[balita-anda] Sariawan

2000-04-18 Terurut Topik Si Buncis
Dear Netter, Bayi Saya mempunyai masalah dengan sariawan. si Aris umurnya baru 2 bulan + 2 minggu. Sejak lahir dia minum susu formula (ASI ibunya sangat sedikit dan sekarang sudah berhenti). Kemarin si Aris sangat rewel. Setelah kami periksa ternyata ada sariawan di gusinya. Bagaimana cara

Re: [balita-anda] Sariawan

2000-04-18 Terurut Topik Si Buncis
Bu Debby, Kami selalu memerinya air putih setiap selesai minum susu. dan sekarang dia mulai bisa menerima air putih itu. Awalnya memang air putihnya selalu di buang . memeang efek air putih itu selalin membersihkan lidah, juga bisa menghindari sariawan ya? salam, willy "Panjaitan, Debby

[balita-anda] Obat buat susah BAB

2000-04-24 Terurut Topik Si Buncis
Dear Netters, (terutama buat para dokter dan apoteker.) Anak saya baru 2.5 bln. dan hanya minum susu formula. Aris susah BAB. 2 minggu yang lalu kami ke dokter anak dan diberikan obat (enzim yang jika saya lihat di buku ISO mengandung ekstrak empedu sapi) obat yang diberikan adalah : Cotasyn

Re: [balita-anda] jenis kulit menurun nggak sih?

2000-04-24 Terurut Topik Si Buncis
Ibu Nike Kami sekeluarga rata rata mempunyai masalah dengan kulit. Semoga nanti anak anak kami tidak ikutan. penyakitnya yaitu ketombe. Kakak Kakak saya sudah berobat kedokter tapi tidak ada yang berhasil sembuh dan rata rata memfonis bahwa ketombe itu tidak dapat disembuhkan tapi tidak

Re: [balita-anda] Musik Klasik .....di mana sih ???

2000-04-24 Terurut Topik Si Buncis
Sepengamatan saya Bayi itu suka sama musik dengan suara mendenting seperti mainan bayi pada umumnya. Untuk itu saya sarankan jika membeli kaset bayi tidak perlu fanatik harus mozart , tapi dengar lagunya. sebagai contoh koleksi kaset "Happy Baby" ada beberapa volume dengan suara mendenting

Re: [balita-anda] Obat buat susah BAB

2000-04-25 Terurut Topik Si Buncis
Kometar willy dibawah Papanya Pertiwi wrote: Bung Willy . . . deleted... Oh ya mslh BAB kayaknya udah pernah di bahas, coba deh cari file-nya di server ( anda tahu caranya khan wkt mulai masukmilis ) Ok salam buat si Kecil Papanya Pertiwi Saya sudah mencoba merangkum masalah

Re: [balita-anda] Obat buat susah BAB

2000-04-25 Terurut Topik Si Buncis
Komentar Willy ada di bawah.. Papanya Pertiwi wrote: Bung Willy . . . Deleted Oh ya mslh BAB kayaknya udah pernah di bahas, coba deh cari file-nya di server ( anda tahu caranya khan wkt mulai masukmilis ) Ok salam buat si Kecil Papanya Pertiwi Saya sudah mencoba merangkum

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik si Buncis
Ibu Rosita, Bukannya Daun Jambu itu orang yang diare/mencret? Sebab Seingat saya waktu masih kecil, kebetulan dirumah banyak pohon jambu. Jika kami diare, maka pucuk daun jambu klutuk yang akan jadi sasaran. Salam, Willy Rosita wrote: Daun jambunya kira - kira 7 lembar dan airnya satu gelas

Re: [balita-anda] BAYI NGAMBEK

2000-05-02 Terurut Topik si Buncis
Wah sudah dia para Ibu yang protes terhadap komentar seorang Suami. Saya sendiri sebetulnya tidak senang dengan komentar tersebut (Komentar Bp. Khoerul) Kebetulan Istri saya juga bekerja. dan pernah terbersit untuk sang Istri berhenti bekerja. Namun satu pertimbangan kami untuk tidak berhenti

Re: [balita-anda] Tanya

2000-05-02 Terurut Topik si Buncis
Pada saat Istri Saya hamil, jika Kakinya mulai bengkak, maka kami mengurangi konsumsi garam. Yah Biarlah sesekali makanan agak tawar rasanya yang penting kakinya tidak bengkan lagi. salam, willy Meidya Derni wrote: Dear mbak Nunung, Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com -Aneka

Re: [balita-anda] No Subject

2000-05-08 Terurut Topik si Buncis
Saya juga penya pengalaman yang sama. Pada saat Istri saya hamil yang pertama, usia kandungan 2.5 bulan, kamu ber tahun baru ria di denpasar (naik pesawat). Dipesawat istri saya merawa sangat mual, tidak seperti biasanya. Perjalanan pulang ke Ujung Pandang, Istri saya sendirian di Pesawat sebab

Re: [balita-anda] Alat Kontrasepsi

2000-05-09 Terurut Topik si Buncis
Ibu Vera, Waktu istri saya keguguran dulu (2 kali dikuret oleh dokter yang berbeda) awalnya kami memakai alat kontrasepsi Pil. Tetapi oleh DSOG kami yang kedua, disarankan untuk memakai kondom saja, karena tidak mengganggu hormonal sang Ibu sama sekali. Dan saya rasa juga pilihan itu tepat

Re: [balita-anda] tanya bepergian jauh

2000-05-12 Terurut Topik si Buncis
Pak Jon eh Mr. Jon Sebetulnya hal ini sudah pernah dibicarakan dan saya juga pernah menceritakan pengalaman saya. Si Aris lahr di Denpasar, Sedangkan Kami berdua bekerja di Jakarta. Istri saya ingin melahirkan di Denpasar karena ingin dekat dengan orang tuanya, sekalian berlibur. 2 minggu

Re: [balita-anda] baby sitter

2000-05-16 Terurut Topik si Buncis
Ibu Enny, TTG baby sitter, apa memang yang pengalaman 4 tahun itu dibutuhkan, apa lagi ibu kan bisa memantau dirumah. Kami (suami istri bekerja) mengambil yang penagalan 1 tahun, sebetulnya yang fresh graduated juga gak masalah, cuma kebetulan dapetnya yang pengalaman 1 thn. (dari Yayasan Asisi)

[balita-anda] [Fwd: FW: Babysitter]

2000-05-16 Terurut Topik si Buncis
Maaf, saya kirimpake account yang salah :-)) jadi kemungkinan ditolak sama mesinnya milis he he salam, willy Original Message Subject: FW: Babysitter Date: Wed, 17 May 2000 11:35:08 +0700 From: Willy Setyadi [EMAIL PROTECTED] To: 'Balita Anda' [EMAIL PROTECTED] Ibu Rika dan

Re: [balita-anda] buletin jum'at OTA

2000-05-19 Terurut Topik si Buncis
Halo Pak Harjo. dan Bung Admin Nampaknya saya perlu menaggapi di bawah ini. 1. Alamat MIlis BALITA ANDA di BCC Seperti aturan main yang pernah diposting oleh Sdr Admin, tanggal 4 Mei 2000, ada tercantum : "d.. Tidak diperkenankan melakukan posting ke mailing list dengan menggunakan field Bcc."

Re: [balita-anda] Mengubah Pola tidur

2000-05-19 Terurut Topik si Buncis
Pak Harjo, Saya bagi Pengalaman ya.. Sekarang anak saya berumur 3 bulan. Kami melatih pola tidur dan BAB sejak berumur kurang dari 1 bulan. Dan nampaknya berhasil Kebetulan anak saya tidak minum ASI, jadi jadwal minum susunya lebih bisa diatur. Pola Tidur Pola Tidur kami atur sehingga dimalam

Re: [balita-anda] makan dengan tangan kiri

2000-05-23 Terurut Topik si Buncis
Wah saya tertarik dengan komentar Ibu Rien, Seandainya Tangan Kanan dan Kiri sama kuatnya. Kakak saya, Dosen, waktu kecil Ia kidal, tetapi karena pendidikan mengharuskan menggunakan tangan kanan, sementara ia bandel suka curi curi menggunakan tangan kirinya. Sekarang ia dapat mengerjakan apa saja

Re: [balita-anda] Bayi Menangis

2000-05-23 Terurut Topik si Buncis
Ibu Mieke, Mungkin Anak ibu type anak yang suka rewel (maaf- saya baca di ayahbunda). Aris (3,5 Bln) jarang rewel. Rewelnya hanya kalo cape sekali atau lapar. Seharian Aris hanya berdua dengan BS, sementara kami berdua bekerja. pulang rumah (atau saat weekend) barulah giliran kami bermain dengan

Re: [balita-anda] Bayi kuning

2000-05-25 Terurut Topik si Buncis
Nampaknya kami harus sangat bersyukur karena Aris (3.8bln) tidak sampai kuning padahal ia "susu formula exklusif" karena ASI ibunga sangat kurang sejak masih di RSB. Pernah sakit sekali masuk angin krn lepas gurita. Semoga saja dia tetap dalam kondisi Prima seperti sekarang. Salam Willy

RE:[balita-anda] mau kesurabaya (was [balita-anda] tanya prjalanan jauh])

2000-05-25 Terurut Topik si Buncis
dengan perjalanannya dari CIANJUR ke SURABAYA. salam Willy Original Message Subject: Re: [balita-anda] tanya prjalanan jauh Date: Fri, 12 May 2000 17:26:41 +0700 From: si Buncis [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] Organization: Buncis Bo' To: [EMAIL PROTECTED] References

Re: [balita-anda] [Fwd: Pediatric Growth Charts Revised] - agak panjang

2000-06-05 Terurut Topik si Buncis
Hush... Jangan di masukkan milis dong filenya lha PDF fromatnya kalo di zip cuma jadi 800KB bisa bisa emailnya njeblog. willy ps. sorry, yang pertama tadi kepencet send-nya sebelum selesai ditulis. Rien wrote: Rekan2, Seingat saya dulu ada yg. menanyakan mengenai grafik berat badan /

Re: [balita-anda] Re : [Fwd: Pediatric Growth Charts Revised]

2000-06-05 Terurut Topik si Buncis
Wah Ternyata Ibu Rien ngetop sekali ya... :)) Kalo saya boleh minta tolong buat semua member yang berminat untuk masalah ini di email via JAPRI aja ke Ibu Rien sesuai permintaan nya dan supaya tidak menuh menuhin milis. nampaknya yang kirim email via JAPRI bakal dilayani dan yang lewat MILIS

Re: [balita-anda] Mencari artikel - juga buat bung ADMIN

2000-06-05 Terurut Topik si Buncis
Nampaknya banyak member yang tidak mengerti makna pembatasan email di milis ini. Attachement tidak diperbolehkan lebih dari 40KB. Jadi kalau mengirim attachement, sebaiknya di copy paste isi artikelnya agar lebih hebat (terkirim dalam format text. buat bung admin, mungkin perlu diberi footer: *

Re: [balita-anda] just for mba Rien only , the rest pls delete (asking for growth c harts).

2000-06-06 Terurut Topik si Buncis
Mbak Sri, Berhubung Rien lagi sakit, mungkin bisa saya kirimkan ke alamat mBak. tapi saya minta alamat emailnya yang bisa dikirim donggg karena kalo di display saya alamat mBak jadi : [EMAIL PROTECTED] waduh gimana ngirimnya? pasti mendhal deh. salam Willy Sri Sulastri wrote: Mbak Rien,

[balita-anda] OOT: Virus Mematikan ???

2000-06-12 Terurut Topik si Buncis
Dear Netter... Saya ada pertanyaaan Kawan saya meninggal dan dinyatakan korban virus LUPUS (??) konon virus ini memakan lemak dalam tubuh. apa ada yang pernah mendengar virus ini atau tahu tentang virus ini, mohon ilmunya dibagi. Salam Wiku Pusing milih POP3 atau web mail? mail.telkom.net

[balita-anda] Mohon jangan dihapus, baca dan simpan....

2000-06-13 Terurut Topik si Buncis
Dear Netter, Berhubung Bung Adminnya tidak pernah berkomentar, jadi yang bukan admin yang suka protes he he Dibawah ini ad dua email yang saya masukkan, satu dari mesin penjawabnya Balita anda, dan satu lagi dari mBa' Rien. kalo semua tertib untuk membaca pesan admin saat mendaftar di balita

Re: [balita-anda] PENTINGNYA IMUNISASI

2000-06-15 Terurut Topik si Buncis
Bu Wesmih. Anak saya jadwal imunisasinya kami (atas konsultasi DSA) atur sesuai kondisi. umumnya kami buat hari jumat sore agar apa bila si kecil sakit, kami bisa tetap menjaganya. Setiap kali imunisasi, kami mengatur jadwal terlebih dahulu dengan DSA untuk jadwal berikutnya. Jadi tidak terpaku

[balita-anda] TBC Tulang

2000-06-18 Terurut Topik si Buncis
Dear Members.. Kawan saya sedang Bingung. Anaknya divonis TBC Tulang. Dokternya mengatakan bahwa penyakit ini sudah 15 thn tidak pernah diitemukan lagi. Sekarang orang Tuanya bingung masalah penyembuhan penyakit tersebut. - Apa penyebab TBC tulang tersebut dan apa bedanya dengan TBC paru paru?

[balita-anda] [Fwd: Sudden Infant Death Syndrome (SIDS) misc.kids FAQ]

2000-06-18 Terurut Topik si Buncis
Original Message Subject: Sudden Infant Death Syndrome (SIDS) misc.kids FAQ Date: 18 Jun 2000 09:07:47 GMT From: [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] Organization: M.I.T. Lincoln Laboratory Newsgroups: misc.kids.info,misc.answers,news.answers Followup-To: misc.kids

Re: [balita-anda] Delapan Tips Menenangkan Bayi yang Menangis

2000-06-22 Terurut Topik si Buncis
Hi hi.. Ibu Klara lupa dua cara lagi ya? koq cuma enam bukan delapan? kalo maki ada satu yang sering dilakukan dan cukup manjur. Jika bayi gelisah saat tidur, atau menangis saat tidur, letakkan tangan di dada/perutnya dengn lembut. Bayi akan tenang kembali sebab merasa ada yang memperhatikannya.

Re: [balita-anda] baby day care

2000-06-23 Terurut Topik si Buncis
Saya sependapat dengan Mbak Rien. Apalagi kalo dipikir anak bayi kita harus berangkat dari rumah jam 6.30, artinya harus dibangunkan pagi, siap siap (mandi tidak ya??) Kalo untuk anak yang udah mengerti sekolah/playgroup mungkin masih bisa tega. tapi kalo masih dibayah 1 thn, tiap hari di bawa

Re: [balita-anda] RE: PRT

2000-06-23 Terurut Topik si Buncis
Yah kemungkinan itu 50-50 deh. kebetulan saya juga punya pengalaman dengan cara yang sama. di Makasar, waktu awal menikah (th 98) kami agak kerepotan karena suami istri kerja, jadi kami butuh pembantu. Karena tidak tahu mau cari dimana, kami nanya ke Satpam di perumahan kami, apa ada orang

Re: [balita-anda] Resep madu

2000-06-25 Terurut Topik si Buncis
Ini maksudnya : SELAMAT BELAJAR MEMBACA.. ! Mamik2 wrote: ... Pusing milih POP3 atau web mail? mail.telkom.net solusinya Belanja Info Keperluan Balita? Klik, http://www.balitanet.or.id Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL