Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-11 Terurut Topik Herry SW
Terima kasih atas informasinya, Pak Igor. Sampai kemarin pembeli Dext saya masih gagal memadukan Dext tersebut dengan Telkomsel. Ia juga belum sempat ke graPARI. Sementara ia membeli kartu perdana IM3 dan dipasangkan ke Dext tersebut. Kata si pembeli, Dext bisa berfungsi normal saat dipadukan

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-10 Terurut Topik Dewono Siswardiyanto
P Herry apakah sudah coba menggunakan kartu telkomsel nya di hp lain pada waktu itu? Siapa tahu BTS telkomsel di situ lagi crowded/problem. Walaupun bermacam-macam kartu, tapi kan masih satu famili semua tuh, pak. Seperti saran sebelumnya, coba di lokasi lain atau coba melakukan outgoing

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-10 Terurut Topik adityo (tyo)
Semustinya tidak pak, saya pernah menggunakan dext dipadu simpati, tidak ada masalah. •Boys will always be Dream™ers• On Jun 10, 2010 10:50 AM, K. Pamungkas dodolpi...@gmail.com wrote: Sudah mencoba di lokasi lain pak?, meskipun sinyal penuh, kadang gak menjamin kalau menelepon atau di telepon

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-10 Terurut Topik Herry SW
Sudah, Pak. Kartu Telkomsel yang bermasalah di Dext itu terbukti bisa berfungsi normal di Sony Ericsson M600i, K750i, dan Nokia X6. Hari ini si pembeli saya minta coba minta ganti kartu SIM dengan nomor sama di GraPARI Telkomsel. Kalau tetap bermasalah, pembayaran saya retur dan Dext saya tarik

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-10 Terurut Topik Andrew Igor
salah di telkomselnya kok bos hsw. trust me. saya dah coba ganti simcard kalo apes tetep begitu. terutama di sekitaran kenjeran. kalo pake kartu lain normal jaya. kalo simpati (telkomsel) ya gitu itu. telkomsel sebenarnya tau kok kalo bts daerah kenjeran bermasalah cuma ya dia ga mau tau karena di

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-10 Terurut Topik Andrew Igor
salah di telkomselnya kok bos hsw. trust me. saya dah coba ganti simcard kalo apes tetep begitu. terutama di sekitaran kenjeran. kalo pake kartu lain normal jaya. kalo simpati (telkomsel) ya gitu itu. telkomsel sebenarnya tau kok kalo bts daerah kenjeran bermasalah cuma ya dia ga mau tau karena di

[id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-09 Terurut Topik Herry SW
Kemarin sore, Motorola Dext yang saya tawarkan telah dibeli oleh seorang rekan yang kebetulan sama-sama tinggal di Surabaya. Ada satu kondisi aneh yang terjadi. Saat Dext itu dipadukan dengan kartu Telkomsel, ia sulit melakukan panggilan ke luar maupun menerima panggilan masuk. Bila menelepon,

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-09 Terurut Topik K. Pamungkas
Sudah mencoba di lokasi lain pak?, meskipun sinyal penuh, kadang gak menjamin kalau menelepon atau di telepon bisa sukses. Saya sendiri pakai dext n halo saat ini, barusan saya coba menelepon ke matrix saya dan sakses, bahkan saya pun mengirimkan email ini dari dext n halo tersebut. - 3GS n halo

Re: [id-android] WTA: Motorola Dext dan Telkomsel

2010-06-09 Terurut Topik Herry SW
Belum pernah coba, Pak. Kemarin coba di satu lokasi saja, namun dengan beberapa kartu berbeda. Salam, Herry SW On Thu, 10 Jun 2010 10:50:10 +0700 K. Pamungkas wrote: Sudah mencoba di lokasi lain pak?, meskipun sinyal penuh, kadang gak menjamin kalau menelepon atau di telepon bisa sukses.