Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-19 Terurut Topik Pieter
2009/6/19 Dichi Al Faridi di...@alfaridi.info:
 Pieter wrote:

 Pak Dichi,

 Akan saya coba besok dan saya update lagi.
 Kemungkinan saya akan mencoba trick ke-2.
 Btw, apakah dnsmasq itu semacam 3rd party program atau sebenarnya sudah
 ada di Fedora tapi statusnya disable??
 Bagaimana cara mengaktifkannya??
 Terima kasih sebelumnya atas informasinya.

 Salam,
 Pieter

 Dichi Al Faridi wrote:

 Mungkin Anda mengalami bug yang sama dengan di fedora (saya berasumsi
 demikian karena CentOS masih satu darah sama Fedora) saya..
 https://bugzilla.redhat.com/show_bug.cgi?id=459756
 Dulu saya pernah mengalami hal itu, g bs browsing sama sekali..
 Ada 2 trik yang bisa dicoba :
 1. saya paksakan fedora saya menggunakan proxi.. terpaksanya saya mesti
 install satu komputer untuk proxy.. dan sukses.. bisa konek ke dunia luar
 2. saya aktifkan dnsmasq
 setelah dnsmasq diinstall saya buat file /etc/dhclient-network
 interface.conf
 eg: /etc/dhclient-eth0.conf
 lalu saya tambahkan didalamnya
 prepend domain-name-servers 127.0.0.1;
 lalu aktifkan dnsmasq-nya




 di fedora saya, udah ada dnsmasq, saya kurang tau kalo di CentOS.. tapi g
 usah kawatir kalo blm terinstall.. kan tinggal : # yum -y install dnsmasq


 --
 Salam hangat,



 Dichi Al Faridi
 ---
 Linux Registered User #484936
 http://www.alfaridi.info/

Pak Dichi dan rekan2 sekalian,
Maaf baru sempat reply skr, soalnya dari pagi lumayan sibuk sama
kerjaan yg lain.
Saya sudah mengikuti langkah2 yg di berikan oleh pak Dichi di email sebelumnya.
[dnsmasq ternyata sudah terinstall di CentOS]
kemudian saya mengikuti trik yg no 2 [dnsmasq]
sudah create 1 file [/etc/dhclient-eth0.conf] dengan isi :
prepend dns-ip-address 127.0.0.1

di email bapak sebelumnya itu berisi :
prepend domain-name-servers 127.0.0.1

apakah pengaruh jika domain-name-servers nya saya isikan ip address
dari dns isp??

Oh iya, sekedar tambahan informasi.
OS yg bermasalah ini adalah CentOS 5.3 versi 64bit.
Saya sudah coba run CentOS 5.3 versi 32bit di virtualbox, tidak ada
masalah sama sekali dengan internet browsingnya.
Mohon bimbingan dari rekan2 sekalian.
TIA
Salam,
Pieter

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Dear All,

Di kantor ada satu workstation yg baru di install dengan CentOS 5.3 64bit.
Masalahnya adalah, jika browsing ke internet lambat sekali malah
kebanyakan website tidak bisa tampil (misalnya www.yahoo.com dan
redhat.com)
Apabila di ping ke website2 tersebut, koneksinya normal.
Sudah coba di disable firewall maupun selinux-nya.
Browsernya sudah di coba di firefox (versi 3.0.10) maupun konqueror
(3.5.4-19.el5.centos.1) sama aja lambatnya.
Di firefox sudah di lakukan beberapa perubahan di about:config:
- network.dns.disableIPv6 -- true
- network.http.pipelining -- true
- network.http.pipelining.maxrequest -- true
- network.http.proxy.pipelining -- true

Untuk koneksi networknya sama sekali tidak ada masalah.
Bila browsing ke intranet, normal.
Mungkin ada yg pernah mengalamin masalah yg sama??
Mohon pencerahannya

TIA
Salam,
Pieter

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik aditya hilman
2009/6/18 Pieter pieter...@gmail.com:
 Dear All,

 Di kantor ada satu workstation yg baru di install dengan CentOS 5.3 64bit.
 Masalahnya adalah, jika browsing ke internet lambat sekali malah
 kebanyakan website tidak bisa tampil (misalnya www.yahoo.com dan
 redhat.com)
 Apabila di ping ke website2 tersebut, koneksinya normal.
 Sudah coba di disable firewall maupun selinux-nya.
 Browsernya sudah di coba di firefox (versi 3.0.10) maupun konqueror
 (3.5.4-19.el5.centos.1) sama aja lambatnya.
 Di firefox sudah di lakukan beberapa perubahan di about:config:
 - network.dns.disableIPv6 -- true
 - network.http.pipelining -- true
 - network.http.pipelining.maxrequest -- true
 - network.http.proxy.pipelining -- true

 Untuk koneksi networknya sama sekali tidak ada masalah.
 Bila browsing ke intranet, normal.
 Mungkin ada yg pernah mengalamin masalah yg sama??
 Mohon pencerahannya

 TIA
 Salam,
 Pieter

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



dulu pernah ngalamin neh..
di ping bisa..tapi pas buka dari browser gak bisa..
pas di cek squidnya gak running well...kuota harddisk full di servernya..

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Pak Aditya,

Saya tidak menggunakan squid dan untuk dns, saya langsung isi dengan
dns server dari ISP.
Btw, terima kasih atas responnya.

Salam,
Pieter

2009/6/18 aditya hilman aditya.hil...@gmail.com:


 dulu pernah ngalamin neh..
 di ping bisa..tapi pas buka dari browser gak bisa..
 pas di cek squidnya gak running well...kuota harddisk full di servernya..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik mistyl...@gmail.com
2009/6/18 Pieter pieter...@gmail.com:
 Dear All,

 Di kantor ada satu workstation yg baru di install dengan CentOS 5.3 64bit.
 Masalahnya adalah, jika browsing ke internet lambat sekali malah
 kebanyakan website tidak bisa tampil (misalnya www.yahoo.com dan
 redhat.com)
 Apabila di ping ke website2 tersebut, koneksinya normal.
 Sudah coba di disable firewall maupun selinux-nya.
 Browsernya sudah di coba di firefox (versi 3.0.10) maupun konqueror
 (3.5.4-19.el5.centos.1) sama aja lambatnya.
 Di firefox sudah di lakukan beberapa perubahan di about:config:
 - network.dns.disableIPv6 -- true
 - network.http.pipelining -- true
 - network.http.pipelining.maxrequest -- true
 - network.http.proxy.pipelining -- true

 Untuk koneksi networknya sama sekali tidak ada masalah.
 Bila browsing ke intranet, normal.
 Mungkin ada yg pernah mengalamin masalah yg sama??
 Mohon pencerahannya


kalau konek langsung ke Internet,coba di traceroute aja pak. jadi kita
bisa tau delay nya dimana. tapi traceroute menggunakan name jangan ip
address
misal traceroute www.google.com

--
http://ninja150.darkbb.com
What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Pak/Bu mistylook,
Ini hasil traceroute ke google.com :

[r...@x ~]# traceroute google.com
traceroute to google.com (74.125.67.100), 30 hops max, 40 byte packets
1 * * *
2 * * *
3 * * *
.
.
.
30 * * *

Jadi sama sekali tidak kelihatan route-nya.
Mohon petunjuknya, maklum, masih newbie banget di linux
:-)
TIA
Salam,
Pieter


2009/6/18 mistyl...@gmail.com mistyl...@gmail.com:

 kalau konek langsung ke Internet,coba di traceroute aja pak. jadi kita
 bisa tau delay nya dimana. tapi traceroute menggunakan name jangan ip
 address
 misal traceroute www.google.com

 --
 http://ninja150.darkbb.com
 What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik mistyl...@gmail.com
2009/6/18 Pieter pieter...@gmail.com

 Pak/Bu mistylook,
 Ini hasil traceroute ke google.com :

 [r...@x ~]# traceroute google.com
 traceroute to google.com (74.125.67.100), 30 hops max, 40 byte packets
 1 * * *
 2 * * *
 3 * * *
 .
 .
 .
 30 * * *

 Jadi sama sekali tidak kelihatan route-nya.
 Mohon petunjuknya, maklum, masih newbie banget di linux
 :-)

saya Johannes pak :)
kalau hasilnya begitu, berarti protokol ICMP nya di tutup/ di filter.
kalau mau coba pakai tcptraceroute, tapi aplikasi ini harus
diinstalllagi (3rd party application)
untuk network yang kecil saya sangat menyarankan semua protokol ICMP
dibuka, karena protokol ini tidak terlalu memberatkan network, apalagi
untuk outgoing package
--
http://ninja150.darkbb.com
What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Pak Johannes,
Bisa di kasih petunjuknya bagaimana caranya membuka ICMP ini..??
Sebagai tambahan info, setting saat ini untuk Firewall dan SELinux-nya
saya disable.
Sekali lagi terima kasih atas bantuannya.
Salam,
Pieter


2009/6/18 mistyl...@gmail.com mistyl...@gmail.com:

 saya Johannes pak :)
 kalau hasilnya begitu, berarti protokol ICMP nya di tutup/ di filter.
 kalau mau coba pakai tcptraceroute, tapi aplikasi ini harus
 diinstalllagi (3rd party application)
 untuk network yang kecil saya sangat menyarankan semua protokol ICMP
 dibuka, karena protokol ini tidak terlalu memberatkan network, apalagi
 untuk outgoing package
 --
 http://ninja150.darkbb.com
 What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik mistyl...@gmail.com
2009/6/18 Pieter pieter...@gmail.com

 Pak Johannes,
 Bisa di kasih petunjuknya bagaimana caranya membuka ICMP ini..??
 Sebagai tambahan info, setting saat ini untuk Firewall dan SELinux-nya
 saya disable.
 Sekali lagi terima kasih atas bantuannya.
 Salam,
 Pieter


wah ini sudah diluar pembahasan linux pak :)
tergantung network anda bagaimana, mungkin di filter di router LAN di
gateway atau mungkin di ISP. coba contact admin jaringan anda pak

--
http://ninja150.darkbb.com
What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Pak Johannes,
Sebelumnya workstation ini saya menggunakan RHEL v4, tidak ada masalah
sama sekali.
Kebetulan saya ada 3 workstation yg lain juga, 2 menggunakan RHEL v5.3
dan 1 RHEL v4 semuanya 64bit.
Tidak ada masalah sama sekali untuk browsing internet.
Dan kebetulan saya yg jadi admin-nya pak.
:-)
Jadi saya suspectnya ada setting yg mesti di ubah di CentOS ini.
Udah coba search forum2 di internet, tapi masih blm bisa solve masalahnya.

Salam,
Pieter

2009/6/18 mistyl...@gmail.com mistyl...@gmail.com:

 wah ini sudah diluar pembahasan linux pak :)
 tergantung network anda bagaimana, mungkin di filter di router LAN di
 gateway atau mungkin di ISP. coba contact admin jaringan anda pak

 --
 http://ninja150.darkbb.com
 What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik mistyl...@gmail.com
2009/6/18 Pieter pieter...@gmail.com

 Pak Johannes,
 Sebelumnya workstation ini saya menggunakan RHEL v4, tidak ada masalah
 sama sekali.
 Kebetulan saya ada 3 workstation yg lain juga, 2 menggunakan RHEL v5.3
 dan 1 RHEL v4 semuanya 64bit.
 Tidak ada masalah sama sekali untuk browsing internet.
 Dan kebetulan saya yg jadi admin-nya pak.
 :-)
 Jadi saya suspectnya ada setting yg mesti di ubah di CentOS ini.
 Udah coba search forum2 di internet, tapi masih blm bisa solve masalahnya.

ooo begitu ya pak, kalau di komputer lain dan OS lain tidak masalah
dan bisa traceroute, berarti komputer yang versi 5.3 yang masalah

harusnya sih tidak ada settingan apa2 lagi selain selinux dan
iptables. karena semua parameter network sudah standar di semua linux.
test pakai notebook saja pak pakai kabel network nya workstation
tersebut



--
--
http://ninja150.darkbb.com
What you Think and what you Feel and what Manifests is always a Match

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter
Pak Johannes,
Iya pak, saya juga suspectnya ada settingan di CentOS yg mesti saya utak-atik.
IMHO, sepertinya gak ada masalah dengan kabel maupun koneksi
networknya pak, karena saya bisa browse di intranet menggunakan
internet browser ini, masalahnya begitu mo search ke internet jadinya
lambat malah kebanyakan gak berhasil masuk ke website-nya. Padahal di
ping hasilnya normal.

Salam,
Pieter


2009/6/18 mistyl...@gmail.com mistyl...@gmail.com:
 ooo begitu ya pak, kalau di komputer lain dan OS lain tidak masalah
 dan bisa traceroute, berarti komputer yang versi 5.3 yang masalah

 harusnya sih tidak ada settingan apa2 lagi selain selinux dan
 iptables. karena semua parameter network sudah standar di semua linux.
 test pakai notebook saja pak pakai kabel network nya workstation
 tersebut



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Dichi Al Faridi

Pieter wrote:

Pak Johannes,
Iya pak, saya juga suspectnya ada settingan di CentOS yg mesti saya utak-atik.
IMHO, sepertinya gak ada masalah dengan kabel maupun koneksi
networknya pak, karena saya bisa browse di intranet menggunakan
internet browser ini, masalahnya begitu mo search ke internet jadinya
lambat malah kebanyakan gak berhasil masuk ke website-nya. Padahal di
ping hasilnya normal.

Salam,
Pieter



  

  
Mungkin Anda mengalami bug yang sama dengan di fedora (saya berasumsi 
demikian karena CentOS masih satu darah sama Fedora) saya.. 
https://bugzilla.redhat.com/show_bug.cgi?id=459756

Dulu saya pernah mengalami hal itu, g bs browsing sama sekali..
Ada 2 trik yang bisa dicoba :
1. saya paksakan fedora saya menggunakan proxi.. terpaksanya saya mesti 
install satu komputer untuk proxy.. dan sukses.. bisa konek ke dunia luar

2. saya aktifkan dnsmasq
setelah dnsmasq diinstall saya buat file /etc/dhclient-network 
interface.conf

eg: /etc/dhclient-eth0.conf
lalu saya tambahkan didalamnya
prepend domain-name-servers 127.0.0.1;
lalu aktifkan dnsmasq-nya



--
Salam hangat,



Dichi Al Faridi
---
Linux Registered User #484936
http://www.alfaridi.info/


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Pieter

Pak Dichi,

Akan saya coba besok dan saya update lagi.
Kemungkinan saya akan mencoba trick ke-2.
Btw, apakah dnsmasq itu semacam 3rd party program atau sebenarnya sudah 
ada di Fedora tapi statusnya disable??

Bagaimana cara mengaktifkannya??
Terima kasih sebelumnya atas informasinya.

Salam,
Pieter

Dichi Al Faridi wrote: 
Mungkin Anda mengalami bug yang sama dengan di fedora (saya berasumsi 
demikian karena CentOS masih satu darah sama Fedora) saya.. 
https://bugzilla.redhat.com/show_bug.cgi?id=459756

Dulu saya pernah mengalami hal itu, g bs browsing sama sekali..
Ada 2 trik yang bisa dicoba :
1. saya paksakan fedora saya menggunakan proxi.. terpaksanya saya 
mesti install satu komputer untuk proxy.. dan sukses.. bisa konek ke 
dunia luar

2. saya aktifkan dnsmasq
setelah dnsmasq diinstall saya buat file /etc/dhclient-network 
interface.conf

eg: /etc/dhclient-eth0.conf
lalu saya tambahkan didalamnya
prepend domain-name-servers 127.0.0.1;
lalu aktifkan dnsmasq-nya





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Browsing internet lambat - CentOS 5.3 64bit

2009-06-18 Terurut Topik Dichi Al Faridi

Pieter wrote:

Pak Dichi,

Akan saya coba besok dan saya update lagi.
Kemungkinan saya akan mencoba trick ke-2.
Btw, apakah dnsmasq itu semacam 3rd party program atau sebenarnya 
sudah ada di Fedora tapi statusnya disable??

Bagaimana cara mengaktifkannya??
Terima kasih sebelumnya atas informasinya.

Salam,
Pieter

Dichi Al Faridi wrote:
Mungkin Anda mengalami bug yang sama dengan di fedora (saya berasumsi 
demikian karena CentOS masih satu darah sama Fedora) saya.. 
https://bugzilla.redhat.com/show_bug.cgi?id=459756

Dulu saya pernah mengalami hal itu, g bs browsing sama sekali..
Ada 2 trik yang bisa dicoba :
1. saya paksakan fedora saya menggunakan proxi.. terpaksanya saya 
mesti install satu komputer untuk proxy.. dan sukses.. bisa konek ke 
dunia luar

2. saya aktifkan dnsmasq
setelah dnsmasq diinstall saya buat file /etc/dhclient-network 
interface.conf

eg: /etc/dhclient-eth0.conf
lalu saya tambahkan didalamnya
prepend domain-name-servers 127.0.0.1;
lalu aktifkan dnsmasq-nya





di fedora saya, udah ada dnsmasq, saya kurang tau kalo di CentOS.. tapi 
g usah kawatir kalo blm terinstall.. kan tinggal : # yum -y install dnsmasq



--
Salam hangat,



Dichi Al Faridi
---
Linux Registered User #484936
http://www.alfaridi.info/


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis