Assalammu'alaikum Wr Wb Adi dunsanak kasadonyo,

 

Luar biasa sekali ambo perhatikan akhir2 ini begitu banyaknya email2 dari
dunsanak2 kasadonyo yang mengomentari Pak Gamawan Fauzi yang tampil
membacakan pernyataan dukungan kepada Pasangan SBY-Boediono di Gedung SABUGA
-ITB Bandung Jum'at 15 Mei 2009.

 

Dari banyaknya komentar dari dunsanak kasadonyo,ambo dapek maliek ado nan
Pro dan ado yang Kontra.Itu lumrah dan wajar2 saja dalam kehidupan ini.

Tapi yang pasti peristiwa itu sudah terjadi dan tidak mungkin di ulak lai.

 

Tinggal semua berpulang kepada diri kita masing2, mau menyingkapi kejadian
ini dengan penuh bijaksana,dengan kepala dingin dan mengambil sisi2
Positifnya atau sebaliknya (Panas sendiri dan akhirnya jadi rugi sendiri
saja).

 

Tidak satupun sikap orang di dunia yang bisa kita kontrol,agar sesuai dengan
kemauan dan keinginan kita, apalagi sikap seorang Pejabat.Bahkan seringkali
sikap diri kita sendiri pun terkadang tidak bisa kita kontrol sendiri.

 

Kesimpulan:

 

Mari kita hemat energi fikiran kita dan waktu kita menulis di Palanta
ini,untuk hal2 yang positif dan berdaya guna yang masih dalam ruang lingkup
kontrol kita.

Mari kita pupuk sifat positif dan tidak usah berprasangka macam2 kepada
sikap dan tindakan seseorang. Agama Islam juga sangat malarang kita
berprasangka2 kepada seseorang,karena sebagian besar prasangka2 itu adalah
dosa,begitu kata Allah dalam Al Qur'an.

 

Alah panek kito manulis panjang2 di Palanta ko.....,sayang sekali rasanya
kalau akhirnya yang di dapat Cuma dosa pulo..

 

Sekian saja urung rembug ambo,talabiah takurang ambo mohon ma'af.

 

Wassalam,

Kurnia Chalik 

 


--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain harap mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi/dibanned:
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
- DILARANG: 1. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi;
2. Posting email besar dari 200KB; 3. One Liner
===========================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

    • ... Datuak Arifz
  • ... dina
    • ... hoesin hanif
    • ... bandarost
      • ... auliah azza
      • ... hoesin hanif
      • ... asfarinal, asfarinal, asfarinal, asfarinal nanang, nanang, nanang, nanang
      • ... yulmatri
        • ... Andrinof A Chaniago
      • ... Kurnia Chalik

Kirim email ke