Re: [id-ruby] acts as tree atau STI ?

2009-11-13 Terurut Topik Reza Primardiansyah
Pertanyaan utamanya lebih pada apakah memang bisa dikelompokkan jadi satu entitas besar (superclass)? Apa nama superclass itu? Saya sendiri membuat perjenjangan wilayah administratif (Propinsi, Kabupaten, dst) pakai STI *dan* acts_as_tree (sedang nimbang2 pakai ancestry). class Location

Re: [id-ruby] acts as tree atau STI ?

2009-11-13 Terurut Topik rahmat budiharso
yup, sebelumnya saya pakai acts_as_tree tapi sekarang saya menggunakan STI, rasanya bener aja :p class Location ActiveRecord::Base end class Branch Location has_many :regions, :foreign_key = :parent_id # parent_id sebelumnya dipakai buat acts_as_tree end class Region Location

Re: [id-ruby] Re: NoMethodError on Model's find method tanpa alasan

2009-11-13 Terurut Topik Bobby Adi Prabowo
maksud saya attribut is_current nya itu bentrok sama conditionsnya searchlogic nya, coba diganti namanya / dihapus. On Nov 13, 2009, at 1:11 PM, Aditya Agustyana wrote: oh Quiz itu hasil intercept ruby-debugger, atau hasil Ruby script/ console ? 2009/11/13 Adinda Praditya

Re: [id-ruby] Re: NoMethodError on Model's find method tanpa alasan

2009-11-13 Terurut Topik Adinda Praditya
Sudah dipecahkan. Silahkan lihat di sini: http://railsforum.com/viewtopic.php?id=35472 Maaf telah membuat thread ini jadi panjang karena masalah dasar seperti ini. Makasi atas tanggapan2nya. Dida 2009/11/13 Bobby Adi Prabowo tigaen...@gmail.com maksud saya attribut is_current nya itu