[indo-marxist] Buletin Elektronik SADAR Edisi 156 Tahun IV 2008

2008-09-16 Terurut Topik mundo
*Buletin Elektronik**www.Prakarsa-Rakyat.org* *SADAR * *Simpul Untuk Keadilan dan Demokrasi* * Edisi: 156 Tahun IV - 2008 Sumber: www.prakarsa-rakyat.org* *Olimpiade, Olahraga dan Nasib Kelas Pekerja* *Oleh Acun **

[indo-marxist] Petikan pagi__Musuh dari Senayan

2008-09-16 Terurut Topik febri diansyah
Petikan kecil, MUSUH PEMBERANTASAN KORUPSI Maka, alasan HAM untuk melemahkan KPK merupakan argumentasi yang dicari-cari. Kewenangan penyadapan telah diatur pada Pasal 12 Ayat 1 UU KPK, Pasal 40 UU Telekomunikasi dan Peraturan Menkominfo No 11 tahun 2006. Selain itu, pembatasan HAM

[indo-marxist] Jejak Langkah Sebuah Bangsa, Sebuah Nation

2008-09-16 Terurut Topik andre andreas
Tak mungkin orang dapat mencintai negeri dan bangsanya, kalau orang tak mengenal kertas-kertas tentangnya. Kalau dia tak mengenal sejarahnya. Apalagi kalau tak pernah berbuat sesuatu kebajikan untuknya,” -Minke, dalam Novel Jejak Langkah karya Pramoedya Ananta Toer- Dikutip Kompas di

[indo-marxist] Siaran pers: Golkar dan PDIP setuju Ratifikasi Optional Protokol Konvensi Hak Anak

2008-09-16 Terurut Topik dewi astuti
Golkar dan PDIP setuju Ratifikasi Optional Protokol Konvensi Hak Anak 15 September 2008 — Salah satu advokasi Indonesia ACT yaitu mendorong Pemerintah untuk ratifikasi Optional Protocol untuk Konvensi Hak-hak Anak mengenai Penjualan, Prostitusi dan Pornografi Anak (OP KHA) mendapat tanggapan

[indo-marxist] apakah salah kalau kaum marxis ikut pemilu?

2008-09-16 Terurut Topik club_sixs
Perdebatan soal PRD ikut pemilu 2009, menuai banyak kritik dan tidak sedikit pembelaan yang dilakukan. Apakah kalau kaum marxis ikut pemilu dengan serta-merta dia menjadi anggota klas yang berkuasa? Apakah dengan kita berdiri diluar sistem membuktikan kita konsisten terhadap perjuangan klas?

RE: [indo-marxist] Pidato-pidato OBAMA Pembangkit Harapan

2008-09-16 Terurut Topik Mata Kiri Merah Mata Merah
sinkron kali, bukan singkron... --- On Thu, 11/9/08, vendra dj [EMAIL PROTECTED] wrote: From: vendra dj [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [indo-marxist] Pidato-pidato OBAMA Pembangkit Harapan To: indo-marxist@yahoogroups.com Date: Thursday, 11 September, 2008, 10:15 AM Emang pemerintahan

[indo-marxist] Fwd:Re: Global Warming: Kita harus waspada!

2008-09-16 Terurut Topik sangkakala .
Saya gak punya banyak waktu untuk search bahan-bahan yg berhubungan dgn CO2 dan kaitan dgn Global Warning.. tapi akhirnya dapat juga..   Latar belakang saya bukan geologi atau fisika, kimia tapi malahan perkantoran dan administrasi yg notabene jauh dari aspek-aspek ilmu alam.. dan anehnya