KorUt Ugal2an Meniru Lagak Sukarno !!!
                                                 
Korut ini makin lama makin ugal2an hingga kita teringat gaya Sukarno dalam 
mengganyang Malaysia.

Pemimpin Korut tahu bahwa negara2 tetangganya itu takut perang sehingga 
ber-ulang2 digertak pulang pergi dengan ancaman perang.

Sebenarnya negara2 tetangga itu dan juga Amerika bukan sama sekali takut perang 
tetapi berusaha mencegah jatuhnya korban2 perang yang cuma sia2 belaka.

Kalo saja kita mau mengingat nasib Sukarno, maka kira2 nasib Kim Jong Il enggak 
jauh2 berbeda.  Dia akan dijatuhkan jendral2nya sendiri persis seperti 
peristiwa G30S yang disusul kemudian dengan pembunuhan massal diseluruh jazirah 
Korut itu sendiri.

Jadi Amerika, KorSel, dan Jepang, sama sekali bukan takut perang tetapi cuma 
mau mencegah jatuhnya korban dan tidak perlu keluar biaya untuk perang.  Karena 
ada cara atau alternatif lain yang lebih murah biayanya dan juga lebih sedikit 
jatuhnya korban2 lalu untuk apa memilih jalan perang ????

Menang itu khan enggak selalu harus perang, bisa saja menang tanpa berperang, 
musuh bertekuk lutut bukan karena kita serang tetapi karena mereka saling 
menyerang temannya sendiri.

Yaaah.......  kita tunggu saja pecahnya G30S ala Pyongyang, bisa jadi lebih 
sadis, dan lebih kejam.  Tapi sebagai orang luar kita tak perlu campur tapi 
perlu menonton untuk dipelajari jangan terulang dinegeri kita ini.

Ny. Muslim binti Muskitawati.




Kirim email ke