Re: [tanya-jawab] buat automatic reboot linux

2008-08-12 Terurut Topik Adi Nugroho
On Tuesday 12 August 2008 01:42:44 pm samurai wrote:
 boleh diberi info gak.. kira-kira scriptnya gimana...

ping -c1 202.202.202.202 || /sbin/reboot

Note: Ganti /sbin/reboot dengan perintah yang diinginkan

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Standar suhu ruang server

2008-08-12 Terurut Topik A n d i k a Triwidada
2008/8/12 -Angga- [EMAIL PROTECTED]:
 hallo para penikmat kernel!

 Mau tanya apa ada yg punya info/referensi tentang pengaturan suhu
 udara didalam sebuah ruangan server?
 berapa standar suhu normal didalam ruang server, suhu minimum atau maximum?

yang perlu dijaga pada ruang server adalah:

1. suhu: terlalu rendah berarti boros biaya, terlalu tinggi maka
komponen cepat rusak
yang paling terpengaruh oleh suhu tinggi adalah harddisk

posisi pengukuran suhu sangat menentukan validitas data
suhu ruang sebaiknya 20-25 C
untuk harddisk, utilitas SMART bisa dipakai; sebaiknya kurang dari 50 C
untuk prosesor, utilitas lm-sensors (yang juga bisa mengukur tegangan
dari power supply dan kecepatan putaran kipas)

kalau diukurnya diluar casing, maka data tersebut sangat boleh jadi
tidak mencerminkan
kondisi suhu komponen sebenarnya.

yang repot adalah kalau ternyata suhu pada komponen terlalu tinggi, kadang
tidak teratasi dengan cara menurunkan suhu AC di ruangan, melainkan perlu
kipas tambahan sehingga volume udara dingin yang lewat ke suatu casing
lebih banyak

2. kelembaban: terlalu lembab bisa merusak ketika terjadi pengembunan;
terlalu kering
berbahaya karena akan ada listrik statis; inilah sebabnya AC untuk
ruang server khusus
karena mengatur suhu sekaligus kelembaban

kelembaban ruang sebaiknya 40%-55%, walaupun kelihatannya mulai diperlunak
batasnya karena faktor penghematan energi
http://www.avtech.com/About/Articles/AVT/NA/All/-/DD-NN-AN-TN/ASHRAE_To_Expand_Recommended_Data_Center_Temp.htm

3. kebersihan: volume udara yang lewat casing sangat besar, kotoran
yang lewat seringkali
menempel di lubang saringan; apabila terlalu banyak kotoran, aliran
udara terganggu
dan pendinginan tidak efektif

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] mau install cacti, apache jadi gak jalan.

2008-08-12 Terurut Topik samurai

itu file httpd.conf nya bermasalah..

diganti aja DocumentRootnya pada httpd.conf

- Original Message - 
From: tukang ketik [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]; tanya-jawab@linux.or.id; 
[EMAIL PROTECTED]

Sent: Tuesday, August 12, 2008 12:40 PM
Subject: [tanya-jawab] mau install cacti, apache jadi gak jalan.



dh apacher

Aku pakai Slackware 12.
Aku jalanin apachectl start, awalnya bisa jalan, kmd aku pengen coba
install cacti
otomatis file2 httpd.conf, php.ini dll kan diutek-utek kalau aku buka
di cara install
di cacti.net nya. Kemudian aku jalanin apachectl restart lagi, muncul 
error

file server.crt gak ketemu, aku cariin dari direktori laen kmd aku
copy ke tempat
si cacti mau, coba lagi sekarang cari file server.key, copy lagi, coba 
lagi dan

sekarang muncul error
Warning: DocumentRoot [/www/docs/dummy-host.example.com] does not exist
Warning: DocumentRoot [/www/docs/dummy-host2.example.com] does not exist
aku cari-cari ke dua file tersebut gak ketemu di Slackware ku.

Solusinya bagaimana ?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com
Version: 8.0.138 / Virus Database: 270.6.1/1605 - Release Date: 8/11/2008 
4:59 PM







--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Standar suhu ruang server

2008-08-12 Terurut Topik Adi Nugroho
On Tuesday 12 August 2008 02:18:57 pm A n d i k a Triwidada wrote:
 untuk harddisk, utilitas SMART bisa dipakai; sebaiknya kurang dari 50 C

Aku jadi penasaran dan melihat tempratur harddiskku (aku copy paste di bawah)
Pertanyaan saya, mengapa tempratur loncat loncat yah?
* baris pertama tempratur naik dari 67 ke 68
* Baris kedua koq turunnya dari 33 ke 32

Mestinya khan sempat berubah dulu dari 68 ke 33 sebelum bisa ada baris 
berikutnya, dari 33 ke 32.

Tengkyu pencerahannya

# grep SMART /var/log/messages |grep sda|awk '{print $12,$13,$14,$15,$16,$17}'
Temperature_Celsius changed from 67 to 68
Temperature_Celsius changed from 33 to 32
Temperature_Celsius changed from 68 to 67
Temperature_Celsius changed from 32 to 33
Temperature_Celsius changed from 67 to 68
Temperature_Celsius changed from 33 to 32
Temperature_Celsius changed from 68 to 67
Temperature_Celsius changed from 32 to 33
Temperature_Celsius changed from 67 to 68
Temperature_Celsius changed from 33 to 32
Temperature_Celsius changed from 68 to 67
Temperature_Celsius changed from 67 to 68
Temperature_Celsius changed from 68 to 67
Temperature_Celsius changed from 32 to 33
Temperature_Celsius changed from 67 to 68
Temperature_Celsius changed from 33 to 32
Temperature_Celsius changed from 68 to 67
Temperature_Celsius changed from 32 to 33









 kalau diukurnya diluar casing, maka data tersebut sangat boleh jadi
 tidak mencerminkan
 kondisi suhu komponen sebenarnya.

 yang repot adalah kalau ternyata suhu pada komponen terlalu tinggi, kadang
 tidak teratasi dengan cara menurunkan suhu AC di ruangan, melainkan perlu
 kipas tambahan sehingga volume udara dingin yang lewat ke suatu casing
 lebih banyak

 2. kelembaban: terlalu lembab bisa merusak ketika terjadi pengembunan;
 terlalu kering
 berbahaya karena akan ada listrik statis; inilah sebabnya AC untuk
 ruang server khusus
 karena mengatur suhu sekaligus kelembaban

 kelembaban ruang sebaiknya 40%-55%, walaupun kelihatannya mulai diperlunak
 batasnya karena faktor penghematan energi
 http://www.avtech.com/About/Articles/AVT/NA/All/-/DD-NN-AN-TN/ASHRAE_To_Exp
and_Recommended_Data_Center_Temp.htm

 3. kebersihan: volume udara yang lewat casing sangat besar, kotoran
 yang lewat seringkali
 menempel di lubang saringan; apabila terlalu banyak kotoran, aliran
 udara terganggu
 dan pendinginan tidak efektif



-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Manual: Create Own Domain Email

2008-08-12 Terurut Topik sutarman
Wah ide bagus nih
Bisa ngak setelah kita buat email seperti mas yusuf katakana
Terus kita jual kepada orang lain 
Apakah di larang ama gmail ?


Trims
sutarman

-Original Message-
From: M Yusuf [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, August 12, 2008 11:14 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] Manual: Create Own Domain Email

Create Own Domain Email

Oleh: M Yusuf*

Pasti kebanyakan pengakses memiliki email. Karena semua website
menanyakan emailnya. Namun kebanyakan hanyalah email gratisan.
Padahal hanya bermodal 25.000 kita sudah bisa punya email domain
sendiri.


Mungkin ada yang berkata, Saya juga punya email bukan gratisan,
yakni emailnya kantor. Tapi email kantor kebanyakan banyak
batasan. Misal kapasitas yang sedikit, tidak boleh berlangganan
milis, tidak boleh menerima attachment, untuk keperluan kantor dan
lainnya. Akhirnya kebanyakan mempunyai email lebih dari situ,
membedakan penggunaannya untuk keperluan apa.

Untuk keperluan kantor pakai email kantor, untuk keperluan pribadi
pakai email gratisan. Namun dalam perkembangannya kerap ada
tawaran email gratisan yang lebih menarik, sehingga sering berganti
email gratisan. Dulu pakai hotmail.com, terus ke yahoo.co.id, namun
akhirnya ke gmail.com. Akibatnya sering berganti-ganti email.

Ini tidak baik, karena bisa saja pas dibutuhkan diemail tidak sampai,
karena tidak terbaca. Atau lama baru dibaca. Dan biasanya email
gratisan kalau tidak diakses akan disuspend accountnya, sehingga
akibatnya email yang dikirim bisa kembali, mental.

Solusinya pakai email dengan domain sendiri. Dengan domain
sendiri, apalagi domainnya mudah diingat, maka bagi orang lain
mudah meng-email. Jadi seperti memiliki nomor cantik, tidaklah
perlu ganti-ganti nomor, sehingga siapa tahu ada yang memberi
kesempatan(rejeki) bisa sampai.

Namun, apakah membutuhkan biaya mahal ? Bisa ya atau tidak.
Namun kalau pakai domain .web.id biaya setahun hanya 25.000. Ini
kalau kita bandingkan dengan biaya pulsa sebulan kita jauh lebih
murah. Padahal email apalagi penggguna/pekerja IT tidaklah
dipandang remeh.

Tapi kan memerlukan hosting ? begitu tanya anda. Tidak. Kita
cukup menggunakan Gmail. Gmail ? Ya, Gmail memiliki jasa email
gratis dengan domain kita sendiri.

Tentunya dengan Gmail banyak hal keunggulan yang bisa kita
dapatkan. Kapasitas 6 Gb yang akan terus bertambah seiring
penggunaan kita. Bisa POP3 dan IMAP sehingga bisa diakses oleh
email client, selain tentu saja tetap bisa diakses pakai webmail. Filter
spam yang handal dan lainya. Pokoknya semua keunggulan email
gratisan Gmail bisa kita pakai.

Semuanya gratis ? Ya, gratis. Sampai detik ini, Gmail masih
menggratiskan. Entah nanti. (Ya, kita pikirkan saja nanti).

Tapi kan butuh DNS server ? Ya, memang harus. Tapi ini kita bisa
menggunakan jasa DNS gratisan. Jadi kita akan menggunakan jasa
gratisan semua, kecuali domainnya. Saya tidak menyarankan pakai
domain gratisan, karena siapa tahu domainnya menjadi terkenal,
terus kita tidak bisa memilikinya. Karena domain adalah unik, hanya
satu (tulisan saya tentang ini bisa dibaca di
http://m.yusuf.web.id/v20/writing/index.php?act=detailp_id=64.

Lalu bagaimana caranya ? Memang agak rumit khususnya masalah
seting DNS. Namun saya sudah membuatkan manualnya dalam
bentuk powerpoint. Sehingga bisa melihat capture image langkah
demi langkah (step by stepnya). Harapannya bisa mencontoh persis
langkah demi langkah yang harus dilakukan.

Silakan download di sini (sekalian tolong divote ya! Yakni dengan
meng-klik jempol hijau di bawah slideshow):
http://www.slideshare.net/myusuf/create-own-domain-email.
(Presentasi ini mendapat penghargaan sebagai Featured Slideshow
Slideshare.net).

Bila belum mengetahui cara pendaftaran domain .id, saya juga
sudah membuatkan manualnya dalam bentuk powerpoint dengan
capture image langkah demi langkahnya. Silakan download di sini
(sekalian tolong divote ya! Yakni dengan meng-klik jempol hijau di
bawah slideshow): http://www.slideshare.net/myusuf/register-
domain-id-indonesia. (Presentasi ini mendapat penghargaan sebagai
Featured Slideshow Slideshare.net).

Kalau ada pemasalahan, silakan kirim komentar di personal website
saya tentang artikel ini:
http://m.yusuf.web.id/v20/writing/index.php?act=detailp_id=536.


~~~

*M. Yusuf adalah seorang software developer yang bekerja di
sebuah perusahaan web design. Anda bisa menemuinya di
http://m.yusuf.web.id. Untuk profilnya dalam bentuk yang lebih
menarik (powerpoint) bisa dilihat di:
http://www.slideshare.net/myusuf/there-is-something-about-me.

~~~

Anda bisa mengkomentari atau mememberikan masukan supaya
manualnya lebih sempurna di:
http://m.yusuf.web.id/v20/writing/index.php?act=detailp_id=536.
Tulisan-tulisan menarik lainnya dapat dibaca di:
http://m.yusuf.web.id/v20/writing.


   Terima kasih
   M.Yusuf.web.id
 



Re: [tanya-jawab] Standar suhu ruang server

2008-08-12 Terurut Topik A n d i k a Triwidada
2008/8/12 Adi Nugroho [EMAIL PROTECTED]:
 On Tuesday 12 August 2008 02:18:57 pm A n d i k a Triwidada wrote:
 untuk harddisk, utilitas SMART bisa dipakai; sebaiknya kurang dari 50 C

 Aku jadi penasaran dan melihat tempratur harddiskku (aku copy paste di bawah)
 Pertanyaan saya, mengapa tempratur loncat loncat yah?
 * baris pertama tempratur naik dari 67 ke 68
 * Baris kedua koq turunnya dari 33 ke 32

 Mestinya khan sempat berubah dulu dari 68 ke 33 sebelum bisa ada baris
 berikutnya, dari 33 ke 32.

 Tengkyu pencerahannya

 # grep SMART /var/log/messages |grep sda|awk '{print $12,$13,$14,$15,$16,$17}'
 Temperature_Celsius changed from 67 to 68
 Temperature_Celsius changed from 33 to 32

bisa lihat timestampnya?

coba juga dengan script sederhana

while true; do
date
smartctl --all /dev/sda | grep Drive Temp | awk '{print $4}'
sleep 60
done

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Manual: Create Own Domain Email

2008-08-12 Terurut Topik M Yusuf

sutarman at 12/08/2008 14:41 wrote:

Wah ide bagus nih
Bisa ngak setelah kita buat email seperti mas yusuf katakana
Terus kita jual kepada orang lain
Apakah di larang ama gmail ?


***Aduh,... kurang tahu aku.
Tapi selama ini jasanya gratis.
Lha kalau kita membantu orang lain
melakukan setup (kan tidak semua orang tahu),
terus kita diberi uang lelah,
saya kira nggak pa-pa.

  Terima kasih
  M.Yusuf.web.id
  
---
  Ilmu yang bermanfaat ialah yang diamalkan
  dan pekerjaan yang bermanfaat ialah yang diselesaikan dengan baik.
  - [Pepatah] -
  
---


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] buat automatic reboot linux

2008-08-12 Terurut Topik Bambang

samurai wrote:

Hi all..

Mohon pencerahannya dari para suhu...

Sy buat 2 OS linux sebagai gateway ...
yang keduanya di install sama persis... mulai dari IP addr dll...



IP yang sama bisa aktif bareng?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] install cacti petunjuk tidak jelas, puyeng tenann... !!!

2008-08-12 Terurut Topik tukang ketik
dh cactier,

Aku dah install cacti ngikutin petunjuk nya di cacti.net
Setelah itu, gak ada petunjuknya untuk cara menjalankannya
hanya http://your-server/cacti
aku coba http://localhost/cacti gak jalan, lha wong cacti.php nya gak ada
disitu ! :-(
Bikin mabok dokumentasinya  #/+*$(!(*#$%^~-?0

Seharusnya bagaimana sih, untuk coba jalanin cacti ini ?
lewat browser, atau langsung jalanin execute nya atau bagaimana ?

Hh..

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] mau install cacti, apache jadi gak jalan.

2008-08-12 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/8/12 tukang ketik [EMAIL PROTECTED]:
 dh apacher

 Aku pakai Slackware 12.
 Aku jalanin apachectl start, awalnya bisa jalan, kmd aku pengen coba
 install cacti
 otomatis file2 httpd.conf, php.ini dll kan diutek-utek kalau aku buka
 di cara install
 di cacti.net nya. Kemudian aku jalanin apachectl restart lagi, muncul error
 file server.crt gak ketemu, aku cariin dari direktori laen kmd aku
 copy ke tempat
 si cacti mau, coba lagi sekarang cari file server.key, copy lagi, coba lagi 
 dan
 sekarang muncul error
 Warning: DocumentRoot [/www/docs/dummy-host.example.com] does not exist
 Warning: DocumentRoot [/www/docs/dummy-host2.example.com] does not exist
 aku cari-cari ke dua file tersebut gak ketemu di Slackware ku.

 Solusinya bagaimana ?

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Coba ini

http://masrifqi.web.id/wp/?p=49

BR

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install cacti petunjuk tidak jelas, puyeng tenann... !!!

2008-08-12 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/8/12 tukang ketik [EMAIL PROTECTED]:
 dh cactier,

 Aku dah install cacti ngikutin petunjuk nya di cacti.net
 Setelah itu, gak ada petunjuknya untuk cara menjalankannya
 hanya http://your-server/cacti
 aku coba http://localhost/cacti gak jalan, lha wong cacti.php nya gak ada
 disitu ! :-(
 Bikin mabok dokumentasinya  #/+*$(!(*#$%^~-?0

 Seharusnya bagaimana sih, untuk coba jalanin cacti ini ?
 lewat browser, atau langsung jalanin execute nya atau bagaimana ?

 Hh..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Coba ini

http://masrifqi.web.id/wp/?p=49

BR

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install cacti petunjuk tidak jelas, puyeng tenann... !!!

2008-08-12 Terurut Topik Adi Nugroho
On Tuesday 12 August 2008 05:24:06 pm tukang ketik wrote:
 Setelah itu, gak ada petunjuknya untuk cara menjalankannya
 hanya http://your-server/cacti

Coba http://localhost/cacti/
(jangan lupa / yang terakhir)

 Seharusnya bagaimana sih, untuk coba jalanin cacti ini ?

Kalau aku pake opensuse.
Jadi cuman instal cacti dari yast.
Nanti semua dependencies dibikinkan sama opensuse.
Kita tinggal bikin database saja di mysql.

Pas buka http://localhost/cacti/ di browser, nanti si cacti nanya nama dan 
password databasenya. Masukin nama dan password database yang sudah kita buat 
di mysql.


-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Standar suhu ruang server

2008-08-12 Terurut Topik Iwan Prasetyo


.. Original Message ...
On Tue, 12 Aug 2008 10:20:42 +0700 -Angga- [EMAIL PROTECTED] wrote:
hallo para penikmat kernel!

Mau tanya apa ada yg punya info/referensi tentang pengaturan suhu
udara didalam sebuah ruangan server?
berapa standar suhu normal didalam ruang server, suhu minimum atau maximum?

Thanks atas pencerahannya.

--
kill 18025

Suhu kamar biasa tanpa AC dan tidak terkena sinar matahari langsung.

Kalo server gede2, AC secukupnya selama suhu ruangan bisa ditahan di level 
20-22 menurut IBM.

Iwan Prasetyo
___
Linux User Reg'd#454173
Sent with SnapperMail on Treo
www.snappermail.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] buat automatic reboot linux

2008-08-12 Terurut Topik samurai

Ok.. masalah resolve..

Bisa.. ip bisa aktif bareng... bisa di google konsep HA pada linux...

thanks all
- Original Message - 
From: Bambang [EMAIL PROTECTED]

To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Tuesday, August 12, 2008 3:17 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] buat automatic reboot linux



samurai wrote:

Hi all..

Mohon pencerahannya dari para suhu...

Sy buat 2 OS linux sebagai gateway ...
yang keduanya di install sama persis... mulai dari IP addr dll...



IP yang sama bisa aktif bareng?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com Version: 8.0.138 / Virus Database: 
270.6.1/1605 - Release Date: 8/11/2008 4:59 PM







--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Minta rekomendasi manajemen SVN berbasis web (opensource)

2008-08-12 Terurut Topik Adinda Praditya
Hi all,

Ada yang bisa kasi rekomendasi aplikasi opensource untuk manajemen SVN
yang berbasis web? Kalo dari opensuse, ada usvn dan ini yang saat ini
saya pake. Namun kalo ada yang pernah ngalamin dan lebih baik, mohon
sarannya.

Thanks,

Dida

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

2008-08-12 Terurut Topik sutarman
Hasil dari telnet localhost 3128 sama seperti mas sampaikan
Cuma pas saya ketik GET hasilnya ?Invalid command

Dan waktu saya lanjutkan ketik iptables -nL -v INPUT
Hasilnya 


Bad argument `INPUT'
Try `iptables -h' or 'iptables --help' for more information.

Kayaknya perintahnya salah atau saya yang salah

Trims
sutarman


-Original Message-
From: Reza Iskandar Achmad [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, August 12, 2008 12:27 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: RE: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

Buset belum selesai nih thread ? panjang amir...
Ikutan ah... moga2 membantu

1. Periksa apa squidnya running. Konfigurasi asumsinya spt yg anda info kan.
http_port 3128 transparent

   #netstat -pln | grep 3128 #sesuai setting di squid.conf

   biar lebih yakin,

   #telnet localhost 3128

Harusnya kalo squid-nya OK ada pesan berikut

Trying 127.0.0.1...
Connected to localhost.
Escape character is '^]'.

Coba kasih command GET, harusnya dapet error page squid.

2. Kalo squidnya OK, berarti anda sampai di langkah ini. Periksa firewall
nya apa INPUT ke squid di DROP, pake linux kan ? kernel = 2.0 ?
   
   #iptables -nL -v INPUT # ini hanya contoh, karena bisa saja ada banyak
CHAIN di table FILTER anda. 

   Analisa firewallnya... 

3. Kalo firewall tidak menghalangi, berarti periksa redirectionnya.

   #iptables -nL PREROUTING -v -t nat

   Lihat angka di bawah pkts bertambah atau tidak.
   Kalo tidak yakin, dengan redirection itu bikin baru aja, setelah
menghapus entry sebelumnya

   Syntaxnya: 
   iptables -t nat -F #untuk flush, inget! Ini juga menghapus MASQUERADE
   
   iptables -t nat -A PREROUTING -i INPUT_IF -p tcp --dport 80 -j REDIRECT
--to-port 3128

   Ganti INPUT_IF dengan nama interface di mana client2 terkoneksi, saya ga
tau mesin anda. Asumsinya, squid berada di mesin yang sama dengan firewall
yg melakukan redirection. Kalo tdk sama, pakai DNAT. Ceritanya beda lagi. 

4. Periksa di jaringan. Seharusnya semua client menggunakan IP gateway yang
anda gunakan di INPUT_IF. Entah gimana ceritanya pokoknya gateway client
harus ke situ. Kalo ga.. ya percuma..

Semoga membantu

~Reza Iskandar Achmad~
http://blog.chipset.or.id

-Original Message-
From: sutarman [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, August 11, 2008 4:04 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: RE: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

Maksudnya mas, di konfigurasi dansguardian.conf bagian filterport yang
bawaan settingnya 8080 diubah menjadi 8000
Terus iptablesnya saya ubah juga ke 8000 dari 8080 (-A PREROUTING -i eth1 -p
tcp -m tcp --dport 3128 -j REDIRECT --to-ports 8080)

Maklum masih belum ngerti nih mas

Pengertian tidak bisa adalah client harus setting manual di browsernya untuk
dapat konek internet, begitu juga program lainnya


Trims


-Original Message-
From: adi [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, August 11, 2008 2:53 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

On Mon, Aug 11, 2008 at 09:47:51AM +0700, sutarman wrote:
Cara pindahkan nya gimana mas
Soalnya di dalam file dansguardian.cong ngak ada pengaturan port
dansguardian

ada 'filterport'. saya belum pernah install dansguardian :-) tapi
baca-baca sepintas, anda harus redirect ke filterport dansguardian bukan
ke squid (mungkin rekan lain bisa membantu konfirmasi).

atau kalau mau tetap pakai port 80,  bisa seperti ini:

iptables -t nat -A PREROUTING -i eth1 -d 10.17.8.2 --dport 80 -j ACCEPT
iptables -t nat -A PREROUTING -m tcp -p tcp -i eth1 --dport 80 -j REDIRECT

tapi sekali lagi, saya belum pernah pakai dansguardian, di atas
mengasumsikan semua paket ke port 80 diredirect ke dansguardian yang
listen di port 80, paket yang memang diarahkan ke 10.17.8.2 port 80,
diterima begitu saja tanpa redirect (menghindari loop). dan itu juga
mengasumsikan dansguardian support transparent proxy.

kalau mau bypass dansguardian, misalnya langsung diredirect ke squid,

iptables -t nat -A PREROUTING -i eth1 -d 10.17.8.2 --dport 80 -j ACCEPT
iptables -t nat -A PREROUTING -m tcp -p tcp -i eth1 --dport 80 -j REDIRECT \
   --to-ports 3128

kalau masih tidak bisa. tolong jelaskan bagaimana 'tidak bisa' itu :-)

Salam,

P.Y. Adi Prasaja


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com 
Version: 8.0.138 / Virus Database: 270.6.1/1605 - Release Date: 8/11/2008
4:59 PM


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL 

Re: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

2008-08-12 Terurut Topik avudz
Pada hari Wed, 13 Aug 2008 11:25:16 +0700
sutarman [EMAIL PROTECTED] menulis:

 Dan waktu saya lanjutkan ketik iptables -nL -v INPUT
 Bad argument `INPUT'
 Try `iptables -h' or 'iptables --help' for more information.
 

++ cuma komentari yang ini :

coba : iptables -nv -L INPUT

wah, tret terpanjang sepanjangan sejarang [tanya-jawab] :-)


Cheers,
-avd @
http://avudz.cc
http://www.alifia.co.id
IT Solutions

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

2008-08-12 Terurut Topik sutarman
Ini hasilnya bang avudz

Chain INPUT (policy ACCEPT 762K packets, 404M bytes)
 pkts bytes target prot opt in out source
destination
0 0 ACCEPT udp  --  virbr0 *   0.0.0.0/0
0.0.0.0/0   udp dpt:53
0 0 ACCEPT tcp  --  virbr0 *   0.0.0.0/0
0.0.0.0/0   tcp dpt:53
0 0 ACCEPT udp  --  virbr0 *   0.0.0.0/0
0.0.0.0/0   udp dpt:67
0 0 ACCEPT tcp  --  virbr0 *   0.0.0.0/0
0.0.0.0/0   tcp dpt:67

-Original Message-
From: avudz [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, August 13, 2008 11:48 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] transparent proxy ngak jalan

Pada hari Wed, 13 Aug 2008 11:25:16 +0700
sutarman [EMAIL PROTECTED] menulis:

 Dan waktu saya lanjutkan ketik iptables -nL -v INPUT
 Bad argument `INPUT'
 Try `iptables -h' or 'iptables --help' for more information.
 

++ cuma komentari yang ini :

coba : iptables -nv -L INPUT

wah, tret terpanjang sepanjangan sejarang [tanya-jawab] :-)


Cheers,
-avd @
http://avudz.cc
http://www.alifia.co.id
IT Solutions

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis