Wah.. Dahsyat! 

Ini milestone besar untuk milis OB.
Sekaligus juga menempatkan milis OB di titik persimpangan.
Kalau Embah sebagai pemilik warung dapat menyeimbangkan dan memfasilitasi semua 
kepentingan.
Milis OB mungkin bisa mentransformasikan dirinya menjadi jauh lebih baik dan 
berkualitas, seperti cita2 Embah.
Tetapi jika ada kepentingan yang tersingkirkan atau bahkan padam,
saya rasa OB secara alamiah akan ditinggalkan oleh pihak yang kepentingannya 
tidak terfasilitasi.
Semua hanya pilihan semata.

Jangan lupa, IMHO, asset terbesar OB justru ada pada "the silent majority".

Embah yang saya hormati,
bila Embah serius dan benar2 tulus, saya rasa banyak yang akan mendukung cita2 
Embah.
Sebenarnya, banyak sekali pembenahan yang menurut saya PERLU dilakukan.
Bukan hal2 yang kompleks, tapi dimulai dari yang sederhana sekali. 
PENDEFINISIAN secara JELAS dan KONSISTEN, misalnya.

Banyak hal yang kelihatannya sederhana, 
sebenarnya punya implikasi yang luas dan dalam.

Sekali lagi BRAVO buat Embah dan OB.

-pandangan ringan seorang awam,
 yang kebetulan mampir di akhir minggu yang menyenangkan-

> ----- Original Message ----- 
> From: jsx_consultant 
> Sent: Friday, March 12, 2010 10:23 PM
>  
> Sudahlah pak Rei, engga perlu dilanjutkan, embah juga udah cape...
>
> Embah juga dulu bikin kesalahan yg lebih parah , embah pernah 
> bilang TA itu TAK ADA, tai kucing... tanya ama pak Irwan kalo
> engga percaya..
>
> Yang penting KEDEPAN, past is done and over. Can we make milis OB 
> as a CENTRE OF EXCELLENCE dengan support semua member disini ?.
>
> Bisakah kita menghasilkan pelaku pasar modal yg bercaliber ?
>
> Embah yakin kita bisa dengan dukungan semua member disini...
>
> Date: Sat, 13 Mar 2010 03:23:22 
>
> Sudahlah jangan dilanjutkan PEMBODOHAN PUBLIK INI !!!
> 
> TA is a MUST buat investor dan trader... TITIK....

Kirim email ke