[obrolan-bandar] Re: CPRO Waran ?

2007-07-13 Terurut Topik laven_28
Saya sedikit bingung.
mohon para suhu sudi memberikan penjelasan mengenai warant.
Apa pengaruh RIGHT ISSU atau STOCK Split terhadap Warant yang BELUM 
di EXERCISE?

terima kasih atas penjelasan

Laven




--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, jon l bedongli@ wrote:
 
 
  Di RTI di tulis excercise cpro w1,w2,w3,w4 sama semua yaitu sept 
2009.
  Berarti kan informasinya menyesatkan. Yang jadi patokan apa dong?
 
 
  Aria Bela Nusa ariabela@ wrote:
  Iya - infos warrant-nya lebih lengkap di RTI...
 
   Makanya untuk WARRANT bukan masa MATURITY yg PENTING, tapi 
LEBIH
   PENTING masa MULAI EXERCISE
  
 
 
 CPRO-W1 masa MULAI EXERCISE 09/24/2007
 
 CPRO-W2 masa MULAI EXERCISE 02/25/2007
 
 CPRO-W3 masa MULAI EXERCISE 07/21/2008
 
 CPRO-W4 masa MULAI EXERCISE 12/22/2008
 
 
 
 SEMUANYA EXPIRED 11/30/2009
 
 
 
 Masa DISCOUNT akan BERAKHIR begitu MASUK masa EXERCISE.
 
 Kalau nggak KITA semua bisa bermain ARBITRASE antara induk dg
 warrant.
 
 
 
 Semoga menjadi JELAS sehingga anda TIDAK TERSESAT LAGI…
 
 Cepatlah kembali ke JALAN yg BENAR…
 
 Hehehehe…….





[obrolan-bandar] Re: CPRO Waran ?

2007-07-11 Terurut Topik oentoeng_q
Sebenarnya untuk hal ini TIDAK JUGA pak...
Bisa kita lihat di RTI sudah tertulis dg jelas kalau CPRO-W masa 
MULAI EKSEKUSInya lebih DEKAT dibandingkan yg lainnya.
Makanya dia naik DULUAN.
Beberapa saat lalu di SBY saya pernah rek ke temen2 pegang CPRO-
W,1234 dg ASUMSI CPRO DIEM AJA sudah oentoeng.
Makanya untuk WARRANT bukan masa MATURITY yg PENTING, tapi LEBIH 
PENTING masa MULAI EXERCISE


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, jon l [EMAIL PROTECTED] wrote:

 memang bursa kita ini distribusi informasinya banyak yg tidak 
sampai ke investor. Saya juga baru tahu kalau cpro-w itu bisa di exc 
24 sept 2007 dari settlement sekuritas .
 
 Hadi [EMAIL PROTECTED] wrote:  Dear All,
 
 Mohon info dari rekan-rekan, kenapa CPRO Waran 1 s/d 4, saya cek 
di web KSEI, koq jatuh temponya 30 Sep 2009 semua ? 
 
 Thanks.
 
 -- 
 Best regards,
 Hadi mailto:[EMAIL PROTECTED]
 
 Don't make promise when your're in joy.
 Don't reply when you're sad.
 Don't take decision when you're angry.
 Think twice, Act Wise.
 
 
 
  
 

 -
 Moody friends. Drama queens. Your life? Nope! - their life, your 
story.
  Play Sims Stories at Yahoo! Games.





Re: [obrolan-bandar] Re: CPRO Waran ?

2007-07-11 Terurut Topik Aria Bela Nusa
Iya - infos warrant-nya lebih lengkap di RTI...

:) Kalo buat saya tidak 'ngarti maturity + exercise itu - yg penting saya
tradings warrant spt halnya saham biasa - hanya warrant lebih berfluktuasi
(volatile) :

o Kalo turun2 - turunnya lebih banyak dr saham induknya
o Kalo naek2 - naeknya lebih banyak dr saham induknya

Happy chuan,

Aria


 Sebenarnya untuk hal ini TIDAK JUGA pak...
 Bisa kita lihat di RTI sudah tertulis dg jelas kalau CPRO-W masa
 MULAI EKSEKUSInya lebih DEKAT dibandingkan yg lainnya.
 Makanya dia naik DULUAN.
 Beberapa saat lalu di SBY saya pernah rek ke temen2 pegang CPRO-
 W,1234 dg ASUMSI CPRO DIEM AJA sudah oentoeng.
 Makanya untuk WARRANT bukan masa MATURITY yg PENTING, tapi LEBIH
 PENTING masa MULAI EXERCISE


 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, jon l [EMAIL PROTECTED] wrote:

 memang bursa kita ini distribusi informasinya banyak yg tidak
 sampai ke investor. Saya juga baru tahu kalau cpro-w itu bisa di exc
 24 sept 2007 dari settlement sekuritas .

 Hadi [EMAIL PROTECTED] wrote:  Dear All,

 Mohon info dari rekan-rekan, kenapa CPRO Waran 1 s/d 4, saya cek
 di web KSEI, koq jatuh temponya 30 Sep 2009 semua ?

 Thanks.

 --
 Best regards,
 Hadi mailto:[EMAIL PROTECTED]

 Don't make promise when your're in joy.
 Don't reply when you're sad.
 Don't take decision when you're angry.
 Think twice, Act Wise.






 -
 Moody friends. Drama queens. Your life? Nope! - their life, your
 story.
  Play Sims Stories at Yahoo! Games.







Re: [obrolan-bandar] Re: CPRO Waran ?

2007-07-11 Terurut Topik jon l

Di RTI di tulis excercise cpro w1,w2,w3,w4 sama semua yaitu sept 2009.
  Berarti kan informasinya menyesatkan. Yang jadi patokan apa dong?
Aria Bela Nusa [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Iya - infos warrant-nya lebih lengkap di RTI...

:) Kalo buat saya tidak 'ngarti maturity + exercise itu - yg penting saya
tradings warrant spt halnya saham biasa - hanya warrant lebih berfluktuasi
(volatile) :

o Kalo turun2 - turunnya lebih banyak dr saham induknya
o Kalo naek2 - naeknya lebih banyak dr saham induknya

Happy chuan,

Aria

 Sebenarnya untuk hal ini TIDAK JUGA pak...
 Bisa kita lihat di RTI sudah tertulis dg jelas kalau CPRO-W masa
 MULAI EKSEKUSInya lebih DEKAT dibandingkan yg lainnya.
 Makanya dia naik DULUAN.
 Beberapa saat lalu di SBY saya pernah rek ke temen2 pegang CPRO-
 W,1234 dg ASUMSI CPRO DIEM AJA sudah oentoeng.
 Makanya untuk WARRANT bukan masa MATURITY yg PENTING, tapi LEBIH
 PENTING masa MULAI EXERCISE


 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, jon l [EMAIL PROTECTED] wrote:

 memang bursa kita ini distribusi informasinya banyak yg tidak
 sampai ke investor. Saya juga baru tahu kalau cpro-w itu bisa di exc
 24 sept 2007 dari settlement sekuritas .

 Hadi [EMAIL PROTECTED] wrote: Dear All,

 Mohon info dari rekan-rekan, kenapa CPRO Waran 1 s/d 4, saya cek
 di web KSEI, koq jatuh temponya 30 Sep 2009 semua ?

 Thanks.

 --
 Best regards,
 Hadi mailto:[EMAIL PROTECTED]

 Don't make promise when your're in joy.
 Don't reply when you're sad.
 Don't take decision when you're angry.
 Think twice, Act Wise.






 -
 Moody friends. Drama queens. Your life? Nope! - their life, your
 story.
 Play Sims Stories at Yahoo! Games.







 

   
-
Yahoo! oneSearch: Finally,  mobile search that gives answers, not web links. 

[obrolan-bandar] Re: CPRO Waran ?

2007-07-11 Terurut Topik oentoeng_q


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, jon l [EMAIL PROTECTED] wrote:


 Di RTI di tulis excercise cpro w1,w2,w3,w4 sama semua yaitu sept 2009.
 Berarti kan informasinya menyesatkan. Yang jadi patokan apa dong?


 Aria Bela Nusa [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Iya - infos warrant-nya lebih lengkap di RTI...

  Makanya untuk WARRANT bukan masa MATURITY yg PENTING, tapi LEBIH
  PENTING masa MULAI EXERCISE
 


CPRO-W1 masa MULAI EXERCISE 09/24/2007

CPRO-W2 masa MULAI EXERCISE 02/25/2007

CPRO-W3 masa MULAI EXERCISE 07/21/2008

CPRO-W4 masa MULAI EXERCISE 12/22/2008



SEMUANYA EXPIRED 11/30/2009



Masa DISCOUNT akan BERAKHIR begitu MASUK masa EXERCISE.

Kalau nggak KITA semua bisa bermain ARBITRASE antara induk dg
warrant.



Semoga menjadi JELAS sehingga anda TIDAK TERSESAT LAGI…

Cepatlah kembali ke JALAN yg BENAR…

Hehehehe…….