Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-10 Terurut Topik ardyan novanto
lhooo bukannya dari konsole login sebagai root, lalu ketik urpmi webmin
lebih enak lagi kalo udah nyambung repo , info lengkapnya bisa liat di
mandriva.linux.or.id

2010/5/7 Chandra Yulistia chand...@centrin.net.id:
 tapi kenapa yah aku mesti ketiknya itu http://localhost:1

 khan web Admin ... ya lewat browser lah ... he he he

 kalo aku ketik jadi https://localhost:1 ada pesan error seperti ini

 SSL received a record that exceeded the maximum permissible length.
 (Error code: ssl_error_rx_record_too_long)

 mohon lagi infonya

 Kalau cuma localhost ngga usah SSL kali, matikan saja SSL-nya ...
 ganti ssl=1 ke ssl=0 di /etc/webmin/miniserv.conf
 terus /etc/webmin/restart

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-06 Terurut Topik Rinto Mulyanta
thanks buat rekan2 semua atas masukannya. setelah download yang 
noarch.rpm aku sudah bisa gunakan webminnya


tapi kenapa yah aku mesti ketiknya itu http://localhost:1

kalo aku ketik jadi https://localhost:1 ada pesan error seperti ini

SSL received a record that exceeded the maximum permissible length.
(Error code: ssl_error_rx_record_too_long)

mohon lagi infonya


Arief Suherlan wrote:

wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
seperti ini untuk downloadnya :

wget 
http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist

nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm

selesai deh...


Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
  

dear rekan linuxers..
mau tanya neh...
1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
2. repository itu apa yah..?

mohon bantuannya

thanks..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis







  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-06 Terurut Topik Chandra Yulistia

tapi kenapa yah aku mesti ketiknya itu http://localhost:1


khan web Admin ... ya lewat browser lah ... he he he


kalo aku ketik jadi https://localhost:1 ada pesan error seperti ini

SSL received a record that exceeded the maximum permissible length.
(Error code: ssl_error_rx_record_too_long)

mohon lagi infonya


Kalau cuma localhost ngga usah SSL kali, matikan saja SSL-nya ...
ganti ssl=1 ke ssl=0 di /etc/webmin/miniserv.conf
terus /etc/webmin/restart

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Rinto Mulyanta

dear rekan linuxers..
mau tanya neh...
1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi 
dari 2006 begitu pindah aku aga bingung

2. repository itu apa yah..?

mohon bantuannya

thanks..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Arief Suherlan
wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
seperti ini untuk downloadnya :

wget 
http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist

nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm

selesai deh...


Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?

 mohon bantuannya

 thanks..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
Regards,

Arief Suherlan

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik lindu cipta
Dear Penanya.
1. kalau tidak ada webmin, download di http://www.webmin.com/download.html 
mandriva mendukung rpm.
2. Please search google first then asking.
Best regards
Lindu Cipta Pranayama.

 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:02:53 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: [tanya-jawab] paket webmin...
 
 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?
 
 mohon bantuannya
 
 thanks..
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Share photos  screenshots in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Rinto Mulyanta

mas aku udah lakukan tapi ada pesannya

warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature : 
NOKEY, key id 22458a98


kenapa yah..?

Arief Suherlan wrote:

wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
seperti ini untuk downloadnya :

wget 
http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist

nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm

selesai deh...


Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
  

dear rekan linuxers..
mau tanya neh...
1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
2. repository itu apa yah..?

mohon bantuannya

thanks..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis







  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Rinto Mulyanta

iya mas aku udah download tapi aku bingung setelah lakukan

rpm -ivh webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm

tapi setelah itu ada pesan error spt ini

warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature : 
NOKEY, key id 22458a98


kenapa yah..?

lindu cipta wrote:

Dear Penanya.
1. kalau tidak ada webmin, download di http://www.webmin.com/download.html 
mandriva mendukung rpm.
2. Please search google first then asking.
Best regards
Lindu Cipta Pranayama.

  

-Original Message-
From: rmulya...@telkom.net
Sent: Wed, 05 May 2010 16:02:53 +0700
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] paket webmin...

dear rekan linuxers..
mau tanya neh...
1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
2. repository itu apa yah..?

mohon bantuannya

thanks..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




Share photos  screenshots in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Sohi
Ya dicompile dulu.

Pada tanggal 05/05/10, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
 iya mas aku udah download tapi aku bingung setelah lakukan

 rpm -ivh webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm

 tapi setelah itu ada pesan error spt ini

 warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature :
 NOKEY, key id 22458a98

 kenapa yah..?

 lindu cipta wrote:
 Dear Penanya.
 1. kalau tidak ada webmin, download di http://www.webmin.com/download.html
 mandriva mendukung rpm.
 2. Please search google first then asking.
 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama.


 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:02:53 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: [tanya-jawab] paket webmin...

 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?

 mohon bantuannya

 thanks..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 
 Share photos  screenshots in seconds...
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
 Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social
 networks.




 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik aditya hilman
2010/5/5 Sohi songah...@gmail.com:
 Ya dicompile dulu.

 Pada tanggal 05/05/10, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
 iya mas aku udah download tapi aku bingung setelah lakukan

 rpm -ivh webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm

 tapi setelah itu ada pesan error spt ini

 warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature :
 NOKEY, key id 22458a98

 kenapa yah..?

 lindu cipta wrote:
 Dear Penanya.
 1. kalau tidak ada webmin, download di http://www.webmin.com/download.html
 mandriva mendukung rpm.
 2. Please search google first then asking.
 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama.


 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:02:53 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: [tanya-jawab] paket webmin...

 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?

 mohon bantuannya

 thanks..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 
 Share photos  screenshots in seconds...
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
 Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social
 networks.




 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Mohon jangan top posting ya :)

download disini pak untuk webminnya
http://prdownloads.sourceforge.net/webadmin/webmin-1.510-1.noarch.rpm

install dengan menggunakan perintah rpm
rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm

kalau yang bapak download sepertinya yang .srcrpm
ini harus di compile. Kalo gak mau ribet pake link yang diatas aja.



-- 
Regards,
Adit
http://simplyaddo.web.id
ym : science2rule

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik lindu cipta
hajar saja, dia menggunakan https;//namahost:10100/ untuk membuat security.

 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:20:32 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] paket webmin...
 
 mas aku udah lakukan tapi ada pesannya
 
 warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature :
 NOKEY, key id 22458a98
 
 kenapa yah..?
 
 Arief Suherlan wrote:
 wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
 seperti ini untuk downloadnya :
 
 wget
 http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist
 
 nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
 rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm
 
 selesai deh...
 
 
 Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
 
 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru
 migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?
 
 mohon bantuannya
 
 thanks..
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Share photos  screenshots in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik aditya hilman
2010/5/5 lindu cipta li...@inbox.com:
 hajar saja, dia menggunakan https;//namahost:10100/ untuk membuat security.


bukannya 1 ?

 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:20:32 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] paket webmin...

 mas aku udah lakukan tapi ada pesannya

 warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature :
 NOKEY, key id 22458a98

 kenapa yah..?

 Arief Suherlan wrote:
 wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
 seperti ini untuk downloadnya :

 wget
 http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist

 nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
 rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm

 selesai deh...


 Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:

 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru
 migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?

 mohon bantuannya

 thanks..

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis









 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

 
 Share photos  screenshots in seconds...
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
 Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
Regards,
Adit
http://simplyaddo.web.id
ym : science2rule

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik lindu cipta
setting jadi 10100, biar gak jadi default settingan itu kan default bagaimana 
kalau orang  yang mengetahui webmin tahu mengenai port ini, 1. saya pernah 
setting 5100, 20100 yang penting tidak default.

 -Original Message-
 From: aditya.hil...@gmail.com
 Sent: Wed, 5 May 2010 17:13:51 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] paket webmin...
 
 2010/5/5 lindu cipta li...@inbox.com:
 hajar saja, dia menggunakan https;//namahost:10100/ untuk membuat
 security.
 
 
 bukannya 1 ?
 
 -Original Message-
 From: rmulya...@telkom.net
 Sent: Wed, 05 May 2010 16:20:32 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] paket webmin...
 
 mas aku udah lakukan tapi ada pesannya
 
 warning webmin-1.500-0.1mdv2010.0.src.rpm : Header V3 DSA Signature :
 NOKEY, key id 22458a98
 
 kenapa yah..?
 
 Arief Suherlan wrote:
 wah kurang tau karena nggak pake mandriva, tapi di console bisa ketik
 seperti ini untuk downloadnya :
 
 wget
 http://downloads.sourceforge.net/project/webadmin/webmin/1.510/webmin-1.510-1.noarch.rpm?use_mirror=jaist
 
 nanti kalo udah beres downloadnya tinggal :
 rpm -ivh webmin-1.510-1.noarch.rpm
 
 selesai deh...
 
 
 Pada 5 Mei 2010 16:02, Rinto Mulyanta rmulya...@telkom.net menulis:
 
 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru
 migrasi
 dari 2006 begitu pindah aku aga bingung
 2. repository itu apa yah..?
 
 mohon bantuannya
 
 thanks..
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 Share photos  screenshots in seconds...
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
 Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social
 networks.
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 
 
 
 --
 Regards,
 Adit
 http://simplyaddo.web.id
 ym : science2rule
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Send your photos by email in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if3
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] paket webmin...

2010-05-05 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Wed, 5 May 2010, Rinto Mulyanta wrote:

 dear rekan linuxers..
 mau tanya neh...
 1. apakah di mandriva 2010 itu tidak ada webmin? karena aku baru migrasi dari
 2006 begitu pindah aku aga bingung

ada dong, bahkan merupakan bagian dari main-repository:
MandrivaLinux/official/2010.0/i586/media/main/updates/webmin-1.500-0.1mdv2010.0.noarch.rpm

cukup ketik (di terminal):
# urpmi webmin

atau pake rpmdrake (GUI)

coba cek /etc/urpmi.cfg, sudah merujuk ke repo versi baru?

btw, migrasi dari 2006 ke 2010 caranya gimana? karena hal tersebut
merupakan upgrade-path yang tidak di-support sama Mandriva (terlalu
banyak perubahan/perbedaan basesystem).

salam
-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]=|
|===[ STMIK Akakom ]===|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis