Re: [tanya-jawab] Implementasi Zimbra Appliance pada Xen Hypervisor Guest

2010-02-23 Terurut Topik Masim "Vavai" Sugianto
2010/2/24 Vincent : > fanatik mail server zimbra nih...hehehehehe Kalau disebut fanatik mungkin kurang pas, karena saya juga kadang pakai Postfix, Qmail, MDaemon atau mencoba Scalix & Open-Xchange dan Exchange Server. Kebetulan saya implementasi Zimbra di kantor saya > 3 tahun dan juga banyak imp

Re: [tanya-jawab] Implementasi Zimbra Appliance pada Xen Hypervisor Guest

2010-02-23 Terurut Topik Vincent
fanatik mail server zimbra nih...hehehehehe 2010/2/23 Masim "Vavai" Sugianto : > Kemarin malam saya selesai melakukan rebuild Zimbra Appliance versi > 11.1.5 dan menyalinnya ke website agar bisa didownload secara leluasa. > Hari ini file tersebut dalam proses sinkronisasi ke website Mirror > Komun

[tanya-jawab] Implementasi Zimbra Appliance pada Xen Hypervisor Guest

2010-02-23 Terurut Topik Masim "Vavai" Sugianto
Kemarin malam saya selesai melakukan rebuild Zimbra Appliance versi 11.1.5 dan menyalinnya ke website agar bisa didownload secara leluasa. Hari ini file tersebut dalam proses sinkronisasi ke website Mirror Komunitas openSUSE Indonesia. Apa itu Zimbra Appliance ? Zimbra Appliance adalah suatu bund