Re: [tanya-jawab] nanya dikit ttg iptables

2011-04-25 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2011/4/7 Hans Wiriya Tsai h...@chuosenko.co.id:
 Trims all utk pencerahannya, akan segera sy coba.

 So accept dulu, baru drop, kemudian multiport... Nice :)

Tepatnya, rule yang lebih spesifik ditaruh sebelum rule yang lebih
umum/generik (accept dan drop bisa dipasang sesuai kebutuhan). Karena
pencocokan traffic flow dengan rule dilakukan dari atas kebawah,
ketika sudah match dengan rule tertentu, rule-rule lain yang ada
dibawahnya tidak lagi jadi kriteria

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] setting 802.1p di linux

2010-12-30 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2010/12/27 dodik n. mry...@gmail.com:
 MAkasih bos atas bantuannya ...

 Sekarang masalahnya nambah nih, jadi tanya lagi :P

 saya udah donlod vconfig. Cuma masalahnya setelah di vconfig kok tidak
 bisa ping ya ?

 nyobanya pake 2 buah ubuntu 10.10 di virtualbox dan disambungin pake
 hostonlyadapter. Sebelum di vconfig (alias pake biasa), kedua host
 bisa ping. Setelah keduanya diset vconfig dengan vlan yang sama (vlan
 10), kok gak bisa nge-ping ya ?

 Hmm, mungkin salah satu ubuntunya bermasalah, jadi salah satu ubuntu
 dicoba disambungin ke bukan ubuntu (kebetulan ke cisco emulator
 dynamips), hasilnya sama aja, bisa ping kalau sebelum pake vlan, tapi
 setelah pakai vlan, tidak bisa ping.

 Saking penasarannya, dicoba di virtualbox di host winxp dan mac os x.
 Tetep aja gak mau.


Kemungkinan lain, setting vlannya masih salah?
Kalau saya, biasa pakai konfig macam ini u/ vlan
/etc/network/interfaces (debian dan keturunannya)
---
auto vlan4
iface vlan4 inet static
address 10.1.1.1
network  10.1.1.0
netmask 255.255.255.0
broadcast 10.1.1.255
vlan_raw_device eth0
---

u/ enable/disable vlan tinggal ifup/ifdown vlan4

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Router selain mikrotik

2010-07-15 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2010/7/13 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com:
 Selain mikrotik, router linux yang hemat daya dan kecil ada gak ya?
 Atau hanya mikrotik saja yang bermain di pasar router Linux murah meriah?


 thanks


OpenWRT, http://openwrt.org

SOL

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya-Jawab]Hati2 memakai openwebmail

2010-05-19 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
On Thu, May 20, 2010 at 10:21 AM, Samuel Sappa cihuy...@gmail.com wrote:
 2010/5/20 avudz avud...@gmail.com:
 2010/5/19 Samuel Sappa cihuy...@gmail.com:
 +++ saya juga bingung, kok yang disalahin openwebmail nya ? tapi bukti
 detil nya tidak ada ?


 Sebelumnya terima kasih buat replynya,
 ini cuma asumsi saya (IMHO) kalo saya lihat di log openwebmailnya dia
 banyak kirim ke banyak alamat email
 entah bagaimana dia bisa dapet user accountnya dan mengirimkan email
 ke banyak orang


 Wed May 19 21:37:15 2010 - [12538] (217.21.79.85) samuel.sappa - send
 message - trying to connect to smtp server 127.0.0.1:25
 Wed May 19 21:37:15 2010 - [12538] (217.21.79.85) samuel.sappa - send
 message - connected to smtp server 127.0.0.1:25
 Wed May 19 21:37:15 2010 - [12538] (217.21.79.85) samuel.sappa - send
 message - subject=CONFIRM YOUR WINNING NOTICE (2010) -
 bcc=totasilv...@yahoo.com, csi...@first
 am.com, charma...@prtc.net, elisa.si...@citigroup.com,
 fsilv...@yahoo.com, jerch...@ptdprolog.net, janesilva...@yahoo.com,

 sedangkan kalo saya tracepath ipnya 217.21.79.85 dia mengarah keluar
 negeri (eropa ?), sepengetahuam saya sih tidak ada user yang yang
 mengakses webmail dari eropa. kalo saya googling emang ada sih program
 yang buat hack openwebmail, dimasukkin keyword hack openwebmail nanti
 banyak yang muncul, sekali lagi ini cuma asumsi saya aja sih, mungkin
 juga dia masuk dari celah yang lain tapi belum saya dapet mungkin ada
 rekan2 yang mau berbagi pengalamannya ?


ini postfix-nya pakai smtp-auth?
Kemungkinannya  account samuel.sappa ini menggunakan password yang
lemah, dan sudah di-bruteforce oleh spammer di ip 217.21.79.85,
sehingga bisa dipakai u/ akses relay outgoing email via smtp server
Kemungkinan lain, ada security hole di openwebmail yang memungkinkan
XSS attack, menjadikan openwebmail u/ akses relay outgoing.

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] VPN Tunneling dengan openvpn

2010-04-15 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2010/4/14 Indracyd nus...@yahoo.com:






From: andreas agung prabowo defend...@yahoo.com
To: nus...@yahoo.com
Sent: Tue, April 13, 2010 6:56:06 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] VPN Tunneling dengan openvpn



coba cari di openvpn.org itu lengkap banget dulu pernah buat juga sama 
tutornya dari sana


 iyah, tapi sayang saya belum menemukan yang sedang saya butuhkan, yaitu
 konfigurasi VPN MPLS, yang dapat merouting 2 jaringan yang berbeda
 subnet (bahkan lebih dari 2 subnet), contoh

 server vpn : ip
 publik : 142.150.10.1 ip lan 192.168.0.0/24
 klien vpn : ip publik :
 212.150.25.5 (ip dinamis) ip lan 192.168.200.0/24

 jaringan lan di klien vpn dapat mengakses internal jaringan di server vpn 
 begitu pun
 sebaliknya.apakah dr rekan2x ada yang bisa bantu, dokumentasi or
 tutorialnya..


Coba mulai dari sini:

http://openvpn.net/index.php/open-source/documentation/howto.html

-- 
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install pidgin support voice/video (Was: pidgin gagal konek ke yahoo messenger)

2009-10-10 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2009/10/10 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Sat, Oct 10, 2009 at 01:27:56PM +0800, Nyoman [D] wrote:

 Pidgin 2.6.1
 (libpurple 2.6.1)
 76c08f9df332fb22059ada8287a5da4b7a1d37fa
 di Ubuntu 9.04 nggak ada masalah

 Nyoman

 Saya instal dari source pidgin 2.6.2 di ubuntu 8.04:

 # apt-get install libglib2.0-dev libgtk2.0-dev libgtkspell-dev \
      libstartup-notification0-dev libidn11-dev libmeanwhile-dev \
      libnss3-dev libperl-dev tcl8.4-dev tclx8.4-dev tk8.4-dev \
      intltool libxml2-dev gstreamer0.10-gnonlin-dev \
      gstreamer0.10-plugins-farsight libgstreamer-plugins-base0.10-dev \
      libgstreamer0.10-dev

 # cd /usr/local/src/pidgin-2.6.2
 # ./configure --disable-screensaver --disable-vv --disable-avahi 
 --disable-dbus
 # make
 # apt-get remove pidgin
 # make install
 # ldconfig

 Saya belum bisa berhasil configure pidgin untuk support voice/video.
 Ada rekan yg pernah berhasil install dr source ? Sudah install package
 yg kelihatannya perlu tetapi saja missing:

 # ./configure --disable-screensaver --disable-avahi --disable-dbus
 ...
 checking for gst_registry_fork_set_enabled in -lgstreamer-0.10... yes
 checking for GSTINTERFACES... yes
 checking for FARSIGHT... no
 configure: error:
 Dependencies for voice/video were not met.
 Install the necessary gstreamer and farsight packages first.
 Or use --disable-vv if you do not need voice/video support.


Libjingle/libfarsight bawaan ubuntu hardy belum support fitur
voice/video. Kalau mau install pidgin = 2.6.1 plus enable fitur
voice/video, libjingle  libfarsight ubuntu hardy juga harus diupgrade


-- 
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] list ip iix yang uptodate

2009-08-18 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2009/8/18 Debi Praharadika blacknaml.la...@gmail.com:

 Maksudnya ip iix itu apa ya? aku cari di buku teks pelajaran jarkom nggak
 ada? yang ada class A, B atau C.



IP IIX ini istilah untuk menyebut netblock-netblock ip public yang
di-advertise ke IXP (Internet eXchange Point) Indonesia
IXP indonesia sendiri ada IIX (Indonesia Internet Exchange) dan OIXP
(Open Internet eXchange Point)

Apa itu IXP?
http://en.wikipedia.org/wiki/Internet_exchange_point

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ym via pidgin susah logon

2009-06-18 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2009/6/19 aditya hilman aditya.hil...@gmail.com:
 2009/6/19 Taufiq Luthfi taufiq.lut...@gmail.com

 Salam Setiajie, pada Thu, 18 Jun 2009 19:35:43 -0700 (PDT), anda
 menulis;

 TL
 TLHalo,
 TL
 TLSetiajie Cahyadi 余鴻昌  berpesan kepada semua : buat yang pidginnya
 TLgak mau connect ke yahoo messenger: ganti server dari
 TLscs.msg.yahoo.com ke cn.scs.msg.yahoo.com
 TL
 TLSetiajie berkata : SUKSES !!!

 Rekan Setiajie;


[sebagian dihapus]

 bisa login..tapi cuma beberapa detik..tiba2 pidginnya close sendiri..
 mohon pencerahannya lagi ??
 saya pakai opensuse 11.1


Sama, ditempat saya (ubuntu hardy) pidgin kalau pakai pager server
cn.scs.msg.yahoo.com juga close sendiri begitu connect, solusinya,
ganti pager server pakai cs101.msg.mud.yahoo.com

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Google Earth di ubuntu 8.04

2009-05-27 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
2009/5/27 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 Setelah berhasil upgrade ubuntu 7.10 ke 8.04, ada masalah baru yg
 timbul. Penampilan google earth versi 4.3.7284.3916 sangat aneh.
 Gambarnya saling overlap atau tumpang tindih sehingga susah dilihat.
 Begitu pula saat pindah ke aplikasi lain, tampilan gambar earth masih
 menutupi aplikasi yg sedang aktif. Padahal sewaktu pakai di 7.10 tdk
 begini hasilnya.

 Saya coba di PC lain yg sama2 upgrade ke 8.04 dan fresh instal google
 earth hasilnya juga sama. Apa perlu upgrade ke versi ubuntu yg lebh
 stabil lagi ?


Pak Arief pakai compiz? Googleearth tidak kompatibel dengan compiz,
efeknya jadi overlap seperti yang dideskripsikan. Coba nonaktifkan
compiz sebelum menjalankan googleearth

-- 
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] upgrade ubuntu dr 7.10 ke 8.04 (banyak pc)

2009-05-25 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1



2009/5/25 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Mon, May 25, 2009 at 03:12:25AM +, Arief Yudhawarman wrote:
 Adakah cara yg mudah dan cepat untuk upgrade ubuntu dari 7.10 ke 8.04
 untuk beberapa pc ? Misal salah satu pc (pc A) sudah berhasil upgrade ke 
 8.04.
 Bagaimana cara agar pc2 yg lain (semuanya pakai 7.10) bisa memanfaatkan
 package upgrade-an yg telah tersimpan di /var/cache/apt/archives/ pc A agar
 tdk perlu lagi memakai koneksi internet untk upgrade ?

 Sebenarnya saya termasuk orang yg die hard :)
 Kalau sudah nyaman dg yg lama kenapa mesti upgrade ?
 Masalahnya yg pakai ubuntu 7.10 itu pc desktop ibm lenovo, di mana
 support untuk soundcard internal pakai 7.10 susah banget. Sudah berhasil
 sekali setelah itu suaranya hilang kembali. Saat ada yg upgrade ke 8.04
 kemudian diaktifkan alsa-nya, eh bisa stabil dan suaranya tanpa
 dengung.


Bisa pakai apt-move pak. Update di 1 pc, trus paket2 di pc tsb di
apt-move ke direktori tertentu (/var/www/ misalnya, kalau mau
dipublish via http), lalu direktori ini dipublish via http/ftp. Di
pc-pc lain tinggal add sources.list ke lokasi http/ftp yang sudah ada
isinya repo hasil apt-move. Nanti pc-pc lain bs apt-get upgrade secara
simultan memanfaatkan file-file disana.

- --
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.6 (GNU/Linux)

iD8DBQFKGp+27MV0rgPdg98RAsAuAKCZ8DSgquhui0hIVH1idzTzx5KAZQCgqBo+
/DFAsjG5S42soXTQyBYnBZc=
=Eryf
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Konek internet menggunkan flash modem

2009-03-09 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1



2009/3/9 ne nul bgt.he...@gmail.com:
 Halo..
 Saya punya flash modem T-Mobile yang drivernya didalam modem,dan makai
 kartu m2 untuk konek ke internet.
 saya mau tanya,bagai mana si cara setingannya di linux biar saya bisa
 konek ke internet?
 saya udh coba,tapi drivernya yg didalam modem ga kebaca...
 tolong ya semunya...


Ini modem PCMCIA, express card atau USB?
kalau PCMCIA/express card, coba pastekan output lspci kesini
kalau USB,coba pastekan output lsusb -v kesini

- --
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.6 (GNU/Linux)

iD8DBQFJtOSp7MV0rgPdg98RAjylAJ0Z3h/yhBhfoc3883UGIbLAxhQDPACgtMtN
YP6GW1qo2H6cZwvE7zlnh4I=
=ZUOt
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Koneksi Bridge

2008-09-22 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
Pada 17 September 2008 20:11, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Salam

 Halo! Saya sedang bermain dengan ADSL ;-)

 Adakah pelanggan ADSL di sini yang menggunakan Linux sebagai router
 untuk melakukan dial mode bridge? Aplikasi apakah yang digunakan untuk
 melakukan dial mode bridge di modem ADSL?


Kalau di debian/ubuntu, apt-get pppoe dan pppoeconf, kemudian gunakan
command 'pppoeconf' untuk setting pppoe-nya (tinggal next-next,
yes-yes :) ).
Setelah pppoeconf menghasilkan konfigurasi pppoe, U/ mengaktifkan /
nonaktifkan PPPoE bisa menggunakan 'pon/poff' seperti dialup biasa.

-- 
tunggul

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Dovecot deafult domain

2008-07-23 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1



2008/7/23 redkurawa :
 Pagi,

 Mau tanya, padanan default domain di courier, untuk di dovecot pakai syntax
 apa ya ?


Pakai auth_default_realm = [domain]
Lihat juga http://wiki.dovecot.org/MainConfig

- --
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.6 (GNU/Linux)

iD8DBQFIhtg97MV0rgPdg98RAouaAJ4mJHL5HzN90uTBmHLNRMsLoaj2iQCfR4Sl
T38Z4zgwmjKq7HcdcYCglTM=
=rSMj
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] tidak bisa koneksi internet dengan wvdial

2008-07-22 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1



Pada 22 Juli 2008 08:33, Yunus  menulis:
 Hi Pengguna Linux,

 Saya masih penasaran mengapa sampai sekarang tidak bisa koneksi internet
 dengan wvdial.
 OS : Fedora 9
 Browser : Firefox 3.0.1
 Modem  : HP Nokia 6120 Classic (dengan cable data)
 Provider : Telkomsel Flash
 Remark  : + sudah bisa koneksi dengan KPPP  system-config-network.
   -  belum bisa koneksi dengan wvdial dan gnome-ppp
 isi file /etc/wvdial.conf  sbb:
 -/etc/wvdial.conf---
 [Dialer Defaults]
 Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0
 Init3 = AT+CGDCONT=1,IP,flash
 Modem Type = USB Modem
 Phone = *99#
 ISDN = 0
 Username = ''
 Init1 = ATZ
 Password = ''
 Modem = /dev/ttyACM0
 Baud = 460800
 -eof-


Isi wvdial.conf sudah benar

 Berikut output ketika mengeksekusi  CTRL+C dari perintah
 #wvdial
 --output message-
 -- WvDial: Internet dialer version 1.60
 -- Cannot get information for serial port.
 -- Initializing modem.
 -- Sending: ATZ
 ATZ
 OK
 -- Sending: ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0
 ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0
 OK
 -- Sending: AT+CGDCONT=1,IP,flash
 AT+CGDCONT=1,IP,flash
 OK
 -- Modem initialized.
 -- Sending: ATDT*99#
 -- Waiting for carrier.
 ATDT*99#
 CONNECT
 [EMAIL PROTECTED] } [EMAIL PROTECTED]}} }*} } g}%~
 -- Carrier detected. Waiting for prompt.
 [EMAIL PROTECTED] } [EMAIL PROTECTED]}} }*} } g}%~
 -- PPP negotiation detected.
 -- Starting pppd at Mon Jul 21 20:34:56 2008
 -- Pid of pppd: 7083
 -- Using interface ppp0
 -- pppd: 8
 -- pppd: 8
 -- pppd: 8
 -- local IP address 221.132.240.45
 -- pppd: 8
 -- remote IP address 10.6.6.6
 -- pppd: 8
 -- primary DNS address 202.3.208.10
 -- pppd: 8
 -- secondary DNS address 202.3.210.10
 -- pppd: 8

Menurut tampilan log ini, sampai sini statusnya sudah online, proses
dialup sudah memperoleh IP (221.132.240.45)

 Caught signal 2: Attempting to exit gracefully...
 -- Terminating on signal 15
 -- pppd: 8
 -- Connect time 1.0 minutes.
 -- pppd: 8
 -- pppd: 8
 -- pppd: 8
 -- Disconnecting at Mon Jul 21 20:35:57 2008
 end of output message

Bagian log yang ini menunjukkan koneksi putus. Apakah ini disebabkan
karena ctrl-c (sengaja?) atau memang koneksi terputus sendiri?
Saat wvdial dijalankan, memang tidak akan kembali ke shell selama
koneksi online. Jadi tidak perlu tekan ctrl-c, setelah log wvdial
menunjukkan informasi IP dan DNS dari provider, langsung saja tes
ping/akses web. Nanti kalau mau offline (disconnect) baru gunakan
ctrl-c untuk terminate wvdial


- --
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.6 (GNU/Linux)

iD8DBQFIhZP17MV0rgPdg98RAu64AJ9Vy+Gxw5yyfFAWMheiaIjE0NA51wCfeXEe
oQN+pFW4KPsKeB8pmAmhqg4=
=npbr
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Captive Portal

2008-07-22 Terurut Topik Tunggul Arif Siswoyo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1



Pada 22 Juli 2008 09:14, Donny Christiaan  menulis:
 Dear All,

 Skarang yg paling bagus utk Captive Portal pake apa ya ?
 terakhir yg saya tau dan pernah coba pake Monowall lumayan bagus dan mudah
 configurasi nya .

 Mohon petunjuk..

 Thanks,
 Donny Christiaan.

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




Bagus ini relatif :-), sebaiknya dicoba langsung biar bisa menilai sendiri
Alternatif pilihannya antara lain:
http://easyhotspot.sourceforge.net/
http://coova.org/
- --
tunggul
GPG pubkey available at http://pgp.mit.edu

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.6 (GNU/Linux)

iD8DBQFIhZR27MV0rgPdg98RAn2MAKC9i3KRBCe1UwCIC0PO4t5lfnj1tACgjIOl
p5JokzwPb6jHv80rldMFFH4=
=Ujc2
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Adakah tool ssh di hp / pda

2007-02-03 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 07/02/01, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] menulis:


Pernah baca2 di situs ponseljakarta.com, hp e680i dr motorola
yg katanya pakai OS Linux. Cuma saya tdk tahu apakah tool ssh
ada di hp tsb. Menurut rekan2 milis, hp atau pda apa yg harganya
tdk terlalu mahal, tapi bisa dipakai kerja dg lingkungan linux
atau setidaknya ada ssh untuk melakukan remote akses.



Bisa pakai putty u/ SymbianOS.


Atau begini, apa sebaiknya cari hp cdma saja yg murah dan digunakan
sbg modem untuk melakukan koneksi ke internet baik pakai frend/flexi.
Ada referensi untuk hp cdma ini ?



saya pernah pakai N6585 u/ akses Internet (via IR  kabel data
berchipset pl2303), N3105  N2280 (via pl2303), running di linux,
semuanya stabil dipakai akses. Operatornya pakai mobile-8. Pernah
pakai flexi tapi ga bisa ssh karena akses ssh diblok oleh telkom.


--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] app untuk monitor ppp0 speed

2007-02-03 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 07/02/01, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] menulis:

On Thu, Feb 01, 2007 at 09:15:38AM +0700, Budiman Angir wrote:
 guys ...

 pada dell-D800 saya pakai slackware11.
 modem nya linuxant (sudah di patch pakai cara member milis
 linux-programming).

 nah gimana cara mengukur speed dari ppp0 tsb ?
 pakai software apa yg enak ?

Real time trafik monitoring:

  pppstats -w 1 ppp0

Atau untuk mengetahui kumulatif bandwidth incoming dan outoing:

  grep ppp0 /proc/net/dev



sekedar menambahkan, bisa juga menggunakan ifstat dan pppstatus
SOL

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] perangkat wlan broadcom di ubuntu 6.06 LTS

2007-02-03 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 07/01/31, SwinK [EMAIL PROTECTED] menulis:

mohon bantuannya saya menggunakan distro ubuntu 6.06 LTS  memiliki problem 
dengan perangkat wivi saya.
module bcm43xx udah di load tetapi tetap saja tidak di kenali,
mohon saran dari teman2 semua
terimakasih banyak sebelumnya.

berikut informasi yg mungkin membantu :

uname -a
Linux lapcie 2.6.19 #1 PREEMPT Tue Jan 30 15:37:44 CIT 2007 i686 GNU/Linux

lspci
:06:00.0 Network controller: Broadcom Corporation: Unknown device 4311 
(rev 01)

lsmod|grep bcm
bcm43xx 445928 0
ieee80211softmac 33536 1 bcm43xx
ieee80211 36424 2 bcm43xx,ieee80211softmac

iwconfig
lo no wireless extensions.
eth0 no wireless extensions.

hasil dari ifconfig juga tiada penampakan wireless device (ath0 misalnya).



modul bcm43xx masih butuh firmware. Coba ambil disini

http://ubuntu.cafuego.net/dists/dapper-cafuego/bcm43xx/

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gimana konfigurasi cacti untuk memonitor traffic masing2 workstation

2007-02-02 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 07/02/01, Lubax OS [EMAIL PROTECTED] menulis:

dear all,
gimana ya cara setting untuk memonitor traffic LAN menggunakan cacti,
maksudnya untuk memonitor traffic internet dari masing2 ws,
Yang punya tutorial step by stepnya di share dong :-)



Coba bikin rule iptables di router yang meng-capture trafik in/out u/
masing-masing klien, misalnya:
iptables -N ip1-in
iptables -A ip1-in -j ACCEPT
iptables -A OUTPUT -d 192.168.1.1 -j ip1-in

iptables -N ip1-out
iptables -A ip1-out -j ACCEPT
iptables -A INPUT -s 192.168.1.1 -j ip1-out

kemudian gunakan script
http://cacti.net/downloads/scripts/iptables.pl.txt sebagai data input
method cacti untuk mengambil data counter trafik dari chain iptables
diatas, sehingga dapat diplot menjadi grafik

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Core2Duo Linux in Laptop

2007-01-22 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

2007/1/23, udey [EMAIL PROTECTED]:

Dear all.
Minta info Laptop Core2Dua+Linux donk.
Distro apa yf dipakai,trus masalah2 apa adja yg sering dihadapi,
Plus-Minusnya, dan laen2.
Thx yach, maaf klo sebelumnya udah pernah diposting.

Regards


Saya pakai Lenovo R60e + Ubuntu Edgy
Spesifikasinya ada di sini :
http://thinkwiki.org/wiki/Category:R60e

Wi-Fi, tombol multimedia, ethernet terdeteksi dan langsung bisa dipakai
Bluetooth tidak terdeteksi
modem belom dicoba

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Booting linux dg kernel baru gagal

2007-01-17 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 07/01/16, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] menulis:

Hai milisers,

Meski sudah beberapa kali upgrade kernel, saya belum
pernah menemui masalah seperti ini:

1. Distro Redhat 9
2. Upgrade kernel ke 2.4.28 plus openwall
3. Proses compiling, make bzImage, sampai make modules_install
   lancar
4. Semua hasil compile kernel diletakkan di /boot
5. Edit /etc/lilo.conf
6. Jalankan lilo -v

Prosedur di atas sdh sering saya jalankan dan berhasil.
Masalahnya untuk komputer yg satu ini yg tdk memakai
prosesor intel, saya lupa modelnya, setelah muncul lilo
prompt untuk memilih image kernel, saya pilih kernel baru
tiba2 setelah Loading Linux, langsung restart dg sendirinya.

Aneh baru kali ini saya alami, sebelumnya error mesti muncul
setelah Loading Linux .

Ada yg pernah mengalami hal yg sama seperti saya ?
Sebagai petunjuk partisi / (root) sebesar 450MB, prosesor
kelihatannya mempunyai bogomips di atas P-III, sekitar 1500-an,
model name berbunyi VIA bla bla ...
Waktu config kernel, saya pilih prosesor P-III.



Via Nehemiah/C3[1] mungkin?

Problemnya ini karena tipe prosesor yang dikonfig di kernel (waktu
make menuconfig) ga cocok dengan hardware prosesor. Saya pernah
mengalami kasus yang sama, waktu pakai kernel yang diset u/ pentium
III tapi pakai prosesor AMD duron.
Coba kompilasi ulang kernel dengan konfigurasi tipe prosesor lebih
rendah (misal 586 ato 386 sekalian :D )

--
tunggul

[1] http://en.wikipedia.org/wiki/VIA_C3

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT--simulator router for linux

2006-07-25 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

2006/7/25, BlackPro'96 [EMAIL PROTECTED]:

Temen² linuxers

ada gak program simulator router for Linux, semacam boson gitu, tapi
yg open source ? klo bisa sekalian tutorialnya :D

Thx alot



coba einar
http://ww.isk.kth.se/proj/einar/

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gnu/linux untuk 233MMX

2006-07-17 Terurut Topik tunggul arif siswoyo

Pada tanggal 06/07/17, ody [EMAIL PROTECTED] menulis:

salam teman2,
1. saya mempunyai PC 233MMX dan P166 dgn 32MB RAM,
rencananya digunakan untuk kasir atau stock
monitoring, gnu/linux yg cocok apa ya, (kalo fedora
installnya kelamaan, debian juga kelamaan) ?


Saya pakai debian di P200MMX, RAM 32MB. Login grafis pakai qingy[1],
windowmanager pakai windowmaker. Aplikasi yang running : LyX,
gnumeric, abiword, opera (loadingnya lelet :D ) IMHO cukup nyaman
dipakai


2. SDK apa yg cocok untuk program kasir atau stock
monitoring? kalo java jelas gak mungkin, C++ dgn Qt
atau GTK juga lemot bgt, PHP tidak praktis karena
kasirnya gak mau pake mouse.


Coba pakai pustaka Qt Console (QC) dari RAB[2]

--
tunggul
[1] http://qingy.sf.net
[2] http://www.rab.co.id

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 4/20/06, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] menulis:
 FYI...

 Kelemahan firewall di linux adalah hanya support single-WAN (CMIIW).
 Kalau anda mau menggunakan firewall yang support multi-WAN dan gratis,
 silahkan coba www.pfsense.com.


pak, bisa dijelaskan maksud dari single WAN ini? apakah maksudnya link
ke jaringan eksternal hanya satu? (kebalikan dari multi homing)

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Non Recovery Linux

2006-04-07 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 4/7/06, Feris Thia [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Hi All,

 Mau nanya tentang security Linux bagaimana caranya agar image
 Linux tidak bisa dimount sama sekali walau dengan menggunakan CD
 Recovery ataupun Live Linux ??

 Mohon petunjuknya


pakai filesystem terenkripsi, jadi meski bisa di-mount ga bisa diakses
kalau ga tau kunci enkripsinya

http://www.linuxsecurity.com/docs/HOWTO/Encryption-HOWTO/Encryption-HOWTO.html
http://www.linux-sec.net/FileSystem/

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Nanya routing

2005-12-19 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 12/19/05, Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Hi rekan2,
 Bantuin nyetel routing dong.

 Skenarionya gini:
 Cabang2 kita dihubungkan ke pusat melalui VPN lewat vendor jaringan
 komunikasi.

 Kondisi IPnya adalah:
 Pusat 192.168.1.x/24 Gateway 192.168.1.200 (Proxy Internet), kalo Routernya
 192.168.1.1
 Cabang1 192.168.10.x/24 Gateway 192.168.10.1
 Cabang2 192.168.11.x/24 Gateway 192.168.11.1
 Cabang3 192.168.12.x/24 Gateway 192.168.12.1

 Saat ini antara cabang dan pusat sudah bisa saling ping, asalkan di pusat
 gatewaynya diubah ke router yaitu 192.168.1.1

 Kondisi yang kita inginkan adalah cabang2 bisa browsing internet melalui
 internet di pusat.

 Bagaimana yah cara ngatur routingnya? Di box proxynya pakai 2 network card, 1
 ke antena, 1 ke LAN.

di network pusat :
host-host diset agar menggunakan gateway 192.168.1.1
di router 192.168.1.1:
ip route add 192.168.10.0/24 via 192.168.10.1
ip route add 192.168.11.0/24 via 192.168.11.1
ip route add 192.168.12.0/24 via 192.168.12.1
ip route add default scope global via 192.168.1.200

di cabang2, setting routernya :
ip route add 192.168.1.0/24 via 192.168.1.1
ip route add default scope global via 192.168.1.1

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Mounting Samba (Read Only)

2005-12-08 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 12/8/05, Asep Andria I.W. [EMAIL PROTECTED] menulis:

 Yang saya mount adalah file di Server (Server Linux).
 Client yang nge-mounting ada 3.
 1 pakai Fedora
 1 pakai Mandrake
 1 pakai Ubuntu

 3 client ini bisa mounting ke Server.

 yang Fedora dan Mandrake bisa di read/write
 nah yang bermasalah adalah yang pakai Ubuntu ini hanya bisa read only.

 berarti masalahnya bukan pada permission sisi server nya kan. karena toh
 yang client fedora sama mandrake bisa read/write hasil mountingan tadi.

ini pakai autentikasi share atau user/server?

cek UID user di mesin Mandrake  Fedora yang mengakses server samba,
apakah sama dengan UID user di Ubuntu.

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Desktop utk Sekolahan

2005-10-21 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 10/21/05, Chris [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Rekans,

 Saya dan beberapa rekan akan migrasi dari M$ ke Linux. Persoalannya, ada
 banyak kompie yang spesifikasinya minim (Pentium 233 dan Pentium II/350 dgn
 memori 64-128). Kami pernah mencoba beberapa distro, namun terasa sangat
 lambat. Kebutuhan lapangan sebenarnya hanya utk menjalankan aplikasi office
 dan internet, khususnya dalam hal administrasi sekolah dan siswa berpraktek.

 Mungkin ada saran dari rekan2 mengenai solusi yang tepat utk menjawab
 kebutuhan tersebut?


tidak menjawab langsung, sekedar berbagi pengalaman :-).
saya dulu pernah implementasi u/ pelatihan pak, 20 pc dengan spek AMD
duron 700Mhz RAM 64MB. Saya pakai knoppix (yang diinstalasi ke hd,
waktu itu pakai versi remaster linux sehat. dipilih karena software
yang diperlukan sudah disitu semua, dan metode instalasinya ringkas).
Window manager pakai icewm yang di kasih skin XP. Trus menu-menu-nya
sudah di-trim semua, jadi hanya menampilkan menu ke aplikasi pelatihan
(openoffice, opera).
Waktu pelatihan, kendalanya menunggu waktu loading openoffice (sekitar
1 menit pada spek hw diatas).

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] screen resolution di ubuntu 5.04

2005-10-21 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 10/20/05, Irfan R [EMAIL PROTECTED] menulis:

  Saya baru saja menginstall Ubuntu 5.04 di kompie saya. Karena screen
 resolution saya tidak sesuai dengan yang saya inginkan( saya ingin
 1024x768, kini hanya 800x600), maka saya mencoba untuk mengedit xorg.conf
 . Nah, saat mau mengisi Section Monitor, ada yang memberitahu saya
 kalau kita harus mengisi HorizSync dan VertRefresh sesuai dengan spek
 monitor saya. Monitor saya merknya GTC Millenia. Buku manual monitornya
 hilang entah ke mana. Kira-kira ada yang tahu nggak HorizSync dan
 VertRefresh untuk merk monitor saya (GTC Millenia)?

 Kira-kira bisa nggak kita menentukan sendiri HorizSync dan VertRefresh
 (ngisi ngawur gitu ). Saya pernah dengar hal itu akan menyebabkan monitor
 kita terbakar jika konfigurasinya salah. Apakah benar ?

 Dan untuk tambahan lagi, bisa nggak kita melihat HorizSync dan
 VertRefresh monitor kita di OS lain (jendelas xp misalnya )

 Atas bantuannya saya ucapkan terima kasih.


# dpkg-reconfigure xserver-xorg

nanti pas sampai dialog monitor, pilih tingkat medium, sistem akan
menampilkan pilihan resolusi tertinggi yang didukung oleh monitor.
Pilih saja yang kira-kira sesuai dengan monitor anda, jadi tidak perlu
memasukkan nilai [Horiz|Vert]Sync secara langsung. Saya biasa pakai
1024x768 70Hz. Setelah dialog ini, akan diikuti oleh dialog
konfigurasi resolusi monitor yang diinginkan. Pilih (check) semua yang
dapat dijangkau oleh monitor anda (misal 1024x768, 800x600, 640x480).

--
tunggul

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] mengamati detail trafik??

2005-10-12 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 10/12/05, Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] menulis:
 On Wednesday 12 October 2005 10:45, tunggul arif siswoyo wrote:
  untuk pengamatan secara snapshot atau realtime, bisa pakai iptraf.
  Kalau mau lebih bersifat statistikal bisa coba ntop

 Mas Tunggul,
 Udah cobain ntop di fc4 ngga? Kok saya error segmentation fault yah.


wah maaf pak, saya implementasi ntop di debian, kebetulan belom sempat
nyoba dengan FC4. btw, dulu saya juga pernah tuh, install ntop tapi ga
bisa running, segfault terus. Tapi setelah pakai versi 3.0-5 (bawaan
sarge), sudah ga masalah lagi.
Btw, ntop ini kan boros memori:

 5169 proxy 15   0  261m 130m 1744 S  3.0 25.9   1144:26 squid
 2804 ntop  16   0  328m 111m 1712 S  3.0 22.1   1613:52 ntop

mungkin hal ini berpengaruh?

--
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] power down di Debian

2005-10-11 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 10/12/05, Suryanto [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Dear Teman-Teman Milis,

 Aku baru Install Debian V 3.1R0a pake Grub boot
 loader. sewaktu aku shutdown ( pake perintah halt -p
 ), kok gak shutdownnya gak sempurna yah ??? di
 secreeen cuma sampe Power Down , gitu ...???


tambahkan baris 'apm' di /etc/modules

--
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] mengamati detail trafik??

2005-10-11 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 10/12/05, geta [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Dear admin,
 Bagaimana caranya mengamati/memproduksi detail traffik per waktu?
 Barangkali ada yg punya tool/script/triks/link tutorial yang bisa dibagi?

 Saya mengamati traffik dengan mrtg tetapi terlalu global tidak ada informasi
 dari mana ke mana?aplikasi apa yang memproduksi traffik sebanyak itu?


untuk pengamatan secara snapshot atau realtime, bisa pakai iptraf.
Kalau mau lebih bersifat statistikal bisa coba ntop

--
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Tutorial pure-Ftpd

2005-09-12 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
On 9/12/05, Muhamad Safik [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Mungkin ada yang pernah pake pure-Ftpd...
 Sharing pengalamannya dong...untuk
 1. Administrasi
 2. Kestabilan
 3. Keamanan...
 
 Ato ada link yang mudah untuk dipelajari...?
 

- simpel, habis apt-get langsung bisa ftp ::1
- Dikonfigurasi menggunakan berbagai argumen yang disertakan saat
menjalankan perintah
sudah liat http://www.pureftpd.org ?

-- 
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Tutorial pure-Ftpd

2005-09-12 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
On 9/12/05, Muhamad Safik [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Mungkin ada yang pernah pake pure-Ftpd...
 Sharing pengalamannya dong...untuk
 1. Administrasi
 2. Kestabilan
 3. Keamanan...
 
 Ato ada link yang mudah untuk dipelajari...?
 

- simpel, habis apt-get langsung bisa ftp ::1
- Dikonfigurasi menggunakan berbagai argumen yang disertakan saat
menjalankan perintah
sudah liat http://www.pureftpd.org ?

-- 
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Compile Kernel 2.6.13 for newbie

2005-09-07 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
On 9/7/05, Muhammad Ichsan [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Apakah yang dikompile sendiri itu adalah builtin, sedangkan kalo dari
 CD instalasi itu kernel modular?
 

builtin dan modular ini sebenarnya bisa ditentukan saat konfigurasi
opsi kompilasi (saat make menuconfig). kita bisa mengkonfigurasi agar
suatu komponen kernel (misalnya driver LAN card) dikompilasi agar
terintegrasi dengan kernel (builtin), atau membuatnya menjadi modul
yang dapat dimuat saat diperlukan (modular). Kernel bawaan distro
biasanya dibuat modular, karena harus mendukung berbagai jenis
perangkat keras. Bila fasilitas dukungan ini dikonfigurasi agar
terintegrasi dengan kernel, ukurannya akan menjadi besar dan tidak
efisien.

 
 Sebenarnya saya sendiri bermaksud untuk mengkompile kernel untuk
 komputer sendiri. Tapi saya takut crash. Apakah mungkin diundo?
 

Mungkin lebih tepat bila disebut sebagai 'backup', bukan undo. Karena
kompilasi sendiri tidak dapat di-reverse. Setelah kompilasi, kernel
kemudian diinstalasi ke sistem. Kemudian untuk mengaktifkan kernel
baru, sistem harus di-reboot.
Apabila tidak yakin dengan hasil kompilasi kernel baru, jangan hapus
kernel lama, pertahankan opsi loading kernel lama di bootloader
(LILO/GRUB), sehingga kalau ada masalah dengan kernel baru (kernel
panic, dll), tinggal boot ulang ke sistem menggunakan kernel lama.
Untuk langkah-langkah kompilasi kernel di debian/ubuntu, bisa dilihat
di URL berikut:
http://www.projektfarm.com/en/support/howto/debian_kernel_compile.html
http://www.debian.org/doc/FAQ/ch-kernel.en.html
http://myrddin.org/howto/debian-kernel-recompile.php
http://www.holtmann.org/linux/kernel/debian.html

google search dengan keyword compile kernel debian

-- 
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] membatasi akses selain delay_pools

2005-09-07 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
On 9/7/05, muhammad panji [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dh,
 cara membatasi akses internet client selain dengan delay_pools apa ya?
 saya pake delay_pools class 2 untuk download sudah pas, tapi kalau
 akses halaman web malah lambat. kalau di IPTables apa ada fitur
 semacam itu?
 TIA,
 

pakai iptables, tc  iproute. Seperti di http://lartc.org, atau kalau
mau lebih mudah bisa pakai htb.init (http://sf.net/projects/htbinit/)
.

-- 
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Resolver

2005-09-07 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
On 9/7/05, sizzle [EMAIL PROTECTED] wrote:
 saya install djbdns di local PC, sebenarnya setting resolver (resolv.conf)
 yg bener itu gimana yah ?
 
 /services/tinydns/root/data :
 -
 .soundrenaline.org:192.168.0.1::259200
 .0.168.192.in-addr.arpa:192.168.0.1::259200
 =bluesnight.soundrenaline.org:192.168.0.1:86400
 =hardcore.soundrenaline.org:192.168.0.100:86400 IP Alias
 +www.soundrenaline.org:192.168.0.1:86400
 @soundrenaline.org:192.168.0.1:a::86400
 -
 
 /etc/hosts :
 127.0.0.1 localhost.localdomain localhost
 
 apakah disini tetap musti dimasukkan :
 192.168.0.1bluesnight.soundrenaline.orgbluesnight
 192.168.0.100hardcore.soundrenaline.org hardcore

kalau sudah didefinisikan di record tinydns, tidak perlu didefinisikan
lagi di /etc/hosts (meski sebenarnya bisa).

 
 
 /etc/resolv.conf  :
 -
 search .
 domain telkom.net
 domain soundrenaline.org
 nameserver 203.130.2.5
 nameserver 202.134.0.155
 #nameserver 127.0.0.1
 nameserver 192.168.0.1

dari data tinydns, u/ domain soundrenaline.org itu NS-nya 192.168.0.1 ya?
kalo gitu di resolv.conf-nya juga harus disesuaikan :
--
#u/ domain soundrenaline.org, query ke NS 192.168.0.1
domain soundrenaline.org
nameserver 192.168.0.1
# sisanya, query ke NS ISP
search .
nameserver 202.134.0.155
-

-- 
tunggul

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] setting xawtv knoppix

2004-01-21 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting joko [EMAIL PROTECTED]:

 h
 aku sekarang lagi bingung gimana cara setting xawtv di 
 knoppix 3.1
 untuk linux lain misalnya redhat aku biasa mensetting di 
 /etc/modules.conf
 #bttv modules
 alias char-major-81 videodev
 options bttv card=32 options tuner debug=1 type=5 pal=b
 

coba gunakan 'modconf'

 aku menggunakan playtvpro gimana ya masalahnya hdku rusak 
 dan aku hanya punya cd knoppix apakah settingannya bisa 
 disimpan di floopy
 kalau bisa gimana caranya ?
 
pakai 'floppyconfig', lengkapnya lihat
http://download.linuxtag.org/knoppix/knoppix-cheatcodes.txt


--
tunggul



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Create Mail Server local rh9

2004-01-21 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting Hakim [EMAIL PROTECTED]:

 ups jangan keliru yahoo.com.sg support pop3..kacian deh l...
 

pakai yosucker
http://yosucker.sourceforge.net
atau fetchyahoo 
apt-get install fetchyahoo, atau untuk non-debian user
http://fetchyahoo.twizzler.org :D 

buat nge-fetch dari yahoo.com mail ke spool mail lokal (atau mau langsung ke
mailbox? bisa juga)
selanjutnya tinggal dimainkan mail client-nya :)

--
tunggul



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Distro yang OK buat Digital Alpha 1000A series

2004-01-06 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting Puguh Widodo [EMAIL PROTECTED]:

 Hi all,
 
 Kami punya mesin bekas, Digital Alpha 1000A series, kira2x distro apa yang
 paling
 cocok untuk diinstall Linux, dan yg drivernya paling banyak disupport.
 Thanks.
 

coba debian atau suse, kedua distro ini hingga versi terbarunya (=kernel baru, 
aplikasi baru, koleksi driver ter-update) masih mendukung prosesor alpha. Kalo 
redhat CMIIW dulu mendukung alpha, tapi kalo ga salah untuk versi-versi 
terbarunya dukungan ini sudah ditiadakan, ga tau kalo fedora 


--
tunggul


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] edit tampilan sqwebmail

2004-01-06 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting edy [EMAIL PROTECTED]:

 Hi,
 kalau kita mau edit tampilan di sqwebmail bisa gak ya?
 

bisa, edit file-file html di direktori $SQWEBMAILSRC/sqwebmail/html atau di 
/usr/local/share/sqwebmail/html (default path instalasi, YMMV) untuk mengubah 
tampilannya

--
tunggul




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Ada yg pake kernel 2.6 ?

2003-12-28 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting -= avudz syah putra =- [EMAIL PROTECTED]:

 
 maaf, bukannya menjawab.
 saya masih bingung, misal dengan kernel '2.4.23' ato dengan patch
 2.4.24-pre1 kenapa harus meng'upgrade' ke atas nya jika kebutuhan/security
 di kernel tidak menjadi masalah?
 apa upgrade kernel cuma untuk di bilang 'gaul' ? :)

1 kata: curious :D

saya tertarik dengan fitur lowlatency  premptive schedulernya, soalnya nyoba 
patch untuk kernel 2.4, gagal kompile trus. hehe, siapa tau dengan 2.6 sukses


 di changelog yg saya baca, perubahan di 2.6.x lebih di kususkan pada
 memory proses, fyi, teman saya 2 kali pake 2.6.x dan 2 kali juga komputer
 nya nge 'hang'. ga tau deh dengan yang lain :)
 
hmm.. penyebab nge-hangnya apa dulu nih? apakah berhubungan dengan kernel? :)



--
tunggul


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] menambah space hd

2003-12-16 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting akang yando [EMAIL PROTECTED]:
 Maaf sebelumnya, berhubung selama beberapa waktu lalu saya 
 telah terkena sindrom  
 linux addict , saya berniat untuk menambah space harddisk 
 saya
 Jadi, mohon petunjuk kawan - kawan bagaimana cara 
 menambahnya, mengambil dari partisi windows.

1. kecilkan partisi windows dengan FIPS atau partition magic, buat ruang kosong
yang baru tersedia ini sebagai raw / unformatted partition, jangan langsung
di-add atau resize partisi linux dari partition magic / fips.

2. reboot ke linux, gunakan cfdisk, parted atau partimage (KDE) untuk buat
partisi baru dari ruang raw/unformatted partition, sekalian buat filesystemnya,
misal pakai XFS, Reiser atau EXT3

3. Periksa tabel partisi (dari cfdisk,parted, atau cat /proc/partitions) setelah
pembuatan partisi baru ini, sesuaikan /etc/fstab dengan data partisi yang baru.
Sekalian tambahkan data mount  partisi baru ini ke suatu direktori mount point
di linux, misalnya /mnt/data1 ke fstab.

4 Sesuaikan /etc/lilo.conf, bila anda memakai boot manager LILO dan ternyata
penambahan partisi ini mengubah indeks partisi /boot (atau / bila /boot dan /
merupakan 1 partisi) 
(untuk GRUB sepertinya juga harus edit file conf-nya, cuma saya tidak familiar,
cmiiw)
jangan lupa 'lilo -v' setelah selesai mengedit

5 reboot, ...dan berdoa :)

6 ruang harddisk baru anda siap digunakan, tinggal akses ke mount point yang
tadi diset (misal /mnt/data1)

btw, beberapa error yang sering terjadi, dan cara troubleshootnya:

a. setelah Reboot, lilo tidak muncul, hanya ada tulisan LI.. atau L 99 99.. 
   atau  L 01 01.. dan sejenisnya
   Penyebab : LILO di MBR terhapus (langkah 4 terlewat?)
   Penanggulangan : Boot dari Rescue Disk / CD (anda punya kan? ;p), 
   login jadi root, jalankan lilo -v 

2. Reboot, bisa masuk lilo, tapi setelah load kernel muncul pesan error Kernel
Panic, cannot found init ..  (atau sejenis ini)
   penyebab : tabel partisi berubah, kernel bingung cari partisi / 
 (langkah 3 terlewat?)
   penanggulangan : tambahkan opsi -s dan root=/dev/hdaX pada pilihan boot 
   image lilo, setelah login jadi root edit /etc/fstab (dan mungkin 
   /etc/lilo.conf), sesuaikan dengan data partisi yang baru

--
tunggul


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] buat update server

2003-12-09 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Quoting [EMAIL PROTECTED]:




 to linuxer :


 ada yg tahu engga buat mirror update , misal kita punya file server dibuat


 utk menangani update semua linux workstation sehingga hanya ke server


 intranet tidak ke luar(internet) lebih irit bandwith .




kalau menggunakan debian, bisa memakai aplikasi apt-move


- install apt-move di server, 


- setup apt-move (edit /etc/apt-move.conf, man apt-move)


- setup webserver dengan documentroot diarahkan ke direktori repositori apt-move 
  (lihat di /etc/apt-move.conf)


- pada masing-masing workstation tambahkan entry baru pada /etc/apt/sources.list 
  yang diarahkan ke alamat webserver




--


tunggul





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php