Re: [balita-anda] alat menggambar untuk batita ?

2002-07-12 Terurut Topik Mieke
, Biasanya sih anakku pakai crayon no toxic - Crayola merknya. Di Toko Buku Gramedia banyak atau di Hero atau Clubstore Sudirman. Mama Jesslyn + Gabby -- From: Mieke[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Reply To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, July 12, 2002 9:21 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject

[balita-anda] alat menggambar untuk batita ?

2002-07-11 Terurut Topik Mieke
buat Rekan semua, tahu ngak sih alat menggambar ( crayon/ pencil warna ) yang aman buat anak 14 bln...? anak saya mulai suka corat-coret tapi terkadang alat tulisnya di gigit-gigit. mungkin ada yang bisa kasih saran...? salam, mama Riko

Re: [balita-anda] bayi dicukur, haruskah?

2002-07-08 Terurut Topik Mieke
saya dari bayi tidak pernah di cukur ( digundul ), malah banyak yang bilang rambut saya indah, hitam tebal ( sorry nih bukan GR loh :). anak saya juga 14 bln dari lahir sampe sekarang tidak pernah di cukur, paling kalau sudah agak panjang saya gunting sedikit. tapi tetap lebat. mungkin bagus

Re: [balita-anda] Tanya Alamat PA

2002-07-07 Terurut Topik Mieke
maksudnya PA itu Panti Asuhan...? Atau Penitipan Anak...? - Original Message - From: Meuthia D. [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, July 08, 2002 7:39 AM Subject: Re: [balita-anda] Tanya Alamat PA SASANA BINA BALITA MITRA - Jl. Kuningan Timur Blok M/2 - Jakarta

[balita-anda] butuh info Panti Asuhan

2002-07-07 Terurut Topik Mieke
Rekan Semua, Tolong dong kalau ada yang tahu alamat Panti Asuhan di jakarta Sekitarnya. salam, mieke

Re: [balita-anda] Supplier GERBER

2002-06-28 Terurut Topik Mieke
setahu saya sih di HERO memang di jual produk Gerber - Original Message - From: Wulan K. Sofyan [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, June 28, 2002 2:25 PM Subject: Re: [balita-anda] Supplier GERBER Saya sudah telepon kesana, katanya sekarang mereka sudah tidak aktif

Re: [balita-anda] gizi cukup untuk balita

2002-06-27 Terurut Topik Mieke
- Original Message - From: Maya Meilani Hutagalung [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, June 27, 2002 2:54 PM Subject: Re: [balita-anda] gizi cukup untuk balita Mbak Evlin, 18 bulan masih makan nasi tim, ya? Sudah pernah dicoba diberi nasi biasa? Anakku sejak

Re: [balita-anda] dokter anak di depok

2002-06-11 Terurut Topik Mieke
buat mbak rossy thanks ya info - Original Message - From: rossy elvina To: [EMAIL PROTECTED]; Mieke [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, June 11, 2002 12:16 PM Subject: Re: [balita-anda] dokter anak di depok Mieke [EMAIL PROTECTED] wrote: tolong dong informasi dokter anak yang

[balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..?

2002-06-10 Terurut Topik Mieke
hallo rekan-rekan semua tolong dong info nya, benar ngak sih kalau anak yang dilahirkan dengan bantuan Vakum kecerdasan akan berkurang . terus terang saya agak risau mengenai hal ini, sebab anak saya ( 1 tahun ) waktu lahir dibantu dengan alat vakum. terus banyak yg bilang kalau di vakum anak

Fw: [balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..?

2002-06-10 Terurut Topik Mieke
- From: Mieke [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 11 June 2002 09:26 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..? hallo rekan-rekan semua tolong dong info nya, benar ngak sih kalau anak yang dilahirkan dengan bantuan Vakum kecerdasan akan berkurang . terus terang

Fw: [balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..?

2002-06-10 Terurut Topik Mieke
- Original Message - From: indri rais [EMAIL PROTECTED] To: Mieke [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, June 11, 2002 10:16 AM Subject: Re: [balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..? saya juga sempat mendengar tentang hal itu Bu, anak saya sendiri juga divakum saat lahir karena

Fw: [balita-anda] lahir di vakum mengurangi kecerdasan..?

2002-06-10 Terurut Topik Mieke
. Kecerdasan anak tergantung stimulasi ortu dan gizi yang didapat. anakku bisa hafal kaset sherina, tasya dan Ita tara diusia 18 bulan. oke deh bu jangan khawatir ya... Olla (bundanya Sulthan) -Original Message- From: Mieke [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 11 June 2002 09:26 To: [EMAIL PROTECTED

RE: [balita-anda] pertumbuhan gigi berat badan

2000-08-09 Terurut Topik Mieke Randa
Saya juga mau dong.. Thank's -Original Message- From: Irnanda, Oriza [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, August 09, 2000 1:07 PM To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject: RE: [balita-anda] pertumbuhan gigi berat badan Saya juga mau ya, makasih banyak sebelumnya. -Original

[balita-anda] Cari box Jaring dan kereta bayi second

2000-08-09 Terurut Topik Mieke Randa
.. mohon hub. saya via Japri yach... Salam Manis, Mieke www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] Stop berlangganan, e

RE: [balita-anda] Obat batuk cina

2000-08-08 Terurut Topik Mieke Randa
mbak.. kalau batuk karena radang tenggorokan bisa nggak yach.. Putri saya ketularan BS-nya, sekarang batuknya kering banget tapi nggak pilek... kalo batuk pasti nangis dech mungkin karena tenggorokannya sakit kali... thank's atas infonya salam, Mamanya Nisha -Original Message- From:

[balita-anda] FW: Baca deh

2000-06-16 Terurut Topik Mieke Randa
This story is quite touching... please read this and forward it to someone you miss and someone you care... $20 an hour A man came home from work late again, tired and irritated, to find his 5-year old son waiting for him at the door. "Daddy, may I ask you a question?" "Yeah, sure, what is

RE: [balita-anda] korelasi bayi menyusu dengan makanan ibu

2000-05-24 Terurut Topik Mieke Randa
Saya juga punya pengalaman, baru dua hari yang lalu, saya makan siang Pecel Ayam goreng. Sambelnya itu... wuihhh... enak banget, pedes... seger dech. Nach.. malemnya ASI yang saya pompa sama sekali tidak mau diminum sama Nisha... saya jadi bingung... sementara saya nggak nyetok Susu formula

RE: [balita-anda] manfaat ASI

2000-05-22 Terurut Topik Mieke Randa
Mbak ... Gimana kalau dipompa, terus dikasih lewat Dot... khan tetap minum ASI juga. Keuntungannya : Ibu bisa lebih leluasa melakukan pekerjaan lain, pada saat bekerja Anak tetep minum ASI, produksi ASI tetap banyak karena daya hisap pompa (breast pump) sangat kuat, untuk yang punya bayi

RE: [balita-anda] Mengubah Pola tidur

2000-05-19 Terurut Topik Mieke Randa
Dear Pak Harjo, Selamat ya Pak atas kelahiran putrinya. semoga Izzah bisa tunmuh menjadi anak yang sehat dan cerdas. Mengenai pola tidur bayi yang masih awut-awutan, bayi umur segitu emang pola tidurnya belum normal. Ketika dia menginjak usia 2 bulan barulah pola tidur bayi mulai normal

RE: [balita-anda] alas bermain bayi

2000-05-18 Terurut Topik Mieke Randa
hunting ya mbak. Semoga persalinannya nanti lancar Salam, Mieke R -Original Message- From: Ketut Diah Puspadanti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, May 16, 2000 12:09 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] alas bermain bayi Eh, iyangomongin alas begini jadi

[balita-anda] Bayi Menangis

2000-05-18 Terurut Topik Mieke Randa
saran nggak... yang benar yang mana... kalo nangis biarin aja, atau jangan dibiarin ??? Thank's for the tips. Salam, Mamanya Nisha - MIEKE RANDA PT. Serasi Autoraya JL. Gaya Motor III No. 3 Sunter II Jakarta Utara 14430

RE: [balita-anda] Tanda2 mau melahirkan

2000-05-11 Terurut Topik Mieke Randa
Mbak, Kalau pengalaman saya lain lagi. Saya melahirkan pada bulan ke 8. Prediksi dokter saya akan melahirkan tgl 9 Februari. Ternyata tgl 14 Januari ketuban saya udah pecah duluan. Istilah kedokterannya KPD, ketuban Pecah Dini. Saya sama sekali tidak merasakan apa-apa. Tidak mules, tidak ada

RE: [balita-anda] RE: Kebiasaan Baby Sitter

2000-05-08 Terurut Topik Mieke Randa
Dear Netters, Saya punya pengalaman yang lebih parah lagi. Suster saya yang sekarang punya kebiasaan yang sangat jorok sekali. Untuk urusan ngemong anak, emang dia cukup lumayan lah. Bahkan terkadang saya harus berebut dengan dia dalam hal merawat anak. Setiap kali pulang kantor saya sudah

RE: [balita-anda] Seragam Baby Sitter

2000-05-08 Terurut Topik Mieke Randa
Mamanya Nadya, Suster saya dari yayasan Imanuel (bekasi barat). Penggantian uang baju seragam ditentukan tiap 3 bulan sekali, atau dengan uang Rp 35.000,-. Baby sister orangnya sangat perhitungan, minta mentahnya saja. Padahal bajunya sudah pada jelek dan tua. Saya pernah belikan baju