Re: [tanya-jawab] salam kenal dan mau tanya

2009-12-26 Terurut Topik ahmad haris
On Sat, 2009-12-26 at 11:26 +0800, Dekrit Gampamole wrote:
 Sorry, lupa saya bilang: Saya tidak pake pulseaudio lagi, tapi pake
 Jack saja melalui alsa.
 Jika mau coba lihat dilink ini:
 http://ubuntu-ky.ubuntuforums.org/showthread.php?p=8284273
 
 Salam,
 Dekrit. 

saya sudah meremove pulseaudio dan menggunakan cara yang diatas.
tapi saya masih kesulitan dan puyenk. :D

itu kalo ingin ngelihat apa jacknya udah jalan apa belom begimana ya?
trus notifikasi suara di panel atas juga ilang.

apa sepuyeng ini ya ngulik suara di linux. :)


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Splash image - initrd

2009-12-26 Terurut Topik //vellowax//
On Mon, 21 Dec 2009 14:20:03 +0700
aditya hilman aditya.hil...@gmail.com wrote:

 2009/12/20 Hanya Mail cuma.mi...@gmail.com:
  Dear rekans,
  adakah yang tau cara membuat splash image pada initrd?
  Any help appreciated.
 
  Thanks before.
  vellowax
  -
  the world doesn't have fences and walls, then who needs Gates and Windows ?
 
  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 Maaf, sebelumnya nanya dulu,
 kenapa splash imagenya harus di initrd?
 initrd kan digunakan untuk load module...
 
 
 -- 
 Regards,
 Adit
 http://simplyaddo.web.id
 http://simplyaddo.wordpress.com
 
 -- 
yang dimaksud apakah splash image pada grub?
atau splash image pada load module?
kl pada grub berarti gfxmenu
kl splash image ketika load module...mungkin yang lain bisa melengkapi
maaf newbie juga...


-- 
//vellowax// vellow...@yahoo.co.id

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Splash image - initrd

2009-12-26 Terurut Topik //vellowax//
On Mon, 21 Dec 2009 14:20:03 +0700
aditya hilman aditya.hil...@gmail.com wrote:

 2009/12/20 Hanya Mail cuma.mi...@gmail.com:
  Dear rekans,
  adakah yang tau cara membuat splash image pada initrd?
  Any help appreciated.
 
  Thanks before.
  vellowax
  -
  the world doesn't have fences and walls, then who needs Gates and Windows ?
 
  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 Maaf, sebelumnya nanya dulu,
 kenapa splash imagenya harus di initrd?
 initrd kan digunakan untuk load module...
 
 
 -- 
 Regards,
 Adit
 http://simplyaddo.web.id
 http://simplyaddo.wordpress.com
 
 -- 
yang dimaksud apakah splash image pada grub?
atau splash image pada load module?
kl pada grub berarti gfxmenu
kl splash image ketika load module...mungkin yang lain bisa melengkapi
maaf newbie juga...


-- 
//vellowax// vellow...@yahoo.co.id

mungkin bisa liat disini..
bootsplash pada initrd

http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg36332.html

it's an old post, maybe would help you



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] salam kenal dan mau tanya

2009-12-26 Terurut Topik Dekrit Gampamole
Pada tanggal 26/12/09, ahmad haris princeofg...@blankonlinux.or.id menulis:
 On Sat, 2009-12-26 at 11:26 +0800, Dekrit Gampamole wrote:
 Sorry, lupa saya bilang: Saya tidak pake pulseaudio lagi, tapi pake
 Jack saja melalui alsa.
 Jika mau coba lihat dilink ini:
 http://ubuntu-ky.ubuntuforums.org/showthread.php?p=8284273

 Salam,
 Dekrit.

 saya sudah meremove pulseaudio dan menggunakan cara yang diatas.
 tapi saya masih kesulitan dan puyenk. :D

 itu kalo ingin ngelihat apa jacknya udah jalan apa belom begimana ya?
 trus notifikasi suara di panel atas juga ilang.

 apa sepuyeng ini ya ngulik suara di linux. :)



Betul, memang bikin puyeng 70 kelilling :-D
Volume control di Panel juga hilang karena memang itu punyanya pulseaudio.
Untuk melihat jack sudah jalan atau belum coba jalankan qjackctl dan
lihat di tray.
Klik kiri pada icon Jack (yang berwarna emas), jendela QJackCtl akan muncul.
Silahkan lihat statusnya di jendela itu.
Semoga berhasil.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Splash image - initrd

2009-12-26 Terurut Topik aditya hilman
2009/12/27 //vellowax// vellow...@yahoo.co.id:
 On Mon, 21 Dec 2009 14:20:03 +0700
 aditya hilman aditya.hil...@gmail.com wrote:

 2009/12/20 Hanya Mail cuma.mi...@gmail.com:
  Dear rekans,
  adakah yang tau cara membuat splash image pada initrd?
  Any help appreciated.
 
  Thanks before.
  vellowax
  -
  the world doesn't have fences and walls, then who needs Gates and Windows ?
 
  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 Maaf, sebelumnya nanya dulu,
 kenapa splash imagenya harus di initrd?
 initrd kan digunakan untuk load module...


 --
 Regards,
 Adit
 http://simplyaddo.web.id
 http://simplyaddo.wordpress.com

 --
 yang dimaksud apakah splash image pada grub?
 atau splash image pada load module?
 kl pada grub berarti gfxmenu
 kl splash image ketika load module...mungkin yang lain bisa melengkapi
 maaf newbie juga...


 --
 //vellowax// vellow...@yahoo.co.id

 mungkin bisa liat disini..
 bootsplash pada initrd

 http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg36332.html

 it's an old post, maybe would help you



 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Nah mungkin maksudnya bootsplash kali ya..
Kalau splash image kan gambar pas di grub ya...

-- 
Regards,
Adit
http://simplyaddo.web.id
http://simplyaddo.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] salam kenal dan mau tanya

2009-12-26 Terurut Topik ahmad haris
On Sun, 2009-12-27 at 08:40 +0800, Dekrit Gampamole wrote:
 Betul, memang bikin puyeng 70 kelilling :-D
 Volume control di Panel juga hilang karena memang itu punyanya
 pulseaudio.
 Untuk melihat jack sudah jalan atau belum coba jalankan qjackctl dan
 lihat di tray.
 Klik kiri pada icon Jack (yang berwarna emas), jendela QJackCtl akan
 muncul.
 Silahkan lihat statusnya di jendela itu.
 Semoga berhasil.
 

maaf kalo tanya terus. :)

saya jalankan qjackctl dan ada pesan eror ketika saya klik tombol
'start'.

09:30:56.254 ALSA connection graph change.

09:30:56.515 ALSA connection change.

09:32:01.290 Statistics reset.

09:32:04.263 Startup script...

09:32:04.264 artsshell -q terminate

sh: artsshell: not found

09:32:04.668 Startup script terminated with exit status=32512.

09:32:04.668 JACK is starting...

09:32:04.669 /usr/bin/jackd -R -dalsa -dhw:0 -r44100 -p1024 -n2

09:32:04.674 JACK was started with PID=3612.

no message buffer overruns

jackd 0.116.1

Copyright 2001-2005 Paul Davis and others.

jackd comes with ABSOLUTELY NO WARRANTY

This is free software, and you are welcome to redistribute it

under certain conditions; see the file COPYING for details

JACK compiled with System V SHM support.

cannot use real-time scheduling (FIFO at priority 10) [for thread
-570149136, from thread -570149136] (1: Operation not permitted)

cannot create engine

09:32:04.697 JACK was stopped successfully.

09:32:04.699 Post-shutdown script...

09:32:04.700 killall jackd

jackd: no process found

09:32:05.114 Post-shutdown script terminated with exit status=256.

09:32:06.800 Could not connect to JACK server as client. - Overall
operation failed. - Unable to connect to server. Please check the
messages window for more info.




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Splash image - initrd

2009-12-26 Terurut Topik ahmad haris
On Sun, 2009-12-27 at 07:54 +0700, aditya hilman wrote:
 Nah mungkin maksudnya bootsplash kali ya..
 Kalau splash image kan gambar pas di grub ya...
 
 
mmm.. bootsplash menurut saya ada beberapa macam di beberapa distro.

ada usplash, plymoth ... ada lagi xsplash (entah ini pengaruh di intrd
apa tidak ya)


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Kartu jaringan lambat

2009-12-26 Terurut Topik dedi
Terima kasih semua atas jawabannya.

Kasusnya aneh, kadang lambat kadang cepat.
Setelah coba2 cari jawabannya, ternyata masalah ada di kabel.
Komputer tidak bisa menggunakan kabel yg panjang.
Coba pake kabel jaringan yang pendek sekitar 3 meter ternyata berjalan lancar.
Baru kalo pake kabel sekitar 10 meter, kecepatan turun separo, kadang lebih.
Tapi, komputer lainnya tidak ada masalah dg kabel panjang.
Sepertinya ethernet card nya yang kurang kuat. Padahal masih baru.
Apa memang seperti itu ya?
Apa ada solusi lain biar bisa digunakan kabel lebih panjang?
Kabel terhubung langsung ke modem router billion bipac.

2009/12/23 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Wed, Dec 23, 2009 at 07:38:19AM +0700, dedi wrote:
 Belum nyoba sih. Kemarin kalo pake Windows, awalnya juga seperti itu,
 lambat. Trus coba cari di google ternyata masalah ada pada settingan
 ethernet card nya. Harus ganti ke 100 Mbps Full Duplex, dan set
 Autonegotiate ke 100Mbps Full Duplex juga. Cuman kalo di linux bingung
 caranya gimana. Dah pake ethtool kayaknya dah bener, tapi tetep aja ga
 ngefek.


 Pakai command mii-tool. Kalau mau set 100Mbps FD di eth0
 # mii-tool -F 100baseTx-HD eth0

 --

 Terimakasih sebelumnya.

 Salam,


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis