Re: [tanya-jawab] Majalah Security Linux

2009-09-14 Terurut Topik Frebu Trilangga
Andry Susanto Hadi wrote: Teman-teman milis Tanya-Jawab, Saya sedang mencari majalah linux yang membahas Linux security. Apakah ada referensi majalah yang disarankan oleh teman-teman? Tolong informasikan kalau ada majalah Linux Security yang bagus, baik dalam maupun luar. Sebelumnya saya

Re: [tanya-jawab] Majalah Security Linux

2009-09-14 Terurut Topik ismail rusli
coba (in)secure http://www.net-security.org/insecure-archive.php On 9/14/09, Frebu Trilangga frebu.t.aqu...@gmail.com wrote: Andry Susanto Hadi wrote: Teman-teman milis Tanya-Jawab, Saya sedang mencari majalah linux yang membahas Linux security. Apakah ada referensi majalah yang disarankan

Re: [tanya-jawab] Majalah Security Linux

2009-09-14 Terurut Topik Andry Susanto Hadi
Pak Frebu, Terima kasih untuk informasinya. Untuk majalah Info Linux saya sudah berlangganan, akan tetapi isinya bersifat umum, tidak spesifik mengenai Linux Security. Thanks and Brgds, Andry Frebu Trilangga wrote: Andry Susanto Hadi wrote: Teman-teman milis Tanya-Jawab, Saya sedang

Re: [tanya-jawab] Majalah Security Linux

2009-09-14 Terurut Topik Andry Susanto Hadi
Pak Ismail, Terima kasih untuk informasinya. Salam, Andry ismail rusli wrote: coba (in)secure http://www.net-security.org/insecure-archive.php On 9/14/09, Frebu Trilangga frebu.t.aqu...@gmail.com wrote: Andry Susanto Hadi wrote: Teman-teman milis Tanya-Jawab, Saya sedang mencari

[tanya-jawab] Majalah Security Linux

2009-09-13 Terurut Topik Andry Susanto Hadi
Teman-teman milis Tanya-Jawab, Saya sedang mencari majalah linux yang membahas Linux security. Apakah ada referensi majalah yang disarankan oleh teman-teman? Tolong informasikan kalau ada majalah Linux Security yang bagus, baik dalam maupun luar. Sebelumnya saya ucapkan terima kasih, Salam,