Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Boediono dan Sri Mulyani : Domba-domba berbulu Serigala?

2010-02-16 Terurut Topik Nizar Bunyamin
Mas liman, ini pola demarketing berulang terhadap tokoh-tokoh pimpinan yang prospektif, saya tidak heran kalau dalam beberapa tahun ke depan tokoh-tokoh prospektif lain, seperti Anis Baswedan akan mendapatkan perlakuan sama, targetnya jelas supaya jangan muncul di 2014. Dicek 10 tahun ke belakang

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Roy Suryo Blunder Hukum.

2009-10-20 Terurut Topik Nizar Bunyamin
beberapa catatan : - Analisa RS tentang foto perwakilan miss universe indonesia yang sedang topless di momen Miss Universe di bangkok, yang kemudian dibantah dan dibuktikan oleh blogger Enda Nasution bahwa foto tersebut adalah foto miss Tiffany, bukan foto Artika Sari Devi. - Analisa RS tentang

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Perang sekarang beda [ was ] : Re: Kekuatan matra udara Singapura

2009-09-24 Terurut Topik Nizar Bunyamin
jangan salah, hampir semua warga negara pria singapore itu ikut pelatihan militer, yang wajibnya selama 2 tahun sekali seumur hidup, dan ada pelatihan militer tambahan secara berkala selama sebulan. 2009/9/24 atriza_...@yahoo.co.id Tentara Singapura dan Malaysia tidak punya pengalaman

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Usul, Susunan Kabinet

2009-07-12 Terurut Topik Nizar Bunyamin
Hancurnya pada saat harus bersaing dengan produsen rotan yang didukung pemerintah (China dan Vietnam), tidak masuk akal jika kemudian harga rotan dari 2 negara yang tidak memiliki bahan baku ini bisa menjadi lebih murah daripada kita yang memiliki bahan baku. Kejadian ini bukan hanya di dunia

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Usul, Susunan Kabinet

2009-07-11 Terurut Topik Nizar Bunyamin
Saya juga tidak setuju Mari Pangestu lanjut, karena kebijakan yang bersangkutan Industri ROtan Indonesia hancur. 2009/7/11 Dharma Hutauruk dharma.hutau...@gmail.com Para pengusul boleh dong kita minta track record dari camen yang dia usulkan, supaya anggota milis fpk memberikan suara juga.

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Usul, Susunan Kabinet

2009-07-09 Terurut Topik Nizar Bunyamin
Mendiknas : Gumilar Rusliwa Sumantri/Lendo Novo Jaksa Agung : Marsilam Simanjuntak/Suripto Menkop/UKM : Betty Alisyahbana Perindustrian : Rahmat Gobel Kebudayaan/Pariwisata : Dede Yusuf 2009/7/9 UMO randhi_kus...@yahoo.com Menkokesra Imam Prasadjo,menkeu faisal basri,menpora anas

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Penerbangan yang murah meriah

2009-07-02 Terurut Topik Nizar Bunyamin
Statistik menunjukan : Low Cost airline seperti southwetst di amerika dan Air ASia di Asia tenggara, memiliki pesawat terbaru terbanyak dan angka kecelakaan terendah 2009/7/1 rubayat2001 rubayat2...@yahoo.com Harga yang mahal saja belum jaminan selamat diperjalanan apalagi yang murah meriah.