[tanya-jawab] Unix philosophy

2011-07-25 Terurut Topik Indracyd
dear rekan2 linuxer,

saya kesulitan untuk menterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, saya mencari 
arti dari filosofi unix, saya menemukan di wiki sbb :

The Unix philosophy is a set of cultural norms and philosophical approaches to 
developing software based on the experience of leading developers of the Unix 
operating system.

menggunakan translate dari google, menurut saya kurang pas
ada yang bisa bantu?

trims2 before
Cyd

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Unix philosophy

2011-07-25 Terurut Topik Kristophorus
2011/7/25 Indracyd nus...@yahoo.com:
 dear rekan2 linuxer,

 saya kesulitan untuk menterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, saya mencari 
 arti dari filosofi unix, saya menemukan di wiki sbb :

 The Unix philosophy is a set of cultural norms and philosophical approaches 
 to developing software based on the experience of leading developers of the 
 Unix operating system.

 menggunakan translate dari google, menurut saya kurang pas
 ada yang bisa bantu?

Sudah bertanya pada dosen di bidang bahasa inggris ?
Saya tidak menyarankan untuk menggunakan google translate untuk
kalimat sepanjang itu...


-- 
Regards,

Kris

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Unix philosophy

2011-07-25 Terurut Topik Patrick_Stiady
On Mon, 2011-07-25 at 00:20 -0700, Indracyd wrote:
 dear rekan2 linuxer,
 
 saya kesulitan untuk menterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, saya mencari 
 arti dari filosofi unix, saya menemukan di wiki sbb :
 
 The Unix philosophy is a set of cultural norms and philosophical approaches 
 to developing software based on the experience of leading developers of the 
 Unix operating system.
 
 menggunakan translate dari google, menurut saya kurang pas
 ada yang bisa bantu?
 
 trims2 before
 Cyd
 

Terjemahan bebas:
Filosofi Unix adalah sekumpulan norma budaya dan pendekatan filosofis
untuk mengembangkan software berdasarkan pengalaman pengembang sistem
operasi Unix yang terkemuka.

Terjemahan sederhana:
Filosofi Unix adalah mengembangkan software berdasarkan pengalaman
programmer-programmer Unix terkemuka.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Unix philosophy

2011-07-25 Terurut Topik Indracyd


- Original Message -
 From: Patrick_Stiady psti...@telkom.net.id
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Cc: kpli bogor kpli-bo...@googlegroups.com
 Sent: Monday, July 25, 2011 3:45 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] Unix philosophy
 
 On Mon, 2011-07-25 at 00:20 -0700, Indracyd wrote:
  dear rekan2 linuxer,
 
  saya kesulitan untuk menterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, saya mencari 
 arti dari filosofi unix, saya menemukan di wiki sbb :
 
  The Unix philosophy is a set of cultural norms and philosophical approaches 
 to developing software based on the experience of leading developers of the 
 Unix 
 operating system.
 
  menggunakan translate dari google, menurut saya kurang pas
  ada yang bisa bantu?
 
  trims2 before
  Cyd
 
 
 Terjemahan bebas:
 Filosofi Unix adalah sekumpulan norma budaya dan pendekatan filosofis
 untuk mengembangkan software berdasarkan pengalaman pengembang sistem
 operasi Unix yang terkemuka.
 
 Terjemahan sederhana:
 Filosofi Unix adalah mengembangkan software berdasarkan pengalaman
 programmer-programmer Unix terkemuka.

trims2x rekan patrick

Cyd

 
 -- 
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik mas bowo

pagi linuxer..

ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara otomatis..?
ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..

Mohon Sharingnya,
Bowo

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik nonong

On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:

pagi linuxer..

ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara 
otomatis..?

ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..


data apa ini masudnya? SOL

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik nonong

On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:

pagi linuxer..

ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara 
otomatis..?

ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..


data apa ini masudnya? SOL

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik mas bowo

On 07/25/2011 09:49 PM, nonong wrote:

On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:

pagi linuxer..

ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara 
otomatis..?

ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..


data apa ini masudnya? SOL


semua data laporan..
tujuannya supaya HDD server tidak penuh..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik Ronny Haryanto
2011/7/27 mas bowo mas.bowo...@gmail.com:
 On 07/25/2011 09:49 PM, nonong wrote:

 On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:

 pagi linuxer..

 ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara
 otomatis..?
 ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..

 data apa ini masudnya? SOL

 semua data laporan..
 tujuannya supaya HDD server tidak penuh..

Maksud pertanyaannya adalah datanya itu bentuknya apa? Files? SQL
database? Lain2? Karena membackup files dengan membackup SQL database
caranya bisa beda banget.

Ronny

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik mas bowo

On 07/25/2011 11:17 PM, Ronny Haryanto wrote:

2011/7/27 mas bowomas.bowo...@gmail.com:

On 07/25/2011 09:49 PM, nonong wrote:

On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:

pagi linuxer..

ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara
otomatis..?
ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..

data apa ini masudnya? SOL


semua data laporan..
tujuannya supaya HDD server tidak penuh..

Maksud pertanyaannya adalah datanya itu bentuknya apa? Files? SQL
database? Lain2? Karena membackup files dengan membackup SQL database
caranya bisa beda banget.

Ronny


File mas...
mohon bantuannya ya mas..?

Bowo

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik sutarno . st
Maksud mas bowo semua yg ada di hardisk akan di backup tanpa terkecuali, begitu 
kan mas bowo ?


Suta®no BlackBerry

-Original Message-
From: mas bowo mas.bowo...@gmail.com
Date: Tue, 26 Jul 2011 10:52:16 
To: tanya-jawab@linux.or.id
Reply-To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis
On 07/25/2011 11:17 PM, Ronny Haryanto wrote:
 2011/7/27 mas bowomas.bowo...@gmail.com:
 On 07/25/2011 09:49 PM, nonong wrote:
 On 07/26/2011 07:36 PM, mas bowo wrote:
 pagi linuxer..

 ada yang tau gk aplikasi OS linux yg bisa membackup data secara
 otomatis..?
 ada yang informasikan pakai Bacula, tapi belum paham menggunakannya..
 data apa ini masudnya? SOL

 semua data laporan..
 tujuannya supaya HDD server tidak penuh..
 Maksud pertanyaannya adalah datanya itu bentuknya apa? Files? SQL
 database? Lain2? Karena membackup files dengan membackup SQL database
 caranya bisa beda banget.

 Ronny

File mas...
mohon bantuannya ya mas..?

Bowo

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Backup data server otomatis

2011-07-25 Terurut Topik mas bowo

On 07/26/2011 12:00 AM, sutarno...@gmail.com wrote:

Maksud mas bowo semua yg ada di hardisk akan di backup tanpa terkecuali, begitu 
kan mas bowo ?


Suta®no BlackBerry


Benar mas..
ada solusinya mas..?

Bowo,

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis