Nasi Krawu, Hidangan Kuno dari Kota Gresik
Oleh Dewi Suspaningrum

Nasi
krawu merupakan satu makanan kuno yang sampai hari ini masih bisa
ditemui di kota Santri, Gresik, Jawa Timur. Meski berkembang di Gresik,
ada pendapat bahwa makanan ini merupakan masakan leluhur dari Madura.
Salah satunya didasarkan pada banyaknya pedagang nasi krawu yang
berasal dari Madura.

Kata krawu sendiri sebenarnya berasal dari
kata krawukan yang artinya diambil dengan jari tangan (krawuk). Makanan
ini disajikan dengan daun pisang dan diambilkan oleh sang pembuat
dengan jari-jari tangannya. Untuk menikmatinya, disarankan untuk
menggunakan tangan, bukan dengan sendok atau garpu.

Selanjutnya klik 
http://wisataloka.com/boga/nasi-krawu-hidangan-kuno-dari-kota-gresik/


Salam,
TM. Dhani Iqbal


      

Kirim email ke