*****  Rupa rupanya dalam komunitas Arab, wanita selalu mempunyai 
fungsi sebagai barang yang dimiliki pria..bisa di trade off dengan 
onta..



Jumat, 08 Juni 2007 NASIONAL 
 
SOSOK
Dikira Orang Arab 
 
  
 
HATI-HATI punya wajah atau nama yang berbau Timur Tengah. Alih-alih 
dituduh sebagai orang setempat. itu seperti yang dialami Bella 
Saphira saat mengunjungi beberapa negara di Timur Tengah. "Ya, waktu 
saya di bandara di Yordania, oleh petugas, saya dikira orang Arab. 
Mungkin karena ada nama Saphira. Malah di Mesir saya dipanggil 
Cibila. Padahal berkali saya sebut jika nama saya Bella tapi mereka 
tetap menyebut saya dengan Cibila," kata dia.

Tak hanya itu, Bella juga mengaku dilamar orang-orang setempat. 
Bahkan tawaran ratusan unta sempat dilontarkan dari beberapa pria 
Arab ketika melihat Bella. 

"Wah seru banget dan itu bukan cuma satu dua orang Arab saja yang 
ngajak menikah. Dari mereka malah ada yang menawarkan saya ditukar 
dengan 300, 600 sampai 800 ekor unta. Saya sempat hitung-hitung juga 
berapa harga unta bila sebanyak itu ya?" kata Bella. (kl-46) 
 


Kirim email ke