Re: [iagi-net-l] Eksplorasi Planet Mars - BERITA TERBARU

2003-06-10 Terurut Topik Awang Satyana
Kebetulan ada berita terbaru tentang eksplorasi Mars dari Nature Science Update tanggal 3 Juni 2003. Awal Juni ybl. ESA (European Space Agency) meluncurkan spacecraft Mars Express dari Kazakhstan's Baikonur Cosmodrome. Pesawat akan tiba di Mars pada hari Natal 2003 dengan membawa Beagle-2,

[iagi-net-l] Site Survey

2003-06-10 Terurut Topik Bambang Murti
Mau nanya nih...pada kegiatan pengeboran, terutama offshore, biasanya diperlukan site survey untuk melokalisir kemungkinan-kemungkinan shallow drilling hazards, misalnya shallow gas, shallow structural instability, dan beberapa pekerjaan soil works. Biasanya juga, perusahaan penyedia site survey

RE: [iagi-net-l] Site Survey

2003-06-10 Terurut Topik Iman Suyatno
Salah satu yang biasa dipakai ialah HigRes Seismic dengan sample rate bisa sampai dengan 0.0256 ms tapi dengan penetrasi yang tidak terlalu dalam sekitar 80-100 ms (direkam di sekitar sea floor, tidak dari MSL (untuk menghemat disk tentunya)). Data ini dikenal sebagai Pinger data. Jarak antar

RE: [iagi-net-l] Site Survey

2003-06-10 Terurut Topik Awang Satyana
Mas Bambang, parameter akuisisinya sudah diterangkan oleh Pak Iman. Umumnya semua KPS yang akan mengebor offshore well selalu mengajukan site survey, baik untuk satu titik bor maupun sekaligus untuk beberapa titik bor. Site survey yang diajukan bisa mencakup hanya high res seismik, maupun

[iagi-net-l] Numpang tanya GEOSEA

2003-06-10 Terurut Topik Bambang Priadi
Maaf numpang tanya, Barangkali ada yg tahu dimana kapan GEOSEA yg akan datang ya? Atau barangkala ada yg tahu ttg pertemuan ilmiah sekitar ASEAN dekat-dekat ini (selain IAGI-HAGI dan IPA)? Nuhun Pempem/BPriadi - To

Re: [iagi-net-l] Numpang tanya GEOSEA

2003-06-10 Terurut Topik Awang Satyana
Mas Pempem, data yang saya punya dan hanya untuk petroleum-related : Jun 16-17 SEAAOC 2003 (South East Asia Australia Offshore Conference), Darwin, www.iir.com.au/conferences. Jun 19-20 Timor Sea Petroleum Geoscience, Bonaparte Basin Surrounds Symposium, Darwin,

Re: [iagi-net-l] Berita IAGI dan Daftar Iuran Anggota IAGI

2003-06-10 Terurut Topik PUTROHARI Rovicky
Kok aku belon terima Berita IAGI ya ? Wah belon 'dianggep' bayar kalee emang aku belon sempet ngefaxs bukti sih :( Kalo aku dianggap belon bayar trus ngga dapet berita IAGI, lah gimana tahunya kalo belum kecatet, ya ? Tapi masak sih yang ngga bayar juga dapet berita, biaya dari mana

Re: [iagi-net-l] Berita IAGI dan Daftar Iuran Anggota IAGI

2003-06-10 Terurut Topik IAGI Pusat
Salam sejahtera, Berita IAGI untuk bapak kami kirim ke rumah dengan alamat : Pulo Gebang Permai Blok H 13/27 Cakung, Jakarta Timur. Daftar nama-nama anggota yang sudah bayar iuran anggota IAGI diumumkan di Berita IAGI edisi Mei ini. salam benz - Original Message - From: PUTROHARI

[iagi-net-l] Ditemukan Karang di Laut Dalam

2003-06-10 Terurut Topik setiawan
Ditemukan Karang di Laut Dalam Kompas, 11 Juni 2003 SEBAGAI negara kepulauan yang terletak di daerah tropis, Indonesia dikenal sebagai salah satu kawasan dengan keanekaan karang tinggi. Ekosistem karang yang mempunyai produktivitas tinggi ini tidak saja bernilai artistik yang layak jual sehingga

Re: [iagi-net-l] Ditemukan Karang di Laut Dalam

2003-06-10 Terurut Topik wati
Dear All, Ekspedisi Porcupine, Challenger, Blake, Prince of Monaco pada abad lalu telah menemukan Deep-sea corals, bahkan beberapa spesies baru hingga kedalaman 4000 m. Dalam Coral Reefs (1985) 4:1-9, judul tulisan: What is hermatypic? Schuhmacher (1985) mengusulkan terminologi atas peran