[MDaemon-L] Merubah konfigurasi yang saat ini menggunakan spooling email

2016-06-13 Terurut Topik Sukardy
> > Pak, saat ini kami menggunakan Spooling Email CBN.
> > Kami mau mencoba setting supaya Email langsung diarahkan ke mail server
kami.
> > Di pihak kami konfigurasi apa yang perlu kami rubah dan dipihak 
> > provider/ISP CBN apa yang perlu dirubah juga supaya bisa melakukan hal
tersebut?

> Di MDaemon cukup non aktifkan Domainpop service.
> Setelah itu minta CBNnet mengubah DNS MX record dan menonaktifkan
domainpop spooling mailbox.
> Kalau MDaemon diletakkan dibelakang firewall maka pastikan 
> inbound tcp port 25 ke MDaemon server open.

Terima Kasih Pak, saya lakukan dulu.
Nanti kalau ada masalah, saya akan tanya kembali.

Regards,

Sukardy



-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.2, SP 5.0, BES 2.0.2, OC 3.5.2, SG 3.0.3





[MDaemon-L] Merubah konfigurasi yang saat ini menggunakan spooling email

2016-06-13 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 14/06/16 11:48, Sukardy wrote:
> Pak, saat ini kami menggunakan Spooling Email CBN.
> 
> Kami mau mencoba setting supaya Email langsung diarahkan ke mail server
> kami.
> 
> Di pihak kami konfigurasi apa yang perlu kami rubah dan dipihak
> provider/ISP CBN apa yang perlu dirubah juga supaya bisa melakukan hal
> tersebut?

Di MDaemon cukup non aktifkan Domainpop service.

http://mdaemon.dutaint.co.id/mdaemon/16.0/index.html?domainpop_domainpop.htm

[ ] Enable DomainPOP mail collection engine


setelah itu minta CBNnet mengubah DNS MX record dan menonaktifkan
domainpop spooling mailbox.

DNS record settingnya menjadi sbb:

$ nslookup -q=mx pakubuwono6.com

pakubuwono6.com mail exchanger = 10 mail.pakubuwono6.com


kalau MDaemon diletakkan dibelakang firewall maka pastikan inbound tcp
port 25 ke MDaemon server open




-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, MDaemon 16.0.3-64 Beta B, SP 5.0.1-64 Beta A
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Never give up on anything.
If you fail, try, try and try again.
You are learning the best ways of doing things.
--- Lailah Gifty Akita


-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.2, SP 5.0, BES 2.0.2, OC 3.5.2, SG 3.0.3





[MDaemon-L] Merubah konfigurasi yang saat ini menggunakan spooling email

2016-06-13 Terurut Topik Sukardy
Dear Pak Syafril,

 

Pak, saat ini kami menggunakan Spooling Email CBN.

Kami mau mencoba setting supaya Email langsung diarahkan ke mail server
kami.

Di pihak kami konfigurasi apa yang perlu kami rubah dan dipihak provider/ISP
CBN apa yang perlu dirubah juga supaya bisa melakukan hal tersebut?

Mohon bantuannya. Terima Kasih.

 

Regards,

 

Sukardy


-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.2, SP 5.0, BES 2.0.2, OC 3.5.2, SG 3.0.3