[daarut-tauhiid] Maulana Jalaluddin Rumi, Menari di Depan Tuhan

2006-12-24 Terurut Topik arief ludiantoro
Maulana Jalaluddin Rumi, Menari di Depan Tuhan AKAN tiba saatnya, ketika Konya menjadi semarak, dan makam kita tegak di jantung kota. Gelombang demi gelombang khalayak menjenguk mousoleum kita, menggemakan ucapan-ucapan kita. Itulah ucapan Jalaluddin Rumi pada putranya, Sultan

[daarut-tauhiid] Info : Jadual Puasa Sunnah Yang Dianjurkan Islam - Tahun 2007

2006-12-24 Terurut Topik L.Meilany
Ketika Islam melarang berpuasa pada hari-hari tertentu, maka Islam pun menganjurkan kepada umatnya agar berpuasa pada hari-hari tertentu yang Rasulullah sendiri biasa melakukannya. Berikut adalah jadual 'Puasa Sunnah' sesuai penanggalan Masehi. Tahun 2007. Semoga manfaat.

[daarut-tauhiid] Spirit of the day : Puasa Itu Sepanjang Hayat.

2006-12-24 Terurut Topik L.Meilany
Puasa Itu Sepanjang Hayat. Katakanlah, Sesungguhnya shalatku, ibadahku, hidup dan matiku hanyalah untuk Allah, Rabb semesta alam [QS Al An'aam; 6:162] Puasa adalah ibadah yang paling tua usianya merupakan sarana untuk melatih jiwa dan raga. Puasa tidak sekedar menahan keinginan makan dan

Re: [daarut-tauhiid] cerita Nabi besar Muhammad SAW

2006-12-24 Terurut Topik bheta agus
Assalaamualaikum WrWb., Versi online Sejarah Nabi Muhammad SAW, bisa dilihat di: http://media.isnet.org/islam/Haekal/Muhammad/ Wassalaamualaikum WrWb., -baguswks- - Original Message From: Shari, Dian [EMAIL PROTECTED] To: daarut-tauhiid@yahoogroups.com Sent: Wednesday, December 20,