kasih

Welly



kalo saya punya problem di FC4 saat keluar dari X (kde)
layar sheel nya yg biasanya cm item putih jadi ada bingkai berwarna biru di 
sekelilingnya..

truss apa yg kita ketik di shell gak kelihatan..
kecuali saat komputer di reboot(ctr+alt+del) atau halt(menekan tombol power 
sesaat) di situ ada muncul tulisan(meag biasa saat linux shutdown)

kira2 ada yg tau kenapa bisa begitu yah?

terimakasih sebelumnya 



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik kurniadi
boba cari cbq.init di google aja ini script untuk running cbq, alternatif
nya pake htb juga pake htb.init, kalo mau lebih nyaman lagi mendingan pake
shorewall disitu sekalian setup firewall, nat, bw management, redirect.

Kurniadi

 Saya coba install cbq utnuk management bandwidth di Mandrake 9.0 sebagai
 proxy server,
 Karena saya ingin tidak setiap ip address punya bandwitdh yang sama besar
 untuk browsing ke internet.
 Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
 dapatkan.  atau mungkin ada yang tau
 alternatif lain seperti yang saya maksud.

 Terima kasih.




 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik artanto, bayu

On 1/22/07, Adi Nugroho [EMAIL PROTECTED] wrote:

Pada Monday 22 January 2007 14:35, Coba menulis:
 Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
 dapatkan.

Biasanya cbq sudah aktif secara default di kernel.
Bahkan, pada banyak distribusi yang menggunakan kernel 2.4.21 ke atas, cbq dan
htb dua duanya aktif. Tinggal dikonfigurasi dengan perintah tc.


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




untuk lebih membantu menggunakan perintah tc isa menggunakan script seperti
htb-init
cbq-init
htb-gen
wondershaper
wshaperx
htb-tool
dll

coba cari di sf.net ato freshmeat

--
semusim info pindah ke Google

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] [WAS] RE: [tanya-jawab] courier-imap and userdb------ cyrus-sasl

2007-01-22 Terurut Topik Muhidin
Dear Linuxer,
Terima kasih sebeleumnya atas jawaban bapak asfihani dan saran bapak
musanif. Saat ini mail server yg saya buat sudah bisa di access lewat web
dengan squirrel configurasi yg saya gunakan sbb:
Postfix 2.2.8
Tpop3d 1.5.3
Courier-imap 1.7.0
Squirrel mail 1.4.9a

Saya berencana akan merelay unutk smtp ke server lain tapi saya ingin
menggunakan authentikasi dengan menggunakan cyrus-sasl saya sudah
menginstall cyrus-sasl 2.1.21 tapi saya mendapat kendala sbb:
--
Jan 22 15:18:05 mail postfix/smtp[2983]: 8F251AF00B8:
to=[EMAIL PROTECTED], relay=www.xxx.com[xxx.xxx.xxx.xxx], delay=21867,
status=deferred (Authentication failed: cannot SASL authenticate to server
www.xxx.com[xxx.xxx.xxx.xxx]: no mechanism available)
---
Postconf -n

alias_database = hash:/etc/aliases
alias_maps = hash:/etc/aliases
command_directory = /usr/sbin
config_directory = /etc/postfix
daemon_directory = /usr/libexec/postfix
debug_peer_level = 2
home_mailbox = Maildir/
html_directory = no
inet_interfaces = all
mail_owner = postfix
mailbox_transport = virtual
mailq_path = /usr/bin/mailq.postfix
manpage_directory = /usr/share/man
mydestination =
myhostname = local.xxx.com
mynetworks = 127.0.0.0/8, 192.168.100.0/24,
newaliases_path = /usr/bin/newaliases.postfix
queue_directory = /var/spool/postfix
readme_directory = /usr/share/doc/postfix-2.2.8/README_FILES
relayhost = [www.xxx.com]
sample_directory = /usr/share/doc/postfix-2.2.8/samples
sendmail_path = /usr/sbin/sendmail.postfix
setgid_group = postdrop
smtp_sasl_auth_enable = yes
smtp_sasl_password_maps = hash:/etc/postfix/sasl_pass
smtp_sasl_security_options =
unknown_local_recipient_reject_code = 550
virtual_gid_maps = static:503
virtual_mailbox_base = /home/virtual
virtual_mailbox_maps = hash:/etc/postfix/virtual
virtual_uid_maps = static:502
---
# vi /usr/lib/sasl/smtpd.conf
pwcheck_method: sasldb
saslauthd_version: 2
---

Mohon pencerahan dari para pakar linux semua 

Salam 
muhidin

-Original Message-
From: Asfihani [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Friday, January 12, 2007 9:17 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] courier-imap and userdb


Muhidin wrote:

Send instant messages to your online friends http://asia.messenger.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik D e s k a
nah masalah shorewall, ada yang punya contoh config yang jalan baik gak

-- 
Salam,
Deskapahendri
Universitas Sriwijaya
Network Division
http://www.unsri.ac.id/~dsk/
YM : deskadcc

 boba cari cbq.init di google aja ini script untuk running cbq, alternatif
 nya pake htb juga pake htb.init, kalo mau lebih nyaman lagi mendingan pake
 shorewall disitu sekalian setup firewall, nat, bw management, redirect.

 Kurniadi

 Saya coba install cbq utnuk management bandwidth di Mandrake 9.0 sebagai
 proxy server,
 Karena saya ingin tidak setiap ip address punya bandwitdh yang sama
 besar
 untuk browsing ke internet.
 Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
 dapatkan.  atau mungkin ada yang tau
 alternatif lain seperti yang saya maksud.

 Terima kasih.




 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] link(web site) wrt54g ver 5 - ddwrt

2007-01-22 Terurut Topik uck

malem..

kawan2.. ada yang tahu yang link(website) yang bahas bagaimana cara update
dari wrt54g ver 5 ke ddwrt. saya udah cari lewat mbah.. ngak ada yang
cocok.
kira kawan2 dapat membantu.

Terima kasih atas perhatiannya

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] link(web site) wrt54g ver 5 - ddwrt

2007-01-22 Terurut Topik Wisu
On Mon, 2007-01-22 at 12:03 +, [EMAIL PROTECTED] wrote:
 malem..
 
 kawan2.. ada yang tahu yang link(website) yang bahas bagaimana cara update
 dari wrt54g ver 5 ke ddwrt. saya udah cari lewat mbah.. ngak ada yang
 cocok.

katanya mbah

http://www.dd-wrt.com/wiki/index.php?title=Flash_Your_Version_5_WRT54G

http://www.scorpiontek.org/portal/content/view/27/36


 kira kawan2 dapat membantu.
 
 Terima kasih atas perhatiannya
 


-- 
Wisu @ Satellite M35

Ubuntu 
Linux 2.6.15-26-686 





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [WAS] RE: [tanya-jawab] courier-imap and userdb------ cyrus-sasl

2007-01-22 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Mon, Jan 22, 2007 at 04:02:23PM +0700, Muhidin wrote:
 Dear Linuxer,
 Terima kasih sebeleumnya atas jawaban bapak asfihani dan saran bapak
 musanif. Saat ini mail server yg saya buat sudah bisa di access lewat web
 dengan squirrel configurasi yg saya gunakan sbb:
 Postfix 2.2.8
 Tpop3d 1.5.3
 Courier-imap 1.7.0
 Squirrel mail 1.4.9a
 
 Saya berencana akan merelay unutk smtp ke server lain tapi saya ingin
 menggunakan authentikasi dengan menggunakan cyrus-sasl saya sudah
 menginstall cyrus-sasl 2.1.21 tapi saya mendapat kendala sbb:

OK, jadi mail server anda memanfaatkan jasa relayer atau mail
server lain untuk kirim email keluar (internet).

 --
 Jan 22 15:18:05 mail postfix/smtp[2983]: 8F251AF00B8:
 to=[EMAIL PROTECTED], relay=www.xxx.com[xxx.xxx.xxx.xxx], delay=21867,
 status=deferred (Authentication failed: cannot SASL authenticate to server
 www.xxx.com[xxx.xxx.xxx.xxx]: no mechanism available)
 ---
 Postconf -n
 
...
 relayhost = [www.xxx.com]
...
 smtp_sasl_auth_enable = yes
 smtp_sasl_password_maps = hash:/etc/postfix/sasl_pass

Apakah postfix yg diinstall sudah support sasl ?
Apakah sasl_pass sdh dicreate dan kemudian postmap sasl_pass
dan reload postfix ?

 smtp_sasl_security_options =
...

 ---
 # vi /usr/lib/sasl/smtpd.conf
 pwcheck_method: sasldb
 saslauthd_version: 2

Kalau ini sih beda, rule ini dipakai kalo postfix anda diset
agar client yg konek ke postfix kudu memakai smtp auth
untuk kirim email keluar (lihat beda parameter smtp_* dan
smptd_*), selengkapnya baca postfix.

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~

Bukan pakar tapi praktisi linux :-)


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] add mx record di tinydns mail relayer

2007-01-22 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Sun, Jan 21, 2007 at 05:25:15PM +0700, [EMAIL PROTECTED] wrote:
 bisa bagi toolsnya ga?
 skalian cara instalasi dan penggunaannya.
 maklum masih newbie

Kalo untuk instalasi sampai dnscache dan namedb untuk dns lokal
bisa cari linknya di blog ini:
  http://invaleed.wordpress.com/2006/07/10/install-and-configure-djbdns/

Ya, nanti mau saya buatkan yg lengkap.

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] add mx record di tinydns mail relayer

2007-01-22 Terurut Topik aries m thamrin

mas boleh dong kasih step by step cara seting dns nya ama dhcp, aku
lagi seting dns pake os pinux. terima kasih

salam
aris

Pada tanggal 07/01/22, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] menulis:

On Sun, Jan 21, 2007 at 05:25:15PM +0700, [EMAIL PROTECTED] wrote:
 bisa bagi toolsnya ga?
 skalian cara instalasi dan penggunaannya.
 maklum masih newbie

Kalo untuk instalasi sampai dnscache dan namedb untuk dns lokal
bisa cari linknya di blog ini:
 http://invaleed.wordpress.com/2006/07/10/install-and-configure-djbdns/

Ya, nanti mau saya buatkan yg lengkap.

--

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq {Scanned}

2007-01-22 Terurut Topik Onno W. Purbo




On Mon, 22 Jan 2007, Coba wrote:


Saya coba install cbq utnuk management bandwidth di Mandrake 9.0 sebagai
proxy server,
Karena saya ingin tidak setiap ip address punya bandwitdh yang sama besar
untuk browsing ke internet.
Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
dapatkan.  atau mungkin ada yang tau
alternatif lain seperti yang saya maksud.

Terima kasih.





setahu saya CBQ  HTB
bisa di ambil SourceForge www.sf.net
bisa di serach dengan keyword CBQ / HTB

Semoga sukses
- Onno


--
This message has been scanned for viruses and
dangerous content by MailScanner, and is
believed to be clean.


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] qmail dengan outlook

2007-01-22 Terurut Topik subbanul muktafi
Assalamualaikum para linuxer
Mohon pencerahan nih!
saya install qmail sudah berjalan dan bisa diakses dengan webmail, yang
kami tanyakan apa dan bagaimana konfigurasi agar qmail saya bisa juga
diakses lewat outlook Express
 Terima kasih atas bantuannya
Wassalam
-- 

subbanul.m

 Rasulullah SAW bersabda, Wahai orang yang berilmu! Berbuatlah dan
beramallah dengan ilmumu,
  bersedekahlah dengan kelebihan hartamu, dan tahanlah lidahmu dari
berbicara,kecuali dalam hal-hal yang berguna menurut pandangan Rabbmu.
  - [HR Ad-Darimi] -






-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Virtual mail server

2007-01-22 Terurut Topik Hans Linux
dear frens...
sy menggunakan suse 10.0 sebagai server, dimana terinstall apache,
postfix dan dovecot. utk virtual domain, sy menggunakan apache. kalo utk
virtual
mailnya setting dimana ya? misalnya di apache sy ada virtual domain
www.vdomian.com selain domain utama sy. sy ingin set supaya mail
[EMAIL PROTECTED] biar bisa jalan. thx for any help :)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Virtual mail server

2007-01-22 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Tue, Jan 23, 2007 at 08:37:22AM +0700, Hans Linux wrote:
 sy menggunakan suse 10.0 sebagai server, dimana terinstall apache,
 postfix dan dovecot. utk virtual domain, sy menggunakan apache. kalo utk
 virtual
 mailnya setting dimana ya? misalnya di apache sy ada virtual domain
 www.vdomian.com selain domain utama sy. sy ingin set supaya mail
 [EMAIL PROTECTED] biar bisa jalan. thx for any help :)

Pertama, jangan dicampur2 konteksnya. Nanti akan bingung sendiri kalo
dicampur2.

Kalo masalahnya dalam konteks email, maka Apache dan HTTP tidak perlu
disertakan sama sekali dalam pembicaraan karena sama sekali tidak ada
hubungannya, walaupun istilahnya sama2 ada virtual-nya.

Menjawab pertanyaan anda:
http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html
http://www.layangan.com/asfik/writings/postfix-virtual.html

Dan dokumen2 lainnya di:
http://postfix.or.id/docs.html
http://www.postfix.org/documentation.html
http://www.postfix.org/docs.html

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


Re: [tanya-jawab] cbq {Scanned}

2007-01-22 Terurut Topik Budi

- Original Message -
From: Onno W. Purbo [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Tuesday, January 23, 2007 5:43 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] cbq {Scanned}





 On Mon, 22 Jan 2007, Coba wrote:

  Saya coba install cbq utnuk management bandwidth di Mandrake 9.0 sebagai
  proxy server,
  Karena saya ingin tidak setiap ip address punya bandwitdh yang sama
besar
  untuk browsing ke internet.
  Tapi saya coba cari cd mandrake tidak terdapat cbq. Dimana saya bisa
  dapatkan.  atau mungkin ada yang tau
  alternatif lain seperti yang saya maksud.
 
  Terima kasih.
 
 


 setahu saya CBQ  HTB
 bisa di ambil SourceForge www.sf.net
 bisa di serach dengan keyword CBQ / HTB

 Semoga sukses
 - Onno


 --
 This message has been scanned for viruses and
 dangerous content by MailScanner, and is
 believed to be clean.


 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Setahu saya, biasanya sudah ada untuk CBQ di tiap distro.

Coba diketik dari console : tc qdisc add help atau tc qdisc help

Contoh tampilan di router saya dgn RH 7.2
=
[EMAIL PROTECTED] tc qdisc help
Usage: tc qdisc [ add | del | replace | change | get ] dev STRING
   [ handle QHANDLE ] [ root | ingress | parent CLASSID ]
   [ estimator INTERVAL TIME_CONSTANT ]
   [ [ QDISC_KIND ] [ help | OPTIONS ] ]

   tc qdisc show [ dev STRING ] [ingress]
Where:
QDISC_KIND := { [p|b]fifo | tbf | prio | cbq | red | etc. }
OPTIONS := ... try tc qdisc add desired QDISC_KIND help
[EMAIL PROTECTED] tc qdisc add help
Usage: tc qdisc [ add | del | replace | change | get ] dev STRING
   [ handle QHANDLE ] [ root | ingress | parent CLASSID ]
   [ estimator INTERVAL TIME_CONSTANT ]
   [ [ QDISC_KIND ] [ help | OPTIONS ] ]

   tc qdisc show [ dev STRING ] [ingress]
Where:
QDISC_KIND := { [p|b]fifo | tbf | prio | cbq | red | etc. }
OPTIONS := ... try tc qdisc add desired QDISC_KIND help
=

Terlihat bahwa cbq sudah ada disana, tinggal pakai saja.
Bila tidak ada, coba lihat apakah konfigurasi kernel anda monolitik atau
modular. Bila monolitik bisa di rekonfigur kernel dgn make menuconfig, masuk
ke Networking Options, lalu masuk ke QoS and/or fair queuing. Disana dipilih
saja semua termasuk CBQ.

Semoga membantu


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] qmail dengan outlook

2007-01-22 Terurut Topik Wahyu Cahyadi

subbanul muktafi wrote:

Assalamualaikum para linuxer
Mohon pencerahan nih!
saya install qmail sudah berjalan dan bisa diakses dengan webmail, yang
kami tanyakan apa dan bagaimana konfigurasi agar qmail saya bisa juga
diakses lewat outlook Express
 Terima kasih atas bantuannya
Wassalam
  

untuk bisa diakses oleh MUA seperti outlook, Thunderbird, evolution , dll
di MTA Anda, dalam hal ini qmail, service SMTP dan POP3 nya dipastikan 
harus bisa diakses oleh user yang menggunakan MUA. Untuk akses ke SMTP 
coba Anda konfigurasi file /etc/tcp.smtp


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] qmail dengan outlook

2007-01-22 Terurut Topik BaCy

On 1/23/07, subbanul muktafi [EMAIL PROTECTED] wrote:

Assalamualaikum para linuxer
Mohon pencerahan nih!
saya install qmail sudah berjalan dan bisa diakses dengan webmail, yang
kami tanyakan apa dan bagaimana konfigurasi agar qmail saya bisa juga
diakses lewat outlook Express
 Terima kasih atas bantuannya
Wassalam


coba install IMAP server (courier imap) atau pop3 server di mail server anda.

--jo--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ping time

2007-01-22 Terurut Topik BaCy

On 1/22/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

Teman 2 sekalian,

Mau tanya  , gimann caranya yah jika bandwidth full tapi ping time latency
nya normal ngga naik .


kalau semua traffic digabung, jawabannya tidak bisa. tapi kalau
traffic tcp, udp, icmp, atau protokol lainnya dipisah2 jawabannya
bisa.
gunakan bandwidth manager.

--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] latihan soal

2007-01-22 Terurut Topik BaCy

On 1/21/07, Fajran Iman Rusadi [EMAIL PROTECTED] wrote:

On 1/21/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
 aq juga mau latihan soalnya mas roni.


buka aja http://www.brainbench.com



www.4shared.com
cari buku tentang certification

--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ping time

2007-01-22 Terurut Topik Ron1N

2007/1/23, BaCy [EMAIL PROTECTED]:

On 1/22/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Teman 2 sekalian,

 Mau tanya  , gimann caranya yah jika bandwidth full tapi ping time latency
 nya normal ngga naik .

kalau semua traffic digabung, jawabannya tidak bisa. tapi kalau
traffic tcp, udp, icmp, atau protokol lainnya dipisah2 jawabannya
bisa.
gunakan bandwidth manager.

--

nah kalo dimikrotik bgmn memisahkan masing2x tsb?
apa yang harus dilakukan
--

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] cbq

2007-01-22 Terurut Topik kurniadi
 nah masalah shorewall, ada yang punya contoh config yang jalan baik gak

saya ada contoh shorewall sebagai linux gateway + transparant proxy
berikut contoh nya

aktifkan shorewall di file /etc/shorewall/shorewall.conf

STARTUP_ENABLED=Yes

file /etc/shorewall/zones

#ZONE TYPE OPTIONS IN OUT OPTIONS OPTIONS
fw firewall
net ipv4
loc ipv4
#LAST LINE - ADD YOUR ENTRIES ABOVE THIS ONE - DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/interfaces

#ZONE INTERFACE BROADCAST OPTIONS
net eth0 detect
loc eth1 detect
#LAST LINE - ADD YOUR ENTRIES ABOVE THIS ONE - DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/policy

#SOURCE DEST POLICY LOG LIMIT:BURST LEVEL
fw all ACCEPT
loc fw ACCEPT
loc net DROP info
loc all DROP info
net fw DROP info
net loc DROP info
all all DROP
#LAST LINE -- DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/masq

#INTERFACE SUBNET ADDRESS PROTO PORT(S) IPSEC
eth0 eth1
#LAST LINE -- ADD YOUR ENTRIES ABOVE THIS LINE -- DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/rules

#ACTION SOURCE DEST PROTO DEST SOURCE ORIGINAL RATE USER/
# PORT PORT(S) DEST LIMIT GROUP
#SECTION ESTABLISHED
#SECTION RELATED
SECTION NEW
ACCEPT net:202.1.2.3 fw
REDIRECT loc 3128 tcp www
ACCEPT net:202.1.2.3 fw tcp 20,21,22,25,53,80
ACCEPT net:202.1.3.4 fw udp 20,21,22,25,53,80
ACCEPT loc net tcp 20,21,22,25,53,80,443
ACCEPT loc net udp 20,21,22,25,53,80,443
#LAST LINE -- ADD YOUR ENTRIES ABOVE THIS LINE -- DO NOT REMOVE

membuat bw manager di shoewall
enable tc di file /etc/shorewall/shorewall.conf

TC_ENABLED=Internal

file /etc/shorewall/tcdevices

#INTERFACE IN-BANDWITH OUT-BANDWIDTH
eth0 512kbit 384kbit
#LAST LINE -- ADD YOUR ENTRIES BEFORE THIS ONE -- DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/tcclasses

#INTERFACE MARK RATE CEIL PRIORITY OPTIONS
eth0 1 full*5/10 full 0
eth0 2 full*3/10 full*5/10 1
eth0 3 full*2/10 full*5/10 2 default
#LAST LINE -- ADD YOUR ENTRIES BEFORE THIS ONE -- DO NOT REMOVE

file /etc/shorewall/tcrules

#MARK SOURCE DEST PROTO PORT(S) CLIENT USER TEST
# PORT(S)
1 0.0.0.0/0 0.0.0.0/0 icmp
1:F 0.0.0.0/0 192.168.1.2 all
2:F 0.0.0.0/0 192.168.1.3 tcp 80,443
3:F 0.0.0.0/0 192.168.1.100 all
#LAST LINE -- ADD YOUR ENTRIES BEFORE THIS ONE -- DO NOT REMOVE

start atau restart shorewall
#shorewall restart
check qdisc dan class sbb:
#shorewall show tc

silahkan dicoba, ini cuma konfigurasi sederhana, shorewall sangat ampuh
menjadi firewall, bw management, nat, redirect, atau VPN server.

Kurniadi

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] ping time

2007-01-22 Terurut Topik Hajid Rianto
Di mikrotik Buat mangle u/ tiap2 traffik.
Ip-firewall-mangle

Lalu buat queue di queue tree.

-Original Message-
From: Ron1N [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, January 23, 2007 9:43 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] ping time

2007/1/23, BaCy [EMAIL PROTECTED]:
 On 1/22/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Teman 2 sekalian,
 
  Mau tanya  , gimann caranya yah jika bandwidth full tapi ping time
latency
  nya normal ngga naik .

 kalau semua traffic digabung, jawabannya tidak bisa. tapi kalau
 traffic tcp, udp, icmp, atau protokol lainnya dipisah2 jawabannya
 bisa.
 gunakan bandwidth manager.

 --
nah kalo dimikrotik bgmn memisahkan masing2x tsb?
apa yang harus dilakukan
--

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Networking ilang - Ubuntu 6.10

2007-01-22 Terurut Topik Jony H
Terima kasih banyak pak,
sudah saya coba dan bisa utk re-setting ip, dns, gateway di DLink Wifi card
nya.

Tapi saya masih penasaran,
bagaimana menampilkan kembali Networking di desktop seperti kondisi semula.
Ada pencerahan lagi pak ?

- Original Message -
From: Fajran Iman Rusadi [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Monday, January 22, 2007 11:38 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] Networking ilang - Ubuntu 6.10


 On 1/22/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Mohon petunjuknya, bagaimana saya bisa 'mengeluarkan' link tsb ato
  mengakses networking seperti semula.

 coba ubah2 isi file /etc/network/interfaces
 kalau sudah, restart network dengan

 $ sudo /etc/init.d/networking restart



 --
 Iang-
 http://fajran.net y!m: fajran

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Squid Auth

2007-01-22 Terurut Topik brooklyn razan

Hallo Brothers,

Bukan kebetulan nih saya punya problem yg hampir mirip, tapi yg ini lain.
Saya sudah bisa membuat semua user untuk menggunakan proxy dengan 
Authentikasi, tapi the problem is, bagaimana caranya kalau saya ingin 
membatasi hanya beberapa PC aja yg harus menggunakan Authentikasi dan 
selebihnya bebas merdeka untuk masuk ke proxy, makasih sebelumnya atas 
pencerahannya...

Anyway konfigurasi yg saya buat seperti dibawah ini...:

#Additional part for Authentification
auth_param basic program /usr/local/squid/libexec/ncsa_auth 
/usr/local/squid/etc/password

auth_param basic children 5
auth_param basic realm Please,Enter username and password to access the 
Internet!!

auth_param basic credentialsttl 2 hours

acl user_akses proxy_auth REQUIRED


Regards,
Arya


From: A r y a s e t a [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: tanya-jawab@linux.or.id
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: RE: [tanya-jawab] Squid Auth
Date: Tue, 16 Jan 2007 10:57:57 +0700



 -Original Message-
 From: Ronny Haryanto [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, January 15, 2007 4:27 PM
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] Squid Auth

 On Mon, Jan 15, 2007 at 03:03:52PM +0700, A r y a s e t a wrote:
  To the point, Saya pingin setiap user yg mo pake proxy (konek
  internet) harus masukin password dan username dulu, Saya dah set auth
  nya tapi kok masih lolos ya?
 
  acl lan src 192.168.0.0/255.255.255.0 #komp lan acl ncsa_users
  proxy_auth REQUIRED http_access allow lan http_access allow
 ncsa_users

 Rulenya akan dimatch sesuai dengan urutannya, dari atas ke bawah. Rule
 pertama yg match yg akan dipake, rule2 di bawahnya tidak akan dilihat
 lagi utk request tersebut.

 Di atas, anda udah allow lan duluan sebelum allow ncsa_users. Jadi
 kalo src addressnya udah match, dia langsung allow. Sisanya gak dicek
 lagi.

 Umumnya rulenya dibuat deny all di paling bawah, lalu semua
 pengecualian2 ditaroh di atasnya, mulai dari yg paling spesifik sampai
 yg paling luas pengecualiannya. Contoh: rule mengenai user 'ujang'
 (either allow atau deny), lebih spesifik daripada rule mengenai semua
 user.

 Di Squid FAQ ada entry yg memberi tahu gimana cara
 troubleshooting/tracing ACL, rule mana yg match, dsb.


Thanks, problem solved :)
Dengan cara memindahkan acl ncsa_auth ke atas acl lan

http_access allow ncsa_users
http_access allow lan
http_access deny all


Regards,

-dhani


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



_
Express yourself instantly with MSN Messenger! Download today it's FREE! 
http://messenger.msn.click-url.com/go/onm00200471ave/direct/01/



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] membuat mail server di kantor cabang

2007-01-22 Terurut Topik Widiyanto Dwi Admajaya

Dear All,

Mohon bantuannya dong.
Karena keterbatasan bandwith, saya ingin membuat mail server di kantor 
cabang.

apa saja yang diperlukan? dan ada nggak tutorialnya.
mail server di kantor pusat menggunakan qmail.

Regards


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] [Ask] Install oracle 6i di Linux FC5

2007-01-22 Terurut Topik Bujank Galink

salam semuanya,
perusahaan tempat saya bekerja mau migrasi besar-besaran dari windows
ke Linux nih.
Yang jadi masalah, saya sudah coba cari info, juga tanya-tanya sama om
google, nyari informasi penginstalan Oracle 6i di Linux termasuk
Oracle Developernya. Mulai dari spec komputer yang dibutuhkan, cara
install sampai dengan troubleshootingnya (Rencananya kami mau pake
Distro FC5)  tapi belum ketemu juga. yang ada kebanyakan tentang
Oracle 10G.
Kalo temen-temen ada yang tau atau punya info, baik cara ataupun link
tentang ini, bolehlah untuk bagi-bagi ilmu atau infonya.
Thanks berat atas bantuannya :-D



Salam,
Bujank Galink
[EMAIL PROTECTED]

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat mail server di kantor cabang

2007-01-22 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Hello Widiyanto,

Tuesday, January 23, 2007, 11:45:21 AM, you wrote:

 Dear All,

 Mohon bantuannya dong.
 Karena keterbatasan bandwith, saya ingin membuat mail server di kantor
 cabang.
 apa saja yang diperlukan? dan ada nggak tutorialnya.
 mail server di kantor pusat menggunakan qmail.

Mungkin link dibawah ini bisa membantu :

http://efnet.linux.or.id/docs/



-- 
Best regards,
 danimailto:[EMAIL PROTECTED]


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Core2Duo Linux in Laptop

2007-01-22 Terurut Topik udey
Dear all.
Minta info Laptop Core2Dua+Linux donk.
Distro apa yf dipakai,trus masalah2 apa adja yg sering dihadapi,
Plus-Minusnya, dan laen2.
Thx yach, maaf klo sebelumnya udah pernah diposting.

Regards

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] qmail dengan outlook

2007-01-22 Terurut Topik subbanul muktafi

-- 

subbanul.m



Assalamualaikum wr. wb BaCyWassalam
 On 1/23/07, subbanul muktafi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Assalamualaikum para linuxer
 Mohon pencerahan nih!
 saya install qmail sudah berjalan dan bisa diakses dengan webmail, yang
 kami tanyakan apa dan bagaimana konfigurasi agar qmail saya bisa juga
 diakses lewat outlook Express
  Terima kasih atas bantuannya
 Wassalam

 coba install IMAP server (courier imap) atau pop3 server di mail server
 anda.

oh iya sebagai tambahan imap sudah saya install menggunakan courierimap
lengkap dengan courierauthlipnya
 --jo--
 Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Core2Duo Linux in Laptop

2007-01-22 Terurut Topik AndiSugandiā„¢

On 1/23/07, udey [EMAIL PROTECTED] wrote:


Minta info Laptop Core2Dua+Linux donk.
Distro apa yf dipakai,trus masalah2 apa adja yg sering dihadapi,
Plus-Minusnya, dan laen2.


Saya coba openSUSE 10.2 di Notebook Acer Aspire 5633NWLMi dengan spesifikasi:
1. Intel Core 2 Duo Processor T5500   -- works well
2. 15'4 WXGA Acer CrystalBrite  -- works well
3. Intel Graphics Media Accelerator 950  -- hanya mampu di resolusi
1024x768 di windows bisa sampai 1280X800

4. 512 MB DDR2   --  works well
5. 802.11a/b/g Wireless LAN  -- works well
6. HDAUDIO Soft Data Link Fax Modem with SMART CP  -- detected by
conexant modem linux driver [1], but not tested yet.[2]
7. Semua short-cut (hot-key) bisa digunakan kecuali tombol multimedia
(play,stop, pause, fast-forward dan rewind)


[1] http://www.linuxant.com/
[2] sedang kerja rodi agar dapat kecepatan 56 Kbps tanpa bayar! :)
... karena yang FREE cuma sampai 14.4 Kbps :(

Maaf klo report-nya kurang lengkap... :(

Regards,
--
WRITE ACCESS TO NTFS PARTITION FOR LINUX
Andi [1] = 
http://sugandi.blogspot.com/2007/01/how-to-write-to-ntfs-partition-on-linux.html

ADD REMOVE PROGRAM-NYA MANA?
Andi [2] = 
http://sugandi.blogspot.com/2007/01/add-remove-program-on-suse-linux.html

Registered Linux User #436073
KPLI Bandung - KluB

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] OOT - setting kernel di fbsd 6.1 untuk suport diskd

2007-01-22 Terurut Topik SwinK


sebelumnya mohon maaf kalau saya tanyanya ke milis linux. berhubung saya 
tidak memiliki tempat untuk bertanya..


saya mempunyai mesin fbsd 6.1 dengan processor P3  ram 256Mb. yang di 
gunakan untuk http cache proxy menggunakan squid.

tolong sharing dari temen2 semua..
mesin dengan spec seperti itu bagaimana setting kernel yg optimal untuk 
write cache mode disk-daemon


di manual squid dia menganjurkan menggunakan setting seperti ini untuk 
support diskd, tapi disitu tidak di sebutkan setting tersebut optimal pada 
mesin apa :


options MSGMNB=8192 # max # of bytes in a queue
options MSGMNI=40   # number of message queue identifiers
options MSGSEG=512  # number of message segments per queue
options MSGSSZ=64   # size of a message segment
options MSGTQL=2048 # max messages in systeM

options SHMSEG=16   # max shared mem id's per process
options SHMMNI=32   # max shared mem id's per system
options SHMMAX=2097152  # max shared memory segment size (bytes)
options SHMALL=4096 # max amount of shared memory (pages)


tolong sharing dari temen2 semua.
terima kasih sebelumnya dan sekali lagi mohon maaf kalau ada yg tidak 
berkenan




best regards, 



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Core2Duo Linux in Laptop

2007-01-22 Terurut Topik tyas_linux
Hello udey,

Monday, January 22, 2007, 9:11:32 PM, you wrote:

u Minta info Laptop Core2Dua+Linux donk.
u Distro apa yf dipakai,trus masalah2 apa adja yg sering dihadapi,
u Plus-Minusnya, dan laen2.

Kang Onno sudah jajal tuh pakai Axiio dan fc 5, lihat tulisannya di infolinux.
beberapa masalah yang timbul dan pemecahannya juga dibahas kang Onno
di tulisan tsb. secara garis besar sih no problemo, bukan begitu kang
Onno?

-- 
Best regards,
 tyas_linuxmailto:[EMAIL PROTECTED]

Send instant messages to your online friends http://asia.messenger.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat mail server di kantor cabang

2007-01-22 Terurut Topik Popo
On Tue, 2007-01-23 at 11:45 +0700, Widiyanto Dwi Admajaya wrote:
 Dear All,
 
 Mohon bantuannya dong.
 Karena keterbatasan bandwith, saya ingin membuat mail server di kantor 
 cabang.
 apa saja yang diperlukan? dan ada nggak tutorialnya.
 mail server di kantor pusat menggunakan qmail.
 
 Regards
 
sebagai pemula juga, dengan kasus yg sama, aku pakai postfix 
(http://www.postfix.org), 
dan pelengkapnya ada di Artikel mas Asfix di http://layangan.com  
pelengkap postfix, bisa ditambahkan fetchmail untuk nge-fetch email secara 
bersama2,
dan procmail sebagai filternya.
semoga membantu.

wassalam,
Popo







This e-mail message may contain legally privileged and/or confidential 
information. If you are not the intended recipient(s), or the employee or agent 
responsible for delivery of this message to the intended recipient(s), you are 
hereby notified that any dissemination, distribution or copying of this e-mail 
message is strictly prohibited. If you have received this message in error, 
please immediately notify the sender and delete this e-mail message from your 
computer.



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Cara kerja fetcmail

2007-01-22 Terurut Topik Welly
Dear All,
Saya ingin tanya cara kerja fetcmail
Misalnya saya punya domain @dodol, saya letakan di hosting.
di office saya buat server mail lokal untuk menarik semua mail @dodol dari 
hosting.
smtp  pop3 local mail  saya aktifkan. 

misalnya user [EMAIL PROTECTED] mengirim ke [EMAIL PROTECTED] 
Apakah prosesnya begini :

[EMAIL PROTECTED]@ - serverlocal - serverhosting @dodol.com - serverlocal - 
[EMAIL PROTECTED]

atau gimana ?

Mohon informasinya
Ths.
welly




 

Need Mail bonding?
Go to the Yahoo! Mail QA for great tips from Yahoo! Answers users.
http://answers.yahoo.com/dir/?link=listsid=396546091

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] trace node ke geocast region

2007-01-22 Terurut Topik Nur Aini Rakhmawati

Adakah yang punya pengalaman nge-trace perjalanan sebuah paket dari sebuah node 
sumber ke geocast region ?
pada software NS-2 di Linux
Kalau dari node ke node sudah bisa
Yang sulit dalam mennetukan node tujuan terakhisr dalam geocast region karena 
Node dalam area mobile ad hoc network selalu berpindah kadang keluar kadang 
masuk dalam sebuah area geocast region.

Mohon sarannya
Terima kasih :D



# DuhPlissDechProfWhyDidYouAskMe
 
---
Nur Aini Rakhmawati
Touch the sky, Down to the earth
http://ai23.wordpress.com/




 

Do you Yahoo!?
Everyone is raving about the all-new Yahoo! Mail beta.
http://new.mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Core2Duo Linux in Laptop

2007-01-22 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

2007/1/23, udey [EMAIL PROTECTED]:

Dear all.
Minta info Laptop Core2Dua+Linux donk.
Distro apa yf dipakai,trus masalah2 apa adja yg sering dihadapi,
Plus-Minusnya, dan laen2.
Thx yach, maaf klo sebelumnya udah pernah diposting.

Regards


Saya pakai Lenovo R60e + Ubuntu Edgy
Spesifikasinya ada di sini :
http://thinkwiki.org/wiki/Category:R60e

Wi-Fi, tombol multimedia, ethernet terdeteksi dan langsung bisa dipakai
Bluetooth tidak terdeteksi
modem belom dicoba

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis