Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-19 Terurut Topik Rumy Taulu
2008/12/15 Ery Atmodjo e.atmo...@gmail.com:
 DH,

 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host

Coba : # tail -f /var/log/messages
Mungkin anda bisa melihat eth0 sering down dan up berulang-ulang, atau
malah up sekali dan down utk seterusnya.
Kalau itu kasusnya, mungkin Gigabit Ethernet (1000 mbps) anda tidak
compatible dgn switch 10/100 mbps anda.
Ganti switch bisa jadi solusinya.

(2) Kemungkinan lain adalah cable crimping  yg tidak mengikuti standard

 BR

-- 
rumy

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-19 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/12/19 Rumy Taulu rumyta...@gmail.com:
 2008/12/15 Ery Atmodjo e.atmo...@gmail.com:
 DH,

 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host

 Coba : # tail -f /var/log/messages
 Mungkin anda bisa melihat eth0 sering down dan up berulang-ulang, atau
 malah up sekali dan down utk seterusnya.
 Kalau itu kasusnya, mungkin Gigabit Ethernet (1000 mbps) anda tidak
 compatible dgn switch 10/100 mbps anda.
 Ganti switch bisa jadi solusinya.

 (2) Kemungkinan lain adalah cable crimping  yg tidak mengikuti standard


Crimping mengikuti standar EIA/TIA-568B


 BR

 --
 rumy

 --

Ternyata NIC onboardnya R6818B, tapi modul yang terinstall R8619

lspci :
03:00.0 Ethernet controller [0200]: Realtek Semiconductor Co., Ltd.
RTL8111/8168B PCI Express Gigabit Ethernet controller [10ec:8168] (rev
ff)


lsmod :

r8169  32260  0

ethtool eth0 :

Settings for eth0:
Supported ports: [ FIBRE ]
Supported link modes:   1000baseT/Full
Supports auto-negotiation: Yes
Advertised link modes:  Not reported
Advertised auto-negotiation: Yes
Speed: 1000Mb/s
Duplex: Full
Port: FIBRE
PHYAD: 0
Transceiver: internal
Auto-negotiation: on
Supports Wake-on: pumbg
Wake-on: pumbg
Current message level: 0x0033 (51)
Link detected: yes

Dari mbah google, katanya aktifkan wake on lan, tapi belum berhasil
walaupun sudah jalankan ethtool -s eth0 wol g.  Di BIOS ga ditemukan
setingan untuk aktifkan WOL adapter jaringan onboard tsb.  Ada juga
yang sarankan buang opsi -i di skrip /etc/init.d/halt dan
/etc/init.d/reboot, tapi juga belum berhasil memfungsikan.

Terima kasih

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi {Scanned}

2008-12-19 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Fri, 19 Dec 2008, Ery Atmodjo wrote:

  (2) Kemungkinan lain adalah cable crimping  yg tidak mengikuti standard
 

 Crimping mengikuti standar EIA/TIA-568B

 Ternyata NIC onboardnya R6818B, tapi modul yang terinstall R8619
 r8169  32260  0

gak papa, modul itu mendukung chip 8168 kok, pastikan nilai PCI-ID-nya
cocok dengan yang di modul. cek dengan printah 'modinfo r8169'

 Settings for eth0:
 Supported ports: [ FIBRE ]

betul pake kabel UTP, kok supportnya cuma fiber?.

anda pake distro apa to? kernel versi berapa? sudah coba cek di situs
distro apakah ada kernel versi terkini? coba install kernel versi terkini,
lalu test lagi!

salam

-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]==|
|===[ STMIK Akakom ]|
|===[ http://www.akakom.ac.id/ ]|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi {Scanned}

2008-12-19 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/12/20 Yudhi Kusnanto yu...@akakom.ac.id:
 On Fri, 19 Dec 2008, Ery Atmodjo wrote:

  (2) Kemungkinan lain adalah cable crimping  yg tidak mengikuti standard
 

 Crimping mengikuti standar EIA/TIA-568B

 Ternyata NIC onboardnya R6818B, tapi modul yang terinstall R8619
 r8169  32260  0

 gak papa, modul itu mendukung chip 8168 kok, pastikan nilai PCI-ID-nya
 cocok dengan yang di modul. cek dengan printah 'modinfo r8169'

 Settings for eth0:
 Supported ports: [ FIBRE ]

 betul pake kabel UTP, kok supportnya cuma fiber?.

 anda pake distro apa to? kernel versi berapa? sudah coba cek di situs
 distro apakah ada kernel versi terkini? coba install kernel versi terkini,
 lalu test lagi!

 salam

 --
 |===[ Yudhi Kusnanto ]==|
 |===[ STMIK Akakom ]|
 |===[ http://www.akakom.ac.id/ ]|

 --

Terima kasih responnya, sudah bisa diatasi dengan petunjuk dari sini :
http://damienkane.blogspot.com/2008/03/ubuntu-v710-gutsy-gibbon-and-how-to.html

Salam

Ery

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-18 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/12/15 Andika Triwidada and...@gmail.com:
 2008/12/15 Ery Atmodjo e.atmo...@gmail.com:
 DH,

 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
 unreachable).

 Dari dmesg :

 [   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,
 XID 3c2000c0 IRQ 17
 [   23.126001] r8169: eth0: link up
 [   34.410728] eth0: no IPv6 routers present

 Masalahnya di mana ya?

 Cek iptables juga
 barangkali ikut terpasang dan setting defaultnya ngeblok

 --
 andika

 --

Terima kasih buat semua respon.

Sudah saya cek, iptables tidak ikut terpasang.

Saya coba tambahkan karti 3com, jadi eth1.  Di /etc/netwrok/interfaces
eth0 saya ganti jadi eth1  :

# The loopback network interface
auto lo
iface lo inet loopback

# The primary network interface
auto eth1
iface eth1 inet static
address 10.10.48.100
netmask 255.255.252.0
network 10.10.48.0
broadcast 10.10.51.255
gateway 10.10.48.1
# dns-* options are implemented by the resolvconf package, if installed
dns-nameservers 10.10.48.1




kalo ifconfig eth1 :

eth1  Link encap:Ethernet  HWaddr 00:0A:5E:23:55:24
  inet addr:10.10.48.100  Bcast:10.10.51.255  Mask:255.255.252.0
  inet6 addr: fe80::20a:5eff:fe23:5524/64 Scope:Link
  UP BROADCAST RUNNING MULTICAST  MTU:1500  Metric:1
  RX packets:6573 errors:0 dropped:0 overruns:0 frame:0
  TX packets:9373 errors:0 dropped:0 overruns:0 carrier:0
  collisions:0 txqueuelen:1000
  RX bytes:532768 (520.2 KB)  TX bytes:9181580 (8.7 MB)
  Interrupt:21 Base address:0xc00


eth1 bisa berfungsi dan server ini bisa diakses dan bisa ping ke luar,
misalnya ke 10.10.48.1.

Kalau /etc/network/interfaces saya ubah dari eth1 ke eth0, kemudian
mesin saya reboot, kabel yang sama saya pindahkan, kemudian saya
ifconfig eth0 :

eth0  Link encap:Ethernet  HWaddr 00:1F:C6:CC:F3:95
  inet addr:10.10.48.100  Bcast:10.10.51.255  Mask:255.255.252.0
  UP BROADCAST MULTICAST  MTU:1500  Metric:1
  RX packets:18 errors:0 dropped:271223407 overruns:0 frame:0
  TX packets:0 errors:0 dropped:0 overruns:0 carrier:0
  collisions:0 txqueuelen:1000
  RX bytes:1916 (1.8 KB)  TX bytes:0 (0.0 b)
  Interrupt:17 Base address:0xa000

ifconfig eth0 lagi :

eth0  Link encap:Ethernet  HWaddr 00:1F:C6:CC:F3:95
  inet addr:10.10.48.100  Bcast:10.10.51.255  Mask:255.255.252.0
  UP BROADCAST MULTICAST  MTU:1500  Metric:1
  RX packets:28 errors:0 dropped:2989180119 overruns:0 frame:0
  TX packets:0 errors:0 dropped:0 overruns:0 carrier:0
  collisions:0 txqueuelen:1000
  RX bytes:2943 (2.8 KB)  TX bytes:0 (0.0 b)
  Interrupt:17 Base address:0xa000

Tidak bisa ping ke luar dan tidak bisa diakses.


Terima kasih.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi {Scanned}

2008-12-15 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Mon, 15 Dec 2008, Ery Atmodjo wrote:

 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
 unreachable).

 [   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,

saya gak paham ubuntu, tapi kalo liat h/w nya pake realtek gigabit chip
ada kemungkinan kernel drivernya gak cocok. pengalaman saya di mandriva
2008.1 juga sama, gak bisa install via network, harus innstall via cdrom.
trus update kernel yg terkini (dari mdv2008.1) baru bisa jalan.

coba test pake switch gigabit (yg manageable lebih baik).

salam

-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]===|
|===[ STMIK Akakom ]=|
|===[ http://www.akakom.ac.id/ ]=|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-14 Terurut Topik Rizki Hidayat
Coba liat dgn ifconfig mas. Apakah keliatan eth0, eth1 dsb?? Atw coba 
masukin manual di /etc/network/interface, habis itu jalanin 
/etc/init.d/networking restart


Ery Atmodjo wrote:

DH,

Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
unreachable).

Dari dmesg :

[   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,
XID 3c2000c0 IRQ 17
[   23.126001] r8169: eth0: link up
[   34.410728] eth0: no IPv6 routers present

Masalahnya di mana ya?

TIA

BR

  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-14 Terurut Topik Salman AS
Ery Atmodjo wrote:
 DH,
 
 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
 unreachable).
 
 Dari dmesg :
 
 [   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,
 XID 3c2000c0 IRQ 17
 [   23.126001] r8169: eth0: link up
 [   34.410728] eth0: no IPv6 routers present

Mestinya kalau IP Add sudah berhasil disematkan dan tidak bisa ping
ke host satu network ya mesti di cek fisik koneksi kabelnya!

-- 
Salman AS
s...@fasa.web.id
phone: 021 68535025
mobile: 0812 9886435
fax: 021 8350121

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-14 Terurut Topik tommy

Rizki Hidayat wrote:
Coba liat dgn ifconfig mas. Apakah keliatan eth0, eth1 dsb?? Atw coba 
masukin manual di /etc/network/interface, habis itu jalanin 
/etc/init.d/networking restart


Ery Atmodjo wrote:

DH,

Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
unreachable).

Dari dmesg :

[   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,
XID 3c2000c0 IRQ 17
[   23.126001] r8169: eth0: link up
[   34.410728] eth0: no IPv6 routers present

Masalahnya di mana ya?

TIA

BR

  



iya coba jalanin perintah tersebut. berdasarkan pengalaman saya sewaktu 
di Lab kampus. apabila ip sudah bisa disematkan
maka perintah /etc/ini.d/networking start atau /etc/ini.d/networking 
restart  akan berhasil.


[ ^_^] -- tomcat




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Network Card terdeteksi tapi tidak berfungsi

2008-12-14 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/12/15 Ery Atmodjo e.atmo...@gmail.com:
 DH,

 Saya install server Ubuntu Gutsy, network onboardnya bisa disematkan
 IP, tapi tidak mau berfungsi. Ping ke Ip satu network tidak bsa (Host
 unreachable).

 Dari dmesg :

 [   15.282277] eth0: RTL8168b/8111b at 0xf88b, 00:1f:c6:cc:f3:95,
 XID 3c2000c0 IRQ 17
 [   23.126001] r8169: eth0: link up
 [   34.410728] eth0: no IPv6 routers present

 Masalahnya di mana ya?

Cek iptables juga
barangkali ikut terpasang dan setting defaultnya ngeblok

--
andika

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis