Re: [Ida-Krisna Show] Benarkah Polisi tidak mendukung Carpooling (Omprengan)? Bener

2006-03-14 Terurut Topik --;@ Dina @;--
Mas Budi, saya masih belum bisa menerima alasan bahwa mobil omprengan bisa ditangkapi dan ditahan SIMnya dengan alasan dijadikan mobil niaga. Karena mobil tersebut memang tidak dikhususkan untuk mengangkut penumpang terus-menerus, melainkan ditawarkan pada orang lain yang mau menumpang satu

RE: [Ida-Krisna Show] info tentang external hard disk

2006-03-14 Terurut Topik M. Muntajid Billah
Thanks banget Pak. Saya sudah coba browsing ke bhinneka dan beberapa situs lainnya yang direkomendasikan anggota Maillist IKS. Kebetulan ada juga anggota maillist IKS yang general manager Cargo Garuda yang punya link dengan teman-temannya dan dapatin dari Hong Kong yang juga tetangga saya

RE: [Ida-Krisna Show] NPWP dan SPT Tahunan

2006-03-14 Terurut Topik Yvonne Natasha
Terima kasih bapak Suryono atas pemberitahuannya. Ada dua pertanyaan yang ingin saya ajukan: 1. Dimana kita bisa memperoleh Form SPT tahunan PPh Orang Pribadi? 2. Saya sudah memiliki nomor NPWP, tapi nomornya berbeda dengan NPWP suami saya, bukankah seharusnya istri ikut NPWP suami? Mohon info

[Ida-Krisna Show] Renungan Ida Arimurti : 100 Langkah Menuju Kesempurnaan Iman

2006-03-14 Terurut Topik Ida arimurti
Renungan Ida Arimurti : 100 Langkah Menuju Kesempurnaan Iman Rasulullah saw bersabda: Barangsiapa menghadap Allah (meninggal dunia), sedangkan ia biasa melalaikan Shalatnya, maka Allah tidak mempedulikan sedikit-pun perbuatan baiknya (yang telah ia kerjakan tsb). (Hadist Riwayat Tabrani)

Re: [Ida-Krisna Show] info tentang external hard disk

2006-03-14 Terurut Topik --++: agus :++--
wah...bisa business pak disini..kalau bisa beda murah dgn glodok.. se indonesia itu acuan harga termurah ya glodok pak salam, agus - Condoleeza Rice please get out from my country ! - Original Message - From: M. Muntajid Billah To:

[Ida-Krisna Show] Tips Sehat : Penyebab Timbulnya Rematik

2006-03-14 Terurut Topik Indra Harjanto
Bapak/Ibu yang Budiman, Serangan rematik sangat mengganggu kesehatan kita. Rasa sakit dan nyeri yang timbul di sekitar persendian dan tulang belakang terasa sangat menusuk-nusuk dan dapat mengganggu aktivitas Bapak dan Ibu sekalian. Penyebab munculnya rematik cukup beragam, diantaranya

RE: [Ida-Krisna Show] 11, 12, 13 Maret

2006-03-14 Terurut Topik ageng
wah sama donk ama saya , om bambang ... beda taun aja kli ya ... /ageng Bambang Ismoyo [EMAIL PROTECTED] wrote: 11 Maret ULTAH isteri saya ... he ... he ...he ... !! - Yahoo! Mail Use Photomail to share photos without annoying

[Ida-Krisna Show] CCF Jakarta - 16 s/d 18 Maret 2006 @ UTAN KAYU - TEATER DIANGKAT KE LAYAR: film adaptasi diskusi teater -

2006-03-14 Terurut Topik Astri Onengan
CCF Jakarta dan Teater Utan Kayu, dalam rangka Frankofoni mempersembahkan : DU THEATRE A L'ECRAN PANGGUNG TEATER DIANGKAT KE LAYAR pemutaran film adaptasi teater dan diskusi teater 16 - 18 Maret 2006 pk. 16.00 19.00 di Teater Utan Kayu, Jl. Utan Kayu n°68 H Jakarta Timur masuk bebas Diskusi

RE: [Ida-Krisna Show] Tempat Kost di Bandung

2006-03-14 Terurut Topik M. Yus Firdaus
Cowo Mbak Yun, Makasih atas bantuannya. Wass, Yus -Original Message- From: mariati [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, March 14, 2006 7:00 PM To: idakrisnashow@yahoogroups.com Subject: Re: [Ida-Krisna Show] Tempat Kost di Bandung Ponakannya cowo atau cewe ya? Kalo cowo bisa

[Ida-Krisna Show] Re: What a wonderful world

2006-03-14 Terurut Topik Prakoso
Mbak Meri Sebetulnya gampang kok nyari teks lagu itu. Tinggal diGoogling aja. Search judul lagu yang dicari trus tambahin kata-kata lyric atau song atau nama penyanyinya. Muncul deh itu site-site yang ada lyric lagu yang dimaksud. Khusus What a wonderful world ini lagu emang hebat bener.

[Ida-Krisna Show] Selamatkan Balita, Selamatkan Bangsa!

2006-03-14 Terurut Topik Bayu Gautama
Selamatkan Balita, Selamatkan Bangsa! Jika kita cukup cermat memperhatikan berita di televisi, sejak pagi hingga tengah malam nyaris semua stasiun TV akan menyajikan liputan mengenai kasus gizi buruk di beberapa daerah. Berita terbaru bahkan berulang-ulang menayangkan seorang ibu di RS.

Re: [Ida-Krisna Show] Benarkah Polisi tidak mendukung Carpooling (Omprengan)?

2006-03-14 Terurut Topik Jack Matatula
Rekan-rekan, beberapa tahun yang lalu, mulai tahun 2001-an saya sering menggunakan omprengan dari Bekasi ke tempat kerja di Jakarta, atau sebaliknya. Lumayan nyaman, dll. saya yakin hal ini yang menjadi poin penting naik omprengan (biasanya saya naik di mana pengemudinya orang yang bekerja), namun

Balasan: [Ida-Krisna Show] Sekedar sharing

2006-03-14 Terurut Topik Afifudin Y.
Assalamualaikum Wr.Wb. Hari-hari belakangan ini saya sedang membaca bebarapa buku mengenai sifat shalat Nabi Muhammad S.A.W setelah coba saya pahami ada beberapa pelaksanaan/gerakan ibadah sholat yang saya dirikan selama tidak sesuai dengan isi buku tsb. a.l : 1. Niat tidak diucapkan

RE: [Ida-Krisna Show] NPWP dan SPT Tahunan

2006-03-14 Terurut Topik Jack Matatula
Pak Suryono, mohon maaf, saya juga ingin mengajukan pertanyaan: 1. bisakah kita tahu, pajak yang kita bayarkan dipakai apa, atau kemana atau digunakan untuk apa? 2. dengan memiliki NPWP, apakah jika mengurus segala sesuatu, spt ktp, passport, sim, dll tidak mengalami kesulitan. mengingat kita

Re: [Ida-Krisna Show] NPWP dan SPT Tahunan

2006-03-14 Terurut Topik Riyah Suharto
Buat yg perlu form 1770S, saya daunlod dari website-nya pajak.go.id Wslm, |R|S| bsuryono wrote: Sekedar mengingatkan Bapak, Ibu dan temen temen semuanya, bahwa memiliki NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak) adalah suatu kewajiban bagi yang berpenghasilan diatas PTKP (Penghasilan Tidak Kena Pajak -