Dik Udrekh dan sanak Netter lainnya.

Percayalah...Sekolah-sekolah di Indonesia itu ngak
kalah koq dengan LN lainnya.

Saya tinggal di Mesir, kenapa anak-anak saya saya
sekolahkan di SIC ( Sekolah Indonesia Cairo ) ?

Apa yang dipelajari orang di Indo anak saya juga di
Mesir ini mempelajarinya.

Karena apa saya memasukkan merek akesana, biaya
tinggi, padahal ada sekolah negara setempat yang biaya
murah..?

Ini semua karena saya ingin anak-anak saya Cinta
Indonesia, cinta bangsanya sendiri, dan say ayakin
sekali pelajaran yang ada di Indonesia itu tidak kalah
dari LN lainnya.

Tapi kelak, kalau ia sudah kuliyah, kalau ada
kemampuan kami, saya ingin sekali agak berapa tahun
anak-anak saya sekolah di LN, paling tidak untuk S2
atau S3nya ( mana saja sesuai bidangnya tentunya ).

Tetapi sebelum kesana, anak-anak saya ini dari kecil
sekali, bahkan dari kandungan sudah say atanamkan
pelajaran agama, akidahnya agar kuat kelak.

Kenapa saya mau anak saya sekolah di LN,..? Supaya
wawasannya luas, saya tahu sekali semakin banyak orang
berjalan ke persada permukaan bumi ini, maka akan
semakin luas pengetahuannya.

 Kita ngak seperti katak di bawah tempurung. yang
tahunya hanya yang ada di kita saja, sementara yang
ada dinegara lain, kita tak berusaha untuk meraihnya.

Tapi kalau tak ada kesempatan, karena sesuatu dan lain
hal, saya ngak kecewa, saya berusaha memberikan
pengertian pada anak-anak saya kelak, agar menuntut
ilmu itu banyak baca, banyak belajar dari yang
ahlinya.


  Bukankah Allah berfirman, maka bertanyalah kamu pada
ahlinya, ( ahli dzikir , bukan orang yang banyak
berzikir disini maksudnya, tapi ahli dalam bidang ilmu
itu ) jika kamu tidak mengetahui ? ).

Ngak usah kecewa, saya katakan pada anak-anak saya
itu, karena Allah sudah menentukan nasib masing-masing
kita, tetapi jangan putus asa, belajarlah yang bayak
dari orang-orang yang memang sudah ahli dalam bidang
ilmu itu, meskipun kita tak kenegaranya.

Demikian Wassalam. Rahima.

 
--- udrekh <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> Wa alaikum salam Wr.Wb.
> 
> Menarik sekali yang disampaikan adik Ridha ini. Wah.
> .jadi malu sekali saya.
> Kok dik Ridha bisa mengutip macem-macem ya padahal
> umurnya beda belasan
> tahun dari saya...
> 
> Kalau melihat pengalaman sendiri dan kondisi khusus
> di kantor saya, pada
> umumnya apa yang dikatakan uni Rahima dan juga dik
> Ridha ini sesuai dengan
> pengamatan saya.



                
__________________________________ 
Do you Yahoo!? 
Check out the new Yahoo! Front Page. 
www.yahoo.com 
 


____________________________________________________

Berhenti/mengganti konfigurasi keanggotaan anda, silahkan ke: 
http://rantaunet.org/palanta-setting
------------------------------------------------------------
Tata Tertib Palanta RantauNet:
http://rantaunet.org/palanta-tatatertib
____________________________________________________

Kirim email ke