RE: [programming] core dumped

2000-11-18 Terurut Topik widya wulansari
pada saat saya kompail suatu source-code yang saya buat sendiri(sukses)... ternyata pada saat menjalankan program tsb, saya temukan di tengah jalan program tsb gagal dan keluar statement: Segmentation fault (core dumped).. Kenapa yach ? coba telusuri kembali sourcode programnya, pastikan

Re: [programming] core dumped

2000-11-18 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 30-Oct-2011, Christ wrote: pada saat saya kompail suatu source-code yang saya buat sendiri(sukses)... ternyata pada saat menjalankan program tsb, saya temukan di tengah jalan program tsb gagal dan keluar statement: Segmentation fault (core dumped).. Kenapa yach ? Cari tahu di mana

RE: [programming] core dumped

2000-10-30 Terurut Topik Purwadi
permasalhan core dumped, biasanya karena alokasi memory, coba di cek lagi pendeklarasian varriabel -Original Message- From: Christ [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Sunday, October 30, 2011 2:22 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [programming] core dumped pada saat saya kompail suatu

RE: [programming] core dumped

2000-10-29 Terurut Topik Sumantri Adiaksana
bisa jadi alokasi memori yang dipake program udah dipakai oleh sistem...akibatnya yaa segmentation fault. Biar lebih fleksible coba aja pake mmap() untuk aplikasi yang berhubungan dengan memory mapping -Original Message- From: Christ [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Saturday,

Re: [programming] Core dumped

2000-08-23 Terurut Topik Benny Prijono
Kebetulan saya sedang penasaran dengan si segmentation fault ini. Setelah bereksperimen dikit, ada hal baru yg. saya dapet yg. mungkin berguna. (lihat komentar saya di bawah). Ronny Haryanto wrote: Segfault itu artinya programnya berusaha mengakses memory yg bukan miliknya. Memory

Re: [programming] Core dumped

2000-08-23 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 23-Aug-2000, Ronny Haryanto wrote: On 23-Aug-2000, Benny Prijono wrote: Segmentation fault terjadi kalo program: 1. membaca/menulis lokasi memory diluar memory space si program (?) 2. menulis ke segmen yg. bukan data atau stack segmen. Program bung Ronny di atas nggak segfault

Re: [programming] Core dumped

2000-08-23 Terurut Topik Benny Prijono
Ronny Haryanto wrote: #include string.h #include stdio.h int main() { char *s; /* mestinya di sini ada s=malloc() */ strcpy(s, "contoh string"); printf("%s\n", s); } Variable (pointer) s adanya di data segment, tapi memorynya belum diallocate di

Re: [programming] Core dumped

2000-08-23 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 23-Aug-2000, Benny Prijono wrote: variable s letaknya di stack (sama seperti kalo kita definisikan 'int i' setelah definisi variabel s, maka variabel 'i' letaknya juga di stack), tapi isi variable s merujuk ke lokasi di data segmen (setelah di-malloc tentu saja), karena malloc itu selalu

Re: [programming] Core dumped

2000-08-23 Terurut Topik Benny Prijono
Ronny Haryanto wrote: On 23-Aug-2000, Benny Prijono wrote: variable s letaknya di stack (sama seperti kalo kita definisikan 'int i' setelah definisi variabel s, maka variabel 'i' letaknya juga di stack), tapi isi variable s merujuk ke lokasi di data segmen (setelah di-malloc tentu

Re: [programming] Core dumped

2000-08-21 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 20-Aug-2000, Putra wrote: Mengapa program sederhana dari contoh-contoh tentang pemakaian curses yang saya run / execute, banyak menampilkan error: "Segmentation fault ( Core dumped ) padahal compile dan link succes... Kalo error yg terjadi waktu compile atau link itu disebut compile-time

Re: [programming] Core dumped

2000-08-21 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 21-Aug-2000, Ronny Haryanto wrote: Kalo error yg terjadi waktu compile atau link itu disebut compile-time error. Sedangkan yg kayak segmentation fault itu namanya run-time error. Run-time error tidak bisa dideteksi waktu compile karena kesalahannya hampir 99.99% adalah dari manusianya,