Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-23 Terurut Topik Majalah.Linux
2009/10/20 Nana Suryana n...@suryana.or.id: 2009/10/19 Majalah.Linux majalah.li...@gmail.com: mantap gan.. gak sia sia juragan bertapa selama ini.. mantap banget senjatanya.. Kapan kira-kira Baliwae ready stock untuk terima order pengiriman IGN2009? Kalau sudah siap, kirim info yah, nanti

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-21 Terurut Topik Majalah.Linux
pak nana. untuk server selain di igos ada mirrornya ga ya? atau versi ftp servernya soalnya udah sebagina didownload yg versi dvd, dipause, trus mau dilanjutin lagi pake wget error trus. kalau download ulang dari 0 baru bisa ... errornya gini: $ wget -c

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-21 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/21 Majalah.Linux majalah.li...@gmail.com: pak nana. untuk server selain di igos ada mirrornya ga ya? atau versi ftp servernya soalnya udah sebagina didownload yg versi dvd, dipause, trus mau dilanjutin lagi pake wget error trus. kalau download ulang dari 0 baru bisa ... ok, akan saya

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Wirjawan
Nana Suryana wrote: Saat ini IGN2009 telah tersedia. Proses pengembangan telah banyak melakukan build. Build terakhir adalah build 125. Versi dengan nomor build 125 adalah versi final. IGN2009 adalah versi ke empat. Lanjutan dari IGN2006, IGN2007 dan IGN2008. Ada tiga jenis ISO image IGN2009

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/20 Wirjawan wirja...@telkom.net.id: Ada tiga jenis ISO image IGN2009 yang dapat di download, yaitu: 1. IGN2009 DVD Installer (ukuran file 4.1GB) 2. IGN2009 LiveCD GNOME (ukuran file 674MB) 3. IGN2009 LiveCD LXDE (ukuran file 382B) Silakan download di:

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Yuda Nugrahadi
Pada 19 Oktober 2009 18:15, Nana Suryana n...@suryana.or.id menulis: Silakan download di: -- http://repo.igos-nusantara.or.id/iso/2009/ -- belum bisa di rsync ya pak ?? -- FAQ

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Wirjawan
Nana Suryana wrote: 2009/10/20 Wirjawan wirja...@telkom.net.id: Ada tiga jenis ISO image IGN2009 yang dapat di download, yaitu: 1. IGN2009 DVD Installer (ukuran file 4.1GB) 2. IGN2009 LiveCD GNOME (ukuran file 674MB) 3. IGN2009 LiveCD LXDE (ukuran file 382B) Silakan download

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/21 Wirjawan wirja...@telkom.net.id: Terima kasih saya akan coba, rasanya kita pernah ketemu di ITB ya. ini Pak Wiryawan yg datang waktu pelatihan di ITB bersama John E? kalau ya, berarti kita memang pernah ngobrol :) --- NS -- FAQ milis di

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-20 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/20 Yuda Nugrahadi nugrah...@gmail.com: Silakan download di: -- http://repo.igos-nusantara.or.id/iso/2009/ -- belum bisa di rsync ya pak ?? rsync bisa ditinggalkan,

[tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-19 Terurut Topik Nana Suryana
Saat ini IGN2009 telah tersedia. Proses pengembangan telah banyak melakukan build. Build terakhir adalah build 125. Versi dengan nomor build 125 adalah versi final. IGN2009 adalah versi ke empat. Lanjutan dari IGN2006, IGN2007 dan IGN2008. Ada tiga jenis ISO image IGN2009 yang dapat di download,

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-19 Terurut Topik Majalah.Linux
mantap gan.. gak sia sia juragan bertapa selama ini.. mantap banget senjatanya.. btw buat yang maen mafia wars, bagi2 comando guerilla, ato minimal guerilla squad biasanya dunk :D 2009/10/19 Nana Suryana n...@suryana.or.id: Saat ini IGN2009 telah tersedia. Proses pengembangan telah banyak

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-19 Terurut Topik gian giovani
ini basisnya apa pak? oh ya untuk roadmap kedepannya bagaimana pak? apakah ada rencana beranjak ke-debian, atau ubuntu? -- ininih GiantiXBraiN kok otak nya gak besar besar wejick.wordpress.com wartalinux.net -- FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab Unsubscribe: kirim email

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-19 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/19 gian giovani wej...@gmail.com: ini basisnya apa pak? oh ya untuk roadmap kedepannya bagaimana pak? apakah ada rencana beranjak ke-debian, atau ubuntu? Basisnya Fedora. Versi selanjutnya adalah IGN2010. Akan memakai basis F12 atau F13, rencananya akan keluar sebelum quarter keempat

Re: [tanya-jawab] IGN2009 telah tersedia

2009-10-19 Terurut Topik Nana Suryana
2009/10/19 Majalah.Linux majalah.li...@gmail.com: mantap gan.. gak sia sia juragan bertapa selama ini.. mantap banget senjatanya.. Kapan kira-kira Baliwae ready stock untuk terima order pengiriman IGN2009? Kalau sudah siap, kirim info yah, nanti saya beritahu ke peminat. Thanks atas