Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-06 Terurut Topik Zulhaj Aliyansyah

On Mon, 06 Apr 2009 09:57:26 +0800, Nyoman [D]
nyo...@royalperspective.com said:
 On Sat, 2009-04-04 at 22:14 +0700, Zulhaj Aliyansyah wrote:
  
  On Fri, 3 Apr 2009 22:00:49 +0700, Rizky Prasetya
  noacco...@rea-prasetya.net said:
   2009/3/27 andriyanto andriya...@kppu.go.id:
   
thanks God, debian ada sudo su !
   
   So? apa bedanya?
   Siapapun dengan root password di tangan dijamin bisa menambah user
   atau menghancurkan sistem, ga peduli itu debian atau bukan.
   
  Beda lagi kalo bin adduser diilangin entah ke mana, jadi harus puter2
  cari dulu :D
 
 Ngapain pusing-pusing muter untuk mencari file adduser hehehe...
 
oh iya, sudah login pake root, yh?
lupa aq...
 tinggal gunaka echo, vim, nano untuk menambahkan entry user
 di /etc/passwd dan /etc/shadow juga /etc/groups (bila perlu)
 
   -- 
 
Zulhaj Aliyansyah
jendral_...@eml.cc
  
 
 Nyoman
-- 
  Zulhaj Aliyansyah
  jendral_...@eml.cc

-- 
http://www.fastmail.fm - IMAP accessible web-mail


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-06 Terurut Topik tukang ketik
Inikan hubungan dg kerjaan, nih begini solusinya.
Biarkan saja akses root diberikan, sekarang tinggal
dari pusat maunya apa, di cabang boleh ngapain saja
dan tidak boleh ngapain saja, tulis di atas kertas semua
aturan itu, tanda tangan pusat dan cabang.
Setelah itu kirim peraturan itu ke cabang, tempelin di
meja kerja masing2 di cabang. Pelanggaran terhadap peraturan
berikan SP1, SP2, SP3 (ini bukan Service Pack ya!) + PHK
Komputer / Server yg di cabang di remote semua dari pusat.
segala kegiatan terekam, jadi ada historynya semua.
Jika remote putus tiba2, harus ada berita acaranya karena
apa, agar jelas bukan karena diakalin di cabang.
Atau dibikin komputer remote diletakkan di cabang jg gak
masalah, tetapi hanya pusat yang tahu passwordnya, hasil
rekaman bisa di kirim ke pusat secara otomatis, atau di-sidak.
Jadi tidak ada / sangat kecil kemungkinan remote putus karena
masalah koneksi.

Beyeskan..
mudah-mudahan tidak bikin ruwet.


2009/4/6 Zulhaj Aliyansyah jendral_...@eml.cc:

 On Mon, 06 Apr 2009 09:57:26 +0800, Nyoman [D]
 nyo...@royalperspective.com said:
 On Sat, 2009-04-04 at 22:14 +0700, Zulhaj Aliyansyah wrote:
 
  On Fri, 3 Apr 2009 22:00:49 +0700, Rizky Prasetya
  noacco...@rea-prasetya.net said:
   2009/3/27 andriyanto andriya...@kppu.go.id:
   
thanks God, debian ada sudo su !
  
   So? apa bedanya?
   Siapapun dengan root password di tangan dijamin bisa menambah user
   atau menghancurkan sistem, ga peduli itu debian atau bukan.
  
  Beda lagi kalo bin adduser diilangin entah ke mana, jadi harus puter2
  cari dulu :D

 Ngapain pusing-pusing muter untuk mencari file adduser hehehe...

 oh iya, sudah login pake root, yh?
 lupa aq...
 tinggal gunaka echo, vim, nano untuk menambahkan entry user
 di /etc/passwd dan /etc/shadow juga /etc/groups (bila perlu)

   --

    Zulhaj Aliyansyah
    jendral_...@eml.cc
 

 Nyoman
 --
  Zulhaj Aliyansyah
  jendral_...@eml.cc

 --
 http://www.fastmail.fm - IMAP accessible web-mail


 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-06 Terurut Topik Rizky Prasetya
2009/4/6 tukang ketik doeniam...@gmail.com:
 Inikan hubungan dg kerjaan, nih begini solusinya.
 Biarkan saja akses root diberikan, sekarang tinggal
 dari pusat maunya apa, di cabang boleh ngapain saja
 dan tidak boleh ngapain saja, tulis di atas kertas semua
 aturan itu, tanda tangan pusat dan cabang.
 Setelah itu kirim peraturan itu ke cabang, tempelin di
 meja kerja masing2 di cabang. Pelanggaran terhadap peraturan
 berikan SP1, SP2, SP3 (ini bukan Service Pack ya!) + PHK
 Komputer / Server yg di cabang di remote semua dari pusat.
 segala kegiatan terekam, jadi ada historynya semua.
 Jika remote putus tiba2, harus ada berita acaranya karena
 apa, agar jelas bukan karena diakalin di cabang.
 Atau dibikin komputer remote diletakkan di cabang jg gak
 masalah, tetapi hanya pusat yang tahu passwordnya, hasil
 rekaman bisa di kirim ke pusat secara otomatis, atau di-sidak.
 Jadi tidak ada / sangat kecil kemungkinan remote putus karena
 masalah koneksi.

 Beyeskan..
 mudah-mudahan tidak bikin ruwet.

First of all, tolong jangan top posting ya ;-)

Yang kedua, banyak jalan menuju roma... jadi tidak hanya ada satu
solusi. Kita bisa came up with many, dan semua tergantung pada kondisi
lokal yang ada.

Yang ketiga, sudah banyak best practices di lapangan mengenai security
aspect, apalagi di linux. Segregation of duties, akses berjenjang,
minimal utility tools, dedicated spesific machine, least privileges
policy, and many more.

Yang ke empat, tidak semua bisa diselesaikan di software, jadi
manfaatkan juga perangkat hukum atau policy. break-in itu secara
statistik sebagian besar terjadi dari internal network, dan oleh orang
dalam yang punya akses. Dalam kasus ini sebagian besar (kalau tidak
seluruhnya) tidak bisa ditutup oleh software.

Yang kelima, security is a process, dan no system is absolute secure.
Jadi, bobol sekali itu wajar aja, hehehehehe, yang penting kita punya
standar prosedur yang jelas tentang manajemen disasternya, dan ada
improvement untuk mencegah terulang di masa depan.

Nah, spesifik untuk problem di atas, saya lebih memilih untuk meminta
atau menanyakan kebutuhannya apa, jadi bukan minta caranya gimana
dulu. Misal, kebutuhannya di mesin mail server saya, saya mau admin
local bisa nambah mail account atau membackup data tanpa perlu full
akses ke sistem. Dari sini baru dilihat solusi yang cucok, karena
solusinya bisa jadi bukan melulu membatasi akses root ke adduser, yang
notabene konyol dan irrelevant, juga impossible to implement. ini cuma
contoh ya.

CMIIW, karena yang pasti benar cuma Tuhan, hehehe

Rizky

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-05 Terurut Topik Nyoman [D]
On Sat, 2009-04-04 at 22:14 +0700, Zulhaj Aliyansyah wrote:
 SxU
 
 On Fri, 3 Apr 2009 22:00:49 +0700, Rizky Prasetya
 noacco...@rea-prasetya.net said:
  2009/3/27 andriyanto andriya...@kppu.go.id:
  
   thanks God, debian ada sudo su !
  
  So? apa bedanya?
  Siapapun dengan root password di tangan dijamin bisa menambah user
  atau menghancurkan sistem, ga peduli itu debian atau bukan.
  
 Beda lagi kalo bin adduser diilangin entah ke mana, jadi harus puter2
 cari dulu :D

Ngapain pusing-pusing muter untuk mencari file adduser hehehe...

tinggal gunaka echo, vim, nano untuk menambahkan entry user
di /etc/passwd dan /etc/shadow juga /etc/groups (bila perlu)

 yang paling aman, tumbuhkan kepercayaan sama teman-teman.
  -- 

   Zulhaj Aliyansyah
   jendral_...@eml.cc
 

Nyoman


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-04 Terurut Topik Zulhaj Aliyansyah
SxU

On Fri, 3 Apr 2009 22:00:49 +0700, Rizky Prasetya
noacco...@rea-prasetya.net said:
 2009/3/27 andriyanto andriya...@kppu.go.id:
 
  thanks God, debian ada sudo su !
 
 So? apa bedanya?
 Siapapun dengan root password di tangan dijamin bisa menambah user
 atau menghancurkan sistem, ga peduli itu debian atau bukan.
 
Beda lagi kalo bin adduser diilangin entah ke mana, jadi harus puter2
cari dulu :D
yang paling aman, tumbuhkan kepercayaan sama teman-teman.
 -- 
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
-- 
  Zulhaj Aliyansyah
  jendral_...@eml.cc

-- 
http://www.fastmail.fm - Faster than the air-speed velocity of an
  unladen european swallow


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-04-03 Terurut Topik Rizky Prasetya
2009/3/27 andriyanto andriya...@kppu.go.id:

 thanks God, debian ada sudo su !

So? apa bedanya?
Siapapun dengan root password di tangan dijamin bisa menambah user
atau menghancurkan sistem, ga peduli itu debian atau bukan.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-26 Terurut Topik andriyanto

doby nurcahyo wrote:


hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
itu yg repot.
hm..gimana yah?.



thanks God, debian ada sudo su !

--
F.Y. Andriyanto
--


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-25 Terurut Topik doby nurcahyo
2009/3/25 Adi Nugroho a...@internux.co.id:
 On Wednesday 25 March 2009 12:12:55 doby nurcahyo wrote:
 Gini, di pc client di kantor cabang menggunakan ubuntu.
 IT cabang mempunyai akses root ke pc client tsbut, Saya ingin
 mematikan adduser di ubuntu client, gimana cara mematikanya ya? atau
 katakanlah meng-hide baik di console atau pun di gui?.

 Pendekatannya terbalik.

 Jangan dibuka semua lalu dikurang kurangi,
 melainkan tutup semua lalu ditambah tambahi akses yang diperlukan.

 Kalau sudah punya akses root, dia terlanjur bisa apa saja.
 Sulit untuk dikurang kurangi.

 So, berikan akses user biasa saja,
 lalu ditambah tambahi hak akses yang dia perlukan untuk tugasnya.

 --
 Salam,

hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
itu yg repot.
hm..gimana yah?.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-25 Terurut Topik st SABRI
doby nurcahyo wrote:
 
 hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
 itu yg repot.
 hm..gimana yah?.


khan dah selalu dikasih pesan : Your previllege is equivalent to
responsibility. Mau fasilitas direktur tapi minta tanggung jawab tukang
sapu  ya gak ada

salam
./sts



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-25 Terurut Topik Cecep Mahbub
2009/3/25 doby nurcahyo f.dob...@gmail.com:


 hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
 itu yg repot.
 hm..gimana yah?.

Itulah gunanya sudo, kasih priviledge root utk hal yang diperlukan saja.

Btw, trust-relationship antara IT pusat dan IT cabang harus lebih baik
lagi sptnya. Karena kalau mesinnya secara fisik ada di cabang, ya
proteksi apapun bisa diakalin hehe.


Cecep

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-25 Terurut Topik Donny Kurnia
Cecep Mahbub wrote:
 2009/3/25 doby nurcahyo f.dob...@gmail.com:
 
 hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
 itu yg repot.
 hm..gimana yah?.
 
 Itulah gunanya sudo, kasih priviledge root utk hal yang diperlukan saja.
 
 Btw, trust-relationship antara IT pusat dan IT cabang harus lebih baik
 lagi sptnya. Karena kalau mesinnya secara fisik ada di cabang, ya
 proteksi apapun bisa diakalin hehe.
 
 
 Cecep

Iya, hubungan sesama admin/root harusnya lebih baik daripada sekedar
batas-membatasi hak. Kalo memang butuh root, kenapa harus ada pembatasan
ga boleh add new user segala?
Coba dirancang lagi batasan fungsi tiap orang yang ada, sehingga masing2
bisa menjalankan peranannya dengan baik :)

--
Donny Kurnia
http://hantulab.blogspot.com
http://www.plurk.com/user/donnykurnia


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-25 Terurut Topik avudz
2009/3/25 doby nurcahyo f.dob...@gmail.com:


 hm...kalo IT cabang ga pake access root pas ada masalah di komputer
 itu yg repot.
 hm..gimana yah?.


+++ dibuat aja group policy nya dengan sudo.

atau mau di gabung dengan active directory ? :-)

http://www.likewise.com/resources/product_documentation/LikewiseEnterprise4.0_GroupPolicyCreateSudoConfigFileTechnicalNote.pdf


-- 
blog http://avudz.cc | aceh mac lover http://macclub.alifia.co.id |
kerjaan http://alifia.co.id

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-24 Terurut Topik doby nurcahyo
Hi, all
Gini, di pc client di kantor cabang menggunakan ubuntu.
IT cabang mempunyai akses root ke pc client tsbut, Saya ingin
mematikan adduser di ubuntu client, gimana cara mematikanya ya? atau
katakanlah meng-hide baik di console atau pun di gui?.

trims atas sharenya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-24 Terurut Topik Amiruddin Utina
2009/3/25 doby nurcahyo f.dob...@gmail.com:
 Hi, all
 Gini, di pc client di kantor cabang menggunakan ubuntu.
 IT cabang mempunyai akses root ke pc client tsbut, Saya ingin
 mematikan adduser di ubuntu client, gimana cara mematikanya ya? atau
 katakanlah meng-hide baik di console atau pun di gui?.

 trims atas sharenya.

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Sorry saya belum nyoba tapi bisa di coba lewat gui
System==preferences==mainmenu, centangnya  pada administrator untk
usergroup di hilangkan dan di delete, dan kalau di console ya
didelete aja file useradd

thx
Salam

-- 
..//Amiruddin Utina ++Ph:  021-70201350 ++
http://www.KontenuX.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-24 Terurut Topik Adi Nugroho
On Wednesday 25 March 2009 12:27:05 Amiruddin Utina wrote:
 Sorry saya belum nyoba tapi bisa di coba lewat gui
 System==preferences==mainmenu, centangnya  pada administrator untk
 usergroup di hilangkan dan di delete, dan kalau di console ya
 didelete aja file useradd

Kalau si admin punya akses root, maka percuma useradd dihilangkan.
Si root bisa mengkopi lagi file itu dari network atau flashdisk.
Hehehe

Selain itu, create user tidak perlu perintah useradd.
Pake text editor seperti vi juga bisa.


-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [Tanya] Mematikan fungsi adduser.

2009-03-24 Terurut Topik Adi Nugroho
On Wednesday 25 March 2009 12:12:55 doby nurcahyo wrote:
 Gini, di pc client di kantor cabang menggunakan ubuntu.
 IT cabang mempunyai akses root ke pc client tsbut, Saya ingin
 mematikan adduser di ubuntu client, gimana cara mematikanya ya? atau
 katakanlah meng-hide baik di console atau pun di gui?.

Pendekatannya terbalik.

Jangan dibuka semua lalu dikurang kurangi,
melainkan tutup semua lalu ditambah tambahi akses yang diperlukan.

Kalau sudah punya akses root, dia terlanjur bisa apa saja.
Sulit untuk dikurang kurangi.

So, berikan akses user biasa saja,
lalu ditambah tambahi hak akses yang dia perlukan untuk tugasnya.

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis