Re: [assunnah] Meng-Amin kan doa Khatib ketika shalat jumat

2006-01-24 Terurut Topik Budi Aribowo
Wa'alaikum salam warahmatullaHi wabarakatuH Semoga Allah Ta'ala merahmati bapak, Mengaminkan doa khatib tidak membatalkan pahala jum'at, karena jika khatib berdoa dengan doa istisqa' maka makmum ikut mengaminkan. Tetapi di luar doa istisqa' maka sebaiknya makmum diam (tidak

[assunnah] Meng-Amin kan doa Khatib ketika shalat jumat

2006-01-23 Terurut Topik QurratuL `Ain
Assalamualaykum Warrahmatullah Wabarakatuh. Ana ingin bertanya masalah ketika khatib khutbah jumat berdoa pada khutbah kedua, semua jamaah meng-Amin kan doa tersebut, apakah hal ini ada dalilnya ? apakah hal ini dilakukan ketika zaman Rasulullah Sallallahu Alaihiwassalam? atau ketika pada