[Dokter Umum] Ask kalau wanita dengan minus 9 melahirkan normal, apa bisa buta?

2010-06-18 Terurut Topik mario samuel
Dear dokter dan teman saya mau tanya, kawan saya wanita umur 29 tahun, dia matanya minus 9 dan sekarang sedang hamil 5 bulan. Apa betul kalau melahirkan secara normal bisa mengakibatkan kebutaan bagi dirinya? mohon bantuan tanggapan dari rekan rekan dokter. thanks regards Samuel

[Dokter Umum] OOT(Fungsi Hati)

2010-06-18 Terurut Topik roshakhila
Selamat pagi Dok. Saya mau tanya tentang fungsi hati(SGT,SGOT maaf kalau salah menuliskannya).faktor apa saja yang menyebabkan SGT/SGOT tinggi,makasih.

Re: [Dokter Umum] OOT(Fungsi Hati)

2010-06-18 Terurut Topik Yosua Hardja
SGOT/GPT bukan hanya semata2 milik hati. Muncul juga di jantung. Dapat muncul apabila terjadi kerusakan pada hati. Namun, kerusakan pada hati yg kecil/minimal pun dpt meningkatkan hasil sgot/gpt. Semisal, terbentur pada sekitar hati, dpt meningkatkan hasil sgot/gpt. Mohon TS

Re: [Dokter Umum] OOT(Fungsi Hati)

2010-06-18 Terurut Topik andirizal . dr48
Dear Roshakila, Peninggian enzim jantung SGPT dan SGOT dapat dijadikan tolak ukur bahwa terdapat masalah di hati terlebih jika peninggian lebih dari 2x lipat, untuk mengetahui causanya perlu dilakukan pemeriksaan lanjutan. Semisal pemeriksaan lab gamma GT, posfat Alkali, dan penunjang USG

[Dokter Umum] Bingung dengan gejala yang saya alami mohon penjelasannya

2010-06-18 Terurut Topik dhira_rha
Salam hormat kpd para dokter, saya Dhira,usia 18 tahun, Saya ingin bertanya dok,saya menderita asma dan untuk mengatasinya memakai ventolin inhaler,kurang lebih sudah 3 tahun, Kini saya mengeluh batuk disertai dahak yg keluarnya sedikit2,asma lebih sering kambuh disertai mengik, Lalu di bagian

Re: [Dokter Umum] OOT(Fungsi Hati)

2010-06-18 Terurut Topik Abdul Baktiansyah
Dear All. Kenaikan SGOT/SGPT di tempat kerja dapat diakibatkan oleh faktor biologis maupun kimiawi.(baik organik maupun inorganik). Berikut adalah bahan-bahan yang menurut literature dapat menyebabkan hal tersebut. Organic Chemicals : · Acrylonitrite · Carbon Tetracholide ·

Re: [Dokter Umum] Bingung dengan gejala yang saya alami mohon penjelasannya

2010-06-18 Terurut Topik Henkie Basuki Djayapranata
Saya bukan dokter, Kalau menurut saya, kalau seseorang, apalagi masih muda, menderita beberapa penyakit yang sama sekali tidak ada hubungan, seperti asma dengan batuk dengan mencret, tiu disebabkan karena stres. Jadi ketahuilah, bahwa anda sekarang sedang stres dan dengan mengetahuinya, anda

Re: [Dokter Umum] OOT(Fungsi Hati)

2010-06-18 Terurut Topik Dr(Naturopathy). Ir. Donny Hosea MBA. PhD
Hello, Tdk ada kesalahan, Oleh karena itu, penting melihat gangguan tdk hanya pada gangguan itu saja tetapi pada seluruh aspek korelasi pada tubuh itu. Juga tdk terpaku pada pemeriksaan lab sesaat, melainkan pada investigasi keseluruhan termasuk environments. Sallam, Abdul Baktiansyah wrote: