[belajar-excel] Hitung Nilai Kumulatif Skala

2012-02-10 Terurut Topik depi Hariyanto
semoga menjumpai rekan master excel dalam keadaan prima selalu,   mengenai pertanyaan saya sebelumnya mengenai nilai kumulatis dan skala, ada kelebihan satu nilai sehingga berpengarus dengan pendapatan skalanya.   mohon pencerahan dari master excel dengan file yang saya lampirkan ini.   salam

[belajar-excel] Buka Dan save workbook secara bersamaan

2012-02-10 Terurut Topik Syahna Syah
Dear master, salam kenal, saya newbie dalam excel,pertanyaan saya, apakah file Excel bisa dibuka secara bersamaan dan disave secara bersaamaan. salamsyah 

[belajar-excel] bagaimana cara memunculkan pesan peringatan..??

2012-02-10 Terurut Topik Imma nullah
Dear Para Master dan Teman sekalian Kasusnya begini : saya ingin membatasi jumlah di kolom F4 tidak boleh melebihi angka di kolom G4, sementara nilai yang ada di kolom F4 adalah hasil penjumlahan dari beberapa sel (A4, B4,C4,D4,E4). Nah pada saat kita input nilai di salah satu sel antara A4

[belajar-excel] Bagaimana memaksa Excel selalu full screen ?

2012-02-10 Terurut Topik Kid Mr.
Ada yang titip kasus berbunyi seperti email ter-forward dibawah sana. Moga-moga ada BeExceller yang bersedia membantu. Semoga juga yang punya kasus sempat melihat thread ini beserta seluruh sumbangsih rekan BeExceller, karena coba dihubungi dengan email penanya, malah membal dibilang ndak ada

Re: [belajar-excel] Hitung Nilai Kumulatif Skala

2012-02-10 Terurut Topik Kid Mr.
Pak Dep_Har, Nilai 3.50 adalah perhitungan dengan tingkat ketelitian 2 digit dibelakang koma. Sedangkan hasil formula (yang menghasilkan 3.49) adalah hasil kalkulasi dengan tingkat ketelitian yang lebih dari 2 digit. Excel memiliki fungsi pembulatan seperti Round, RoundUp, RoundDown dsb Coba

Re: [belajar-excel] bagaimana cara memunculkan pesan peringatan..??

2012-02-10 Terurut Topik Kid Mr.
Dear Imma, Coba manfaatkan fitur data validation, pilih allow-nya Custom, dan bagian Formula disi : =$F4=$G4 Regards, Kid. 2012/2/10 Imma nullah kinantan...@yahoo.com ** *Dear Para Master dan Teman sekalian* *Kasusnya begini : saya ingin membatasi jumlah di kolom F4 tidak boleh melebihi

[belajar-excel] Jadwal

2012-02-10 Terurut Topik heru mulyono
Yth para master excel mohon bantuannya untuk membuat rumus jadwal guru (file terlampir) demikian terimakasih atas solusinya heru JADWAL.xlsx Description: application/vnd.openxmlformats-officedocument.spreadsheetml.sheet

[belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik guru muda
Kepada segenap anggota milis excel. Mohon bantuannya. Saya ingin melakukan penjumlahan berdasarkan nilai sebagian karakter dari suatu cell. Jika saja menjumlah berdasarkan isi seluruh cell, maka bagi saya sudah bisa dilakukan. Lha ini yg bikin bingung pake sebagian isi cell. Penjelasan

[belajar-excel] List File Aray satu folder tanpa menuliskan alamat

2012-02-10 Terurut Topik nor hidayat
Dear Exceler Mohon bantuannya Saya pernah buka kiriman group excel mengenai getlist menggunakan array dengan scrip sebagai berikut : Option Explicit Public Function GetFileList(Optional sPath As String = vbNullString, _ Optional sKriteria As String = vbNullString, _ Optional lResultAsArray

Re: [belajar-excel] Jadwal

2012-02-10 Terurut Topik Udin Haeruddin
Dear pak Heru (panggilannya sama ya dengan saya, hehehehe). Langkah awal, kita buat name_range dengan nama-nama hari. lalu di cel Z6 coba rumus: =IF(COUNTIF(OFFSET(INDIRECT(CCHOOSE(ROW()/2-2,2,8,14,20,26,32)),COLUMN()-25+0,0,1,20),$Z$2)=1,OFFSET($H$40,$Z$2,0),) kopi ke sel yang sesuai dan di cel

Re: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik hendrik karnadi
Pakai kolom bantu di kolom D (bisa disembunyikan). Formula di sel E11 adalah sbb: =COUNTIF(B3:B10,D11??) dimana D11 adalah angka Romawinya (kolom bantu) dan ?? adalah 2 karakter di belakang angka Romawi. Kemudian Formula dicopy ke bawah sampai sel E14. Salam, Hendrik Karnadi

Re: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik i Haps
Seperti biasanya pak guru dalam membuat data sambil *menciptakan sendiri: * *kesulitan kesulitan* yg akan dihapadinya; padahal sebetulnya tidak perlu ) Misal dalam membuat kriteria *Jumlah Gol. IV *ditulis sebagai *SATU data text * malah ditulisnya di dua* cell yg dimerged *segala macam Akan

Re: [belajar-excel] Buka Dan save workbook secara bersamaan

2012-02-10 Terurut Topik i Haps
waduh saya juga tidak menduga bahwa maksudnya seperti itu * pertanyaan saya, * * apakah file Excel bisa dibuka secara bersamaan dan disave secara bersaamaan*. perumpamaannya begini (yg saya tangkap) ada* 5 bungkus nasi padang* + ada *1 orang pemiliknya* * * apakah bisa satu orang itu membuka

Re: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik Udin Haeruddin
Coba Array formula: =SUM((LEFT(B$3:B$10,FIND(/,B$3:B$10)-1)=RIGHT(C11,LEN(C11)-FIND(.,C11)-1))*1) -- == Haeruddin, S.Pd ==

Re: [belajar-excel] Jadwal

2012-02-10 Terurut Topik Udin Haeruddin
Tambahan: Name_range yang dimaksud adalah : SENIN : $C$3:$V$7 SELASA: $C$9:$V$13 dst. Mudah-mudahan ada member lain yang bisa memberikan solusi lebih mudah dan sederhana -- == Haeruddin, S.Pd == -- == Haeruddin, S.Pd ==

Bls: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik Űndang
Coba Array Formula : =COUNT(IF(LEFT($B$3:$B$10;FIND(/;$B$3:$B$10;1)-1)=TRIM(MID(C14;FIND(.;C14;1)+1;100));1)) Dengan Syarat Cara Penulisan Musti Konsisten dengan Seperti yang Pak Guru Tanyakan Pada Lampiran ya...  Dari: guru muda mudag...@yahoo.com Kepada:

[belajar-excel] Menghilangkan huruf jika ditulis bersama angka

2012-02-10 Terurut Topik yan . novianto
Dear excel-er Tolong di bantu, jika ada ada 1200gr. Hasil. 1200 70ml. 70 6pcs. 6 35's. 35 Jadi intinya saya hanya butuh data yang berupa angka saja. Untuk yg huruf hilang, Saya cb pake rumus ctrl+H, berhubung variant cukup banyak data yg tertulis diata

Bls: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter

2012-02-10 Terurut Topik nor hidayat
Coba kalau boleh kasi usul mungkin seperti ini jawabannya moga bisa bermanfaat dan mudah dimengerti Nor Hidayat --- Pada Sab, 11/2/12, guru muda mudag...@yahoo.com menulis: Dari: guru muda mudag...@yahoo.com Judul: [belajar-excel] Bagaimana menjumlah berdasarkan sebagian karakter Kepada: