[Ar-Royyan-9132] Pernahkah Anda Membaca Terjemah Al Qur'an?

2009-08-13 Terurut Topik Agus Rasyidi
Pernahkah Anda Membaca Terjemah Al Qur'an? --- buah pikiran asmaul chusna Keutamaan membaca Al Qur'an tidak dapat diragukan lagi. Sebagai seorang muslim, kita harus bisa membaca Al Qur'an. Tapi bagaimana dengan yang tidak bisa dengan lancar membacanya? Ya, belajarlah.. Belum terlambat kok

[Ar-Royyan-9133] Teori Matematika Sederhana untuk Mengkhatamkan Kitab Al-Quran

2009-08-13 Terurut Topik Agus Rasyidi
Teori Matematika Sederhana untuk Mengkhatamkan Kitab Al-Quran Sumber: Berita Iptek Topik: Fisika Tulisan ini lebih menekankan pada aspek ilmiah (scientific) meskipun beberapa dasar yang dipakai adalah ayat Al-Qur'an dan Hadits. Dengan bantuan matematika sederhana (hanya dengan 11 persamaan),

Re: [Ar-Royyan-9133] Teori Matematika Sederhana untuk Mengkhatamkan Kitab Al-Quran

2009-08-13 Terurut Topik M.K. Roziqin
Ada cara yang lebih sederhana Pak, kira2 begini: Bagi yang sudah lancar, membaca 1 juz memerlukan waktu kira-kira 20-30 menit. Asumsi 30 menit, maka pembagian paling mudah adalah 10 menit setelah sholat subuh, 10 menit setelah sholat dhuhur di sela-sela waktu istirahat siang dan 10 menit