[yonsatu] Re: Mogok Indosat Dukungan Serikat-Serikat Pekerj a dan Tokoh Lain

2002-12-26 Terurut Topik Abdul Sodik
 -Original Message-
 From: Akhmad Bukhari Saleh [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, 25 December 2002 12:08 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [yonsatu] Re: Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat
 Pekerj a dan Tokoh Lain
 
 Judul/subject dari thread-nya hanya soal mogok, kenapa Syafril dituntut
 untuk berceramah panjang-lebar tentang soal lain?
 
 Ataukah barangkali judul aslinya ketika di sananya (di milis tetangga)
 bukan
 itu, tetapi untuk mempermudah pemahaman di milis ini lalu oleh Sodik judul
 itu dirubah menjadi soal mogok itu?
 
 Wasalam
 
 
[Abdul Sodik]  
Saya hanya memforward, agar bisa terjadi diskusi (tanpa merubah judul lho
pak Djoni Saleh...).
Berikut ini, E-mail yang saya forward tanggal 24 Desember 2002 jam 9:14 AM
(silahkan dirunut dari awal,... kalau mau).
(subject tetap sama: Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat Pekerja dan
Tokoh Lain).
 
Salam
Asodik


-Original Message-
From:   Abdul Sodik 
Sent:   Tuesday, 24 December 2002 9:14 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat Pekerja dan Tokoh
Lain

Mungkin ada yang berpendapat lain, silahkan...!

-Original Message-
From:   Harlizon [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Tuesday, 24 December 2002 3:04 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Cc: All Anggota SPI JKT; All Anggota SPI Medan; All Anggota SPI Batam;
Anggota SPI Divre Timur
Subject:Re: [BUMN] Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat Pekerja
dan Tokoh Lain

Mohon bantu disampaikan ke Media, bahwa sampai saat ini sarana komunikasi
dari dan ke luar negeri hanya melalui Indosat. Jika ini dikuasai olah asing,
maka dapat terjadi hal-hal sbb :
 
1. Penyadapan informasi bisnis, perbankan dan pertahanan keamanan
2. Alat penekan kepada pemerintah RI untuk suatu permasalahan tertentu.
3. Mematikan SGI (Sentral Gerbang Internasional) Indosat yang merupakan
pintu tol komunikasi dari dan ke negeri ini dapat berakibat :
- lumpuhnya  ekonomi Indonesia
- terputusnya jalur komunikasi dan berita dari dan ke Indonesia (termasuk
tidak dapat lihat pertandingan sepakbola langsung lagi)
4. Terutama Media TV akan sempoyongan karena biasanya pembayaran jalur TV
internasional di Indosat sering-sering dapat ditukar dengan Iklan.
5. dll. dll.
 
Jika memberikan informasi rahasia kepada musuh disebut pengkhianat. Anda
sebut apa orang yang mengajak musuh ke tempat penyimpanan informasi tersebut
???
 
Salam - Harlizon
- Original Message - 
From: HYPERLINK mailto:[EMAIL PROTECTED]Captain Tsubasa 
To: HYPERLINK mailto:[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, December 23, 2002 12:20 PM
Subject: Re: [BUMN] Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat Pekerja
dan Tokoh Lain

Pak Firdaus, terima kasih atas klarifikasinya.
--
Perjuangan Awal
Mungkin kelemahannya adalah di sisi Membangun Opini Bangsa dan
Negara.
Jadi, orang di luar SP INDOSAT dan SP BUMN tidak terpikirkan
dampaknya apabila ISAT sampai terjual.
 
Perjuangan Saat Ini
Minta dan libatkan  segenap elemen bangsa, bahwasanya Penjualan
ISAT harus dibatalkan.
Boleh tetapi tidak boleh kepemilikan  Pemerintah  51 %.
 
Perjuangan Ke depan
Apabila perlu, Penyegaran di Kepengurusan FSP BUMN.
 
Salam,
 
From: HYPERLINK mailto:[EMAIL PROTECTED]Firdaus
Ibrahim 
To: HYPERLINK
mailto:[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, December 23, 2002 11:03 AM
Subject: RE: [BUMN] Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat
Pekerja dan Tokoh Lain

Rekan-rekan Yth.
 
Saya perlu klarifikasi pendapat Pak Tsubasa, sebenarnya
usaha kawan-kawan di Indosat cukup intens, hal ini dapat dibuktikan dari
pertemuan beberapa SP INDOSAT dgn beberapa SP BUMN dan ditindak lanjuti
dengan mengirim Surat ke Pejabat terkait, Menemui Ketua MPR/DPR, menghadap
berbagai fraksi DPR, dll. Namun kelihatannya tidak membuahkan hasil.
 
WAKE UP CALL: Hal yang sangat saya sesalkan adalah lemahnya
LEADERSHIP DAN COMMITMENT PENGURUS FSP BUMN terhadap Issue-Issue STRATEGIS
yang urgent dan Kritis untuk segera diselesaikan, khususnya Issue mengenai
Divestasi INDOSAT. Oleh karenanya, saya berpendapat, kita perlu memikirkan
agar perlu diadakan PENYEGARAN di KEPENGURUSAN FSP BUMN sehingga diharapkan
PERJUANGAN dengan Leadership baru akan lebih menggigit dan bisa membuahkan
hasil.
 
Salam,
Firdaus 
 
-Original Message-
From: Captain Tsubasa [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, December 23, 2002 10:00 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [BUMN] Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Serikat
Pekerja dan Tokoh Lain
 
Saya sedih

[yonsatu] Re: Mogok Indosat Dukungan Serikat-Serikat Pekerj a dan Tokoh Lain

2002-12-24 Terurut Topik Akhmad Bukhari Saleh
- Original Message -
From: Abdul Sodik [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, December 24, 2002 1:23 PM
Subject: [yonsatu] Mogok Indosat  Dukungan Serikat-Ser ikat Pekerj a dan
Tokoh Lain


  -Original Message-
  From: Ganapati Sjastri Satyani
  Sent: Tuesday, 24 December 2002 1:18 PM
  To: '[EMAIL PROTECTED]'
  Subject: RE: [BUMN] FW: [yonsatu] Re: Mogok Indosat  Dukungan
  Serikat-Ser ikat Pekerj a dan Tokoh Lain
 

  Saat dipotong-potong oleh Pak Syafril yang mencuat seolah-olah ada orang
  Indosat yang sedang bragging about their being the only access to and
from
  abroad. Selain itu disposisi Pak Syafril juga tidak jelas dan cenderung
  hanya melakukan counter posting saja. Kalau memang Pak Syafril
Hermansyah
  mau menanggapi kan mestinya esensial apa nih apakah sebaiknya seluruh
  saham Indosat dijuals aja sekalian, ataukah jangan dijual atau apa?
 
  Ini tanggapan saya saja agar esensi yang disampaikan teman Indosat di
BUMN
  tidak hilang hanya karena pemotongan2 seperti ini.

Judul/subject dari thread-nya hanya soal mogok, kenapa Syafril dituntut
untuk berceramah panjang-lebar tentang soal lain?

Ataukah barangkali judul aslinya ketika di sananya (di milis tetangga) bukan
itu, tetapi untuk mempermudah pemahaman di milis ini lalu oleh Sodik judul
itu dirubah menjadi soal mogok itu?

Wasalam



--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu