[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Alim-GGI
Selamat siang Bapak Syafril, Hari ini user-user kami tidak bisa mengirim email (email tidak sampai) hanya ke domain dhl.com Saya sudah memasukkan domain tersebut ke dalam daftar White_List_To di mail server saya, tetapi rupanya langkah itu belum menyelesaikan masalah. Mohon solusinya pak.

[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 15:07, Alim-GGI wrote: Hari ini user-user kami tidak bisa mengirim email (email tidak sampai) hanya ke domain dhl.com Saya sudah memasukkan domain tersebut ke dalam daftar White_List_To di mail server saya, tetapi rupanya langkah itu belum menyelesaikan masalah. Whitelist itu

[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Alim-GGI
-Original Message- From: Syafril Hermansyah Sent: Thursday, October 17, 2013 3:32 PM To: Milis Komunitas MDaemon Indonesia Subject: [mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain Mestinya smarthost meneruskan mail itu ke final receiver. Apakah ditolak juga sehingga original sender

[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Alim-GGI
-Original Message- From: Syafril Hermansyah Sent: Thursday, October 17, 2013 3:32 PM To: Milis Komunitas MDaemon Indonesia Subject: [mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain Mail ditolak karena dianggap punya reputasi buruk, akan tetapi tidak dijelaskan dia pakai kriteria apa.

[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 16:11, Alim-GGI wrote: Jika saya menilik log di bawah ini, sepertinya email yang saya tujukan ke postmas...@iphmx.com ataupun ke postmas...@dhl.com juga tidak sampai tujuan ya pak? Mungkinkah domain kami diblock? Yang diblock IPnya bukan domain. Kirim mailnya menggunakan free

[mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain

2013-10-17 Terurut Topik Alim-GGI
-Original Message- From: Syafril Hermansyah Sent: Thursday, October 17, 2013 4:19 PM To: Milis Komunitas MDaemon Indonesia Subject: [mdaemon-l] Email tidak sampai ke suatu domain Yang diblock IPnya bukan domain. Kirim mailnya menggunakan free public domain, misalkan pakai gmail.com,

[mdaemon-l] Lisensi MDaemon dan Security Plus

2013-10-17 Terurut Topik Dedet Saputra
Untuk MDaemon benar seperti itu, tetapi kalau securityplus ditambah dengan fungsi automatic update AVdata akan berhenti berfungsi. Yth Pak Syafril, Menyambung Pertanyaan mengenai lisensi ini jika tidak renewal Securityplush, securityplus automatic update AVdata akan berhenti berfungsi,

[mdaemon-l] SMTP Error

2013-10-17 Terurut Topik Sugeng A
Pak Syafril, Kami mengalami kendala tidak bisa mengirim email, kalau dari outlook hanya ada pesan error ..sending error outlook cannot connect to your smtp server .. Saya pantau di drive D server MDaemon suda mulai running out space, apakah ini penyebabnya ya? Sugeng --

[mdaemon-l] Lisensi MDaemon dan Security Plus

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Dedet Saputra wrote on 17/10/13 17:09 +07:00: Menyambung Pertanyaan mengenai lisensi ini jika tidak renewal Securityplush, securityplus automatic update AVdata akan berhenti berfungsi, apakah ini maksudnya tidak bisa di update lagi Tidak bisa diupdate lagi. atau updatenya tetap bisa

[mdaemon-l] SMTP Error

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Sugeng A wrote on 17/10/13 17:12 +07:00: Kami mengalami kendala tidak bisa mengirim email, kalau dari outlook hanya ada pesan error “..sending error outlook cannot connect to your smtp server ….” Periksa smtp service apakah jalan normal. Saya pantau di drive D server MDaemon suda mulai

[mdaemon-l] SMTP Error

2013-10-17 Terurut Topik Sugeng A
Sugeng A wrote on 17/10/13 17:12 +07:00: Kami mengalami kendala tidak bisa mengirim email, kalau dari outlook hanya ada pesan error “..sending error outlook cannot connect to your smtp server ….” Periksa smtp service apakah jalan normal. Periksanya di mana ya, Pak? Services.msc?

[mdaemon-l] SMTP Error

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 17:27, Sugeng A wrote: Periksa smtp service apakah jalan normal. Periksanya di mana ya, Pak? Services.msc? Dari MDaemon config menu, lihat ke panel status seksi Server http://mdaemon.dutaint.co.id/13.6/index.html?mdaemons_main_display.htm Spt ini pak? Settingan sebelumnya :

[mdaemon-l] Lisensi MDaemon dan Security Plus

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 17:45, Dedet Saputra wrote: Apakah Securityplus tetap bisa berfungsi walau tanpa di update? Ya. dampaknya apa saja, seandainya securityplus tidak direnewa? AVdata itu sangat cepat updatenya sejalan dengan cepatnya virus yang marak diinternet, apalagi Kaspersky labs, setiap hari

[mdaemon-l] Lisensi MDaemon dan Security Plus

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 17:50, Syafril Hermansyah wrote: Akan lebih praktis di uninstall saja SecurityPlus daripada menimbulkan banyak mail yang terpending (baik masuk maupun keluar), dan percayakan antivirus kepada masing-2x AV di desktop PC user. Tetapi tidak usah buru-2x, mestinya problem ini baru

[mdaemon-l] MDaemon 13.6.0 Release

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-17 10:12, Ivan Leonardo wrote: Pak Apakah versi ini sudah stable ? mau siap2 upgrade Stabil apa yang dimaksud? Kalau sekedar tidak crash sih ya tidaklah. Hanya ada beberapa hal yang belum sempat ditambahkan, misalkan spamassassin versi 3.3.2 yang mendukung multiprocessor belum tuntas

[mdaemon-l] Message di dalam Documents Public Folder

2013-10-17 Terurut Topik Alim-GGI
Selamat pagi pak Syafril, Saat kami (semua user) membuka WorldClient, di folder Public Folder-domain.co.id-Documents terdapat message yang jika saya amati berasal message yang dikirim dari user-user dalam satu departemen saja. Semua user dapat melihatnya melalui world client. Yang jadi

[mdaemon-l] Message di dalam Documents Public Folder

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-18 09:43, Alim-GGI wrote: Saat kami (semua user) membuka WorldClient, di folder Public Folder-domain.co.id-Documents terdapat message yang jika saya amati berasal message yang dikirim dari user-user dalam satu departemen saja. Semua user dapat melihatnya melalui world client.

[mdaemon-l] masalah pushmail Blackberry

2013-10-17 Terurut Topik Henry Kuswanto
hi All, Apakah teman-teman mengalami masalah push mail BlackBerry dari MD sejak tgl 16 Okt ? Tanggal 16 Okt tidak terima email seharian lalu kemarin sebagian user lancar dari pagi sampai sekitar jam 15.00 dan hari ini mati kembali. Koneksi BB kami menuju MD 13.0.5 menggunakan IMAP dan bukan

[mdaemon-l] masalah pushmail Blackberry

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-18 10:29, Henry Kuswanto wrote: Apakah teman-teman mengalami masalah push mail BlackBerry dari MD sejak tgl 16 Okt ? Tanggal 16 Okt tidak terima email seharian lalu kemarin sebagian user lancar dari pagi sampai sekitar jam 15.00 dan hari ini mati kembali. Koneksi BB kami menuju MD

[mdaemon-l] SMTP Error

2013-10-17 Terurut Topik Sugeng A
On 2013-10-17 17:27, Sugeng A wrote: Periksa smtp service apakah jalan normal. Periksanya di mana ya, Pak? Services.msc? Dari MDaemon config menu, lihat ke panel status seksi Server http://mdaemon.dutaint.co.id/13.6/index.html?mdaemons_main_display.ht m Spt ini pak? Settingan

[mdaemon-l] masalah pushmail Blackberry

2013-10-17 Terurut Topik Henry Kuswanto
pak Syafril, Juga bukan MD BIS? Sudah periksa ke IMAP log, apakah ada koneksi dari Blackberry BIS server yang ditolak? Ternyata BIS enable by default, maklum tdk pernah di perhatikan :-) Dalam IMAP log ada beberapa yg terminated tapi dari user iPhone bukan BB. Kalau dari BB hanya terdapat

[mdaemon-l] masalah pushmail Blackberry

2013-10-17 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 2013-10-18 11:30, Henry Kuswanto wrote: Ternyata BIS enable by default, maklum tdk pernah di perhatikan :-) Mestinya tidak aktif saat baru install, hanya aktif kalau sengaja diaktifkan. Kalau memang baru (sengaja atau tidak sengaja) diaktifkan, maka semua user yang mengaktifkan BIS harus