[iagi-net-l] Selamat atas Selamatnya Taman Jasper Tasikmalaya

2008-10-18 Terurut Topik Andri Slamet Subandrio
Netter IAGI yang budiman, Berita dari Pikiran Rakyat tanggal 16 Oktober 2008, sangat melegakan! Paling tidak untuk sementara! Berkat kegigihan Mang Okim dkk sepeti Pak Budi Brahmantyo ITB juga Pak Yunus dari Museum Geologi sebagai provokator untuk menyelamatkan taman jasper Tasikmalaya

[iagi-net-l] Fw: GEM-LOVERS : TAMAN JASPIS TASIKMALAYA TERSELAMATKAN

2008-10-18 Terurut Topik Sujatmiko
Rekan-rekan Gem-Lovers IAGI, Di bawah ini mang Okim salinkan komentar rekan-rekan Gem-Lovers Rotary dengan harapan semoga rekan-rekan Gem-Lovers IAGI berkenan menyumbangkan ide-ide konstruktif terhadap upaya merealisasikan berdirinya Taman Jaspis Tasikmalaya. Perlu mang Okim sampaikan bahwa

Re: [iagi-net-l] Re: [Forum-HAGI] Pengumuman Penawaran Langsung WK Migas dan PenawaranWK Migas Baru Tahap II 2008

2008-10-18 Terurut Topik Minarwan (Min)
Dokumen ada di pojok kiri bawah halaman awal situs Ditjen Migas, di sini: http://www.migas.esdm.go.id/ Minarwan 2008/10/17 basuki puspoputro [EMAIL PROTECTED]: Silahkan download dari www.esdm.go.id, sederhana bahkan keterangan lain untuk yang ditawarkan selanjutnya juga ada Yangkung --