Re: [tanya-jawab] setting iptable

2010-09-26 Terurut Topik olanuxer bima
2010/9/26 Justinus Andjarwirawan jus...@luke.petra.ac.id:
 Setting proxynya mana?


ini settting proxy di router :

http_port 2507 transparent
cache_mem 6 MB
cache_swap_low 90
cache_swap_high 95
access_log /var/log/squid/access.log squid
cache_log /var/log/squid/cache.log
mime_table /usr/share/squid/mime.conf
 pid_filename /var/run/squid.pid
client_netmask 255.255.255.255

http_access allow manager localhost
http_access deny manager

http_access allow purge localhost
http_access deny purge

http_access deny !Safe_ports

acl jaringan_saya src 192.168.1.0/24
http_access allow jaringan_saya
http_access allow localhost

http_access deny all

icp_access deny all





-- 
== Jangan Ngomong Masalah Moral, Jika Sistim Operasi Anda Masih Bajakan ==

M. Olan Wardiansyah (olanuxer)
Pendamping SEAMOLEC Prov. NTB
Linux User #468082, Ubuntu UserĀ  #23039
ICT Kab. Bima/SMKN 1 Bima
Blog : http://ilalangmbojo.blogspot.com,
http://b2w-indonesia.or.id/profil/olanuxer

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] run V Foxpro program di wine

2010-09-26 Terurut Topik Ferry Kristianto

On 9/24/2010 1:24 PM, Alex_zvtral wrote:

betul virtualbox ngga mengikat system operasi...tp kan fokus kita di
foxpro yg backgroundnya windows ^^

Pada 24 September 2010 13.10, Suyantojazzn...@gmail.com  menulis:
   

Makanya itu, kalo praktis ya pakai virtualbox. Mau diapa2in ada program2 
yang masih belum tergantikan di Linux, kalaupun pakai wine memang kadang 
harus utak atik dengan resiko tetap gagal dijalankan. Mengganti bahasa 
pemrograman dari Foxpro ke yang lainnya juga bukan hal yang bijak karena 
butuh waktu. Kalo mau semudah membalik telapak tangan ya pakai 
virtualbox. :)


Ini solusi aja sih, kalau pakai virtualisasi, harddisk sistem windows 
kan bisa dikopikan dijadikan master. Data disimpan di partisi Linux. 
Sistem rusak ya tinggal kopikan lagi sistemnya. Itu hebatnya 
virtualisasi, downtime-nya bisa diminimalisir. Kalau client tidak kuat 
dan perlu OS windows yang dipersonalisasi per client, ya pakai xen dan 
buat beberapa VM, diakses pakai VNC. Kalau  hanya butuh 1 macam OS 
windows, ya langsung aja pakai server windows.


Selama ini yang saya terapkan seperti itu. Delphi 6 support di Linux 
masih sedikit, error yang keluar saat menjalankan program bisa banyak. 
Saya punya windows 7 dan tidak kompatible juga. Solusi yang saya pakai 
ya virtualbox, Win 7 bisa pakai, Linux juga bisa pakai. Saya tidak 
kesulitan kalau harus menggunakan 2 OS berbeda tapi butuh sistem windows 
XP yang ada Delphi 6, sambil pelan2 belajar PHP yang lebih universal. :)


ferry

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: Bls: [tanya-jawab] squid disatukan dengan load balance

2010-09-26 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Sat, Sep 25, 2010 at 05:46:00PM -0700, Imam Cartealy wrote:
 
 
 salam
 
 saya pakai both address and ports.Logikanya, biar cukup acak (saya baca  
 begitu 
 di mikrotik). Tapi saya pikir kalau pakai ini berarti ada  kemungkinan untuk 
 dst-port dan dst-address yang sama bisa melewati gw  yang berbeda, CMIIW, 
 jadi 
 saya bikin static route.

Memang pak.

 Apakah kalau hanya memakai both address tidak perlu dibuat static route ? 

Mestinya sih tidak perlu.
Jika koneksi baru yang dibuat tidak pindah ip maka dengan classifier both 
address tidak perlu buat static route. Tapi jika koneksi baru yang dibuat 
menyebabkan pindah ip seperti beberapa kasus: download rapidshare, poker 
zynga, game pointblank, maka harus dibuatkan static route berdasarkan 
protocol dan destination ports.

Ini yang menyebabkan orang bilang loadbalancing pcc di mikrotik lebih
stabil daripada nth (mikrotik dan linux). Padahal itu sih tergantung
pemilihan classifier dan aplikasi yang digunakan (apakah download
rapidshare, poker zynga, game pointblank).

Sekedar nostalgia sewaktu saya masih awam dengan load balancing...
  http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg68351.html

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis