Komunitas Maya Sumbawa, Dukung Sumbawa Sebagai Gudang Ternak
      Minggu, 07 Januari 07 (06:49) - Di Posting Oleh : admin |  0 komentar 
     
      Jakarta, Sumbawanews.com.-
      Diskusi hangat dalam beberapa hari ini di millis sumbawa dengan topik 
peternakan mendapat sambutan luar biasa dari Peserta Millis.

      Dr. Dahlanuddin, ahli peternakan dari Universitas Mataram melempar 
gagasan tentang ...selengkapnya
     

      Bupati Sumbawa Raih Penghargaan Adibakti Mina Bahari
      Minggu, 07 Januari 07 (06:31) - Di Posting Oleh : admin |  0 komentar 
     
      Sumbawa Besar, Sumbawanews.com.-
      Bupati Sumbawa kembali mendapat anugerah penghargaan dari pemerintah 
pusat. Kali ini, penghargaan Adibakti Mina Bahari di bidang Kelautan, Pesisir 
dan Pulau - pulau kecil dari Menteri Kelautan ...selengkapnya
     

      Wabup Tinjau Tanggul Pengaman Pantai yang Ambrol Diterjang Ombak
      Minggu, 07 Januari 07 (06:31) - Di Posting Oleh : admin |  0 komentar 
     
      Sumbawa Besar, Sumbawanews.com.-
      Wakil Bupati Sumbawa, Muhammad Jabir SH didampingi sejumlah kepala 
dinas/instansi, Kamis (4/1) kemarin meninjau langsung lokasi jebolnya tanggul 
pengaman pantai di peisir pantau Kampung Kali Baru.

      Kedatangan orang ...selengkapnya
     

      Benahi Jaringan Irigasi, Praswil Peroleh Dana Bantuan Pusat
      Minggu, 07 Januari 07 (06:30) - Di Posting Oleh : admin |  0 komentar 
     
      Sumbawa Besar, Sumbawanews.com.-
      Dinas Praswil pada tahun 2007 ini, memperoleh bantuan dana dari 
pemerintah pusat sebesar Rp 5 milliar. Bantuan itu kata Kasubdin Pengairan 
Dinas Praswil Sumbawa, Ir Asep Supriatna ...selengkapnya
     


Pasang Iklan di Sumbawa news.Com 
Klik disini!


      15 Desa Ditetapkan Sebagai Penerima PPIP
      Minggu, 07 Januari 07 (06:30) - Di Posting Oleh : admin |  0 komentar 
     
      Sumbawa Besar, Sumbawanews.com.-
      Sebanyak 15 desa ditetapkan sebagai desa penerima Program Pembangunan 
Infrastruktur Pedesaan (PPIP) senilai Rp. 2,7 milliar.

      Program itu diperuntukkan bagi pembangunan jalan desa, irigasi pedesaan 
dan air bersih.

      Menurut ...selengkapnya
     



www.sumbawanews.com
the first online news from sumbawa

komp.dosen ikip blok 4/20 jatibening 
pondok gede 17421
phone/fax: 021-8486647, 70960307
[EMAIL PROTECTED]

NETWORK
www.nusatenggaranews.com
www.tambangnews.com
www.sumbawabarat.com

Attachment: 5.gif
Description: Binary data

Kirim email ke