[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-12 Terurut Topik Monang Setyawan

On 5/12/05, risiyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Thanks semuanya :)
 lucene pake java ya :( , gak sempat oi buat sinau maneh.
 ini sebenarnya buat ngindex halaman website sendiri saja (1 domain).
 yang isinya selalu bertambah setiap menit.
 
 Nah jadi kepikiran, enaknya tetap memanfaatkan sql search seperti yang
 selama ini dilakukan ( makan resource banyak)
 Atau pake cara search engine, data dikumpulkan ditempat lain, diindex
 dan search dari sana.
 
 Mohon share pengalamannya.

Kalau butuhnya bukan sekedar hanya boolean matching (misalnya pakai
kriteria tf.idf dll), mungkin bisa coba OpenFTS. Pas tuh, dia run di
atas Postgre.

http://openfts.sourceforge.net

 
 Thanks
 Aris
 p.s. buat mas Harry,
 kok emailnya nggak ngethread ya?
 *lihat lampiran*
 
 
 


-- 
Demi masa..


[teknologia] Email client - Re: [teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-12 Terurut Topik Harry Sufehmi
At 20:33 12/05/2005 +0700, Monang Setyawan wrote:
Kalau butuhnya bukan sekedar hanya boolean matching (misalnya pakai
kriteria tf.idf dll), mungkin bisa coba OpenFTS. Pas tuh, dia run di
atas Postgre.
http://openfts.sourceforge.net
baru mau kasih tahu, tapi sudah keduluan.

 Thanks
 Aris
 p.s. buat mas Harry,
 kok emailnya nggak ngethread ya?
 *lihat lampiran*
Saya lagi balik ke Eudora versi tua, yang sekedar otentikasi secure ke 
mailserver saja belum bisa (abisan sayang, soalnya beli original). Mungkin 
gara2 ini, maaf.

Saya sebetulnya dulu sudah pakai Thunderbird, tapi gila, bloated euy. Di 
laptop saya bisa menggunakan memory nyaris 100MB (padahal RAM laptop cuma 
256MB). Juga kurang portabel - kalau Eudora (at least versi 4 ini) tinggal 
kita copy seluruh isi direktorinya, maka langsung jalan di komputer yang 
lain. Sempat juga pakai Calypso (gratis, lumayan lengkap fiturnya, performa 
bagus, kebal virus, bisa bebas HTML, dll), tapi sayang susah ekspor data 
(Eudora/TB pakai format standar mbox).
Jadinya saya pakai Eudora4 dulu, sambil mencari2 email client yang cocok.

regards,
-HS



[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-11 Terurut Topik Jaimy Azle

On Wednesday, May 11, 2005, 3:21:44 PM, risiyanto wrote:

 ada yang punya dokumentasi optimasi database?

 p.s.
 aplikasinya untuk semacam search engine gitu.

pake database apaan? optimasi database itu biasanya spesifik
masing-masing database.

--
Salam,

-Jaimy Azle
===
|| Personal Weblogs: http://jaim.log.web.id ||
|| Personal Delphi Weblogs: http://delphi.log.web.id ||
* Pengantar Pemrograman Database C/S, Delphi dan Firebird
http://delphi.log.web.id/blogs/delphi/000152.html
===

“You make a lot of money by moving from number two to number one.”
  -- Larry Ellison, CEO Oracle Corp.




[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-11 Terurut Topik risiyanto
Jaimy Azle wrote:
On Wednesday, May 11, 2005, 3:21:44 PM, risiyanto wrote:
 

ada yang punya dokumentasi optimasi database?
   

 

p.s.
aplikasinya untuk semacam search engine gitu.
   

pake database apaan? optimasi database itu biasanya spesifik
masing-masing database.
 

yang dipake postgre, tapi rencananya sih nanti dibuat portable ke mysql 
juga.



[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-11 Terurut Topik Pakcik

On 5/11/05, risiyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 Jaimy Azle wrote:
 
 p.s.
 aplikasinya untuk semacam search engine gitu.
 
 
 pake database apaan? optimasi database itu biasanya spesifik
 masing-masing database.
 
 yang dipake postgre, tapi rencananya sih nanti dibuat portable ke mysql
 juga.

kalau untuk search engine, gak coba liat lucene?  technorati salah
satu yg make. setahuku technorati pake mysql.

-- 
Pakcik
Under Construction


[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-11 Terurut Topik Harry Sufehmi
At 15:21 11/05/2005 +0700, risiyanto wrote:
Halo,
ada yang punya dokumentasi optimasi database?
Untuk index saja nemu composite index, clustered index,  index.
*pusing*
atau kalau ada yang mau memberi panduan singkat,
sangat diharapkan :)
p.s.
aplikasinya untuk semacam search engine gitu.

Kemarin ini mencari yang khusus untuk MySQL saja lumayan butuh waktu untuk 
menemukannya. Padahal itu database yang cukup populer.
Jadi mungkin yang terbaik adalah nongkrong di milis khusus database 
tersebut, dan menanyakannya kepada yang sudah been there, done that

regards, HS


[teknologia] Re: Optimasi db

2005-05-11 Terurut Topik Jaimy Azle

On Thursday, May 12, 2005, 9:47:17 AM, risiyanto wrote:

 Nah jadi kepikiran, enaknya tetap memanfaatkan sql search seperti yang
 selama ini dilakukan ( makan resource banyak) Atau pake cara search engine, 
 data dikumpulkan ditempat lain, diindex
 dan search dari sana.

kalo emang untuk search engine di web sih, saran saya mah pake aja
mysql. Emang pake postgre juga bisa sih, hanya saja direction postgre
gak sama dengan mysql yang memang dirancang untuk kebutuhan
data-retrieval yang lebih banyak digunakan pada webapplication,
sementara postgre lebih banyak pada business-oriented seperti halnya
oracle. karena itu bandingin aja fiturnya dengan mysql, pasti mysql
kalah. Tapi kalo dibandingin kecepatannya, mysql relatif ada di atas
postgre. Lagian fitur FTS (full-text-search) ini mysql juga kan punya.

Toh dalam hal ini, tujuan anda melakukan optimasi kan salah satunya
adalah untuk memaksimalkan kecepatan akses kan? :)

--
Salam,

-Jaimy Azle
===
|| Personal Weblogs: http://jaim.log.web.id ||
|| Personal Delphi Weblogs: http://delphi.log.web.id ||
* Pengantar Pemrograman Database C/S, Delphi dan Firebird
http://delphi.log.web.id/blogs/delphi/000152.html
===

“You make a lot of money by moving from number two to number one.”
  -- Larry Ellison, CEO Oracle Corp.