Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-17 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Friday 16 September 2005 16:04, Ronny Haryanto wrote: Misalnya yg lama cuma satu hd dg satu partisi, katakanlah di /dev/hda1 deh itu root partition semuanya. Kemudian /home mau dipindah ke hd baru, katakanlah udah bikin partition /dev/hdb1 dan udah dibuatin filesystem juga. Lalu masuk

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-16 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Thursday 15 September 2005 15:02, Ronny Haryanto wrote: Cara move partisi gimana? Yg dimove isinya. Pastikan masuk ke single user mode dan tidak ada program yg menggunakan files di directory (dan isinya) yg mau dipindahin itu. Setelah itu tinggal pake 'mv', 'tar', 'rsync' atau 'cp',

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-16 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Fri, Sep 16, 2005 at 02:01:33PM +0700, Fajar Priyanto wrote: On Thursday 15 September 2005 15:02, Ronny Haryanto wrote: Cara move partisi gimana? Yg dimove isinya. Pastikan masuk ke single user mode dan tidak ada program yg menggunakan files di directory (dan isinya) yg mau

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-16 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Fri, Sep 16, 2005 at 02:07:10PM +0800, [EMAIL PROTECTED] wrote: Mohon penjelasan tentang move ke partisi lainnya misalnya partisi yang kosong /xdata (/dev/sda5) Bedakan partisi dg mount point. Partisinya adalah /dev/sda5, /xdata adalah mount point. terus seperti file-2 yang dulunya ke

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-16 Terurut Topik junaedi
On Thursday 15 September 2005 15:02, Ronny Haryanto wrote: Cara move partisi gimana? Yg dimove isinya. Pastikan masuk ke single user mode dan tidak ada program yg menggunakan files di directory (dan isinya) yg mau dipindahin itu. Setelah itu tinggal pake 'mv', 'tar', 'rsync' atau 'cp',

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-15 Terurut Topik m Ilhami
On 9/15/05, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello , waktu saya lihat pakai df, ternyata partisi / saya tinggal 2% lalu saya jalankan du hasil sbb /home dan /var dibuatkan partisi baru aja. Nanti setelah dimove, partisi / nya bakal free :-) -- Unsubscribe: kirim email kosong ke

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-15 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Thursday 15 September 2005 14:24, m Ilhami wrote: On 9/15/05, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello , waktu saya lihat pakai df, ternyata partisi / saya tinggal 2% lalu saya jalankan du hasil sbb /home dan /var dibuatkan partisi baru aja. Nanti setelah dimove, partisi /

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd habis

2005-09-15 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Thu, Sep 15, 2005 at 02:41:54PM +0700, Fajar Priyanto wrote: On Thursday 15 September 2005 14:24, m Ilhami wrote: On 9/15/05, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello , waktu saya lihat pakai df, ternyata partisi / saya tinggal 2% lalu saya jalankan du hasil sbb /home

RE: [tanya-jawab] kapasitas hd

2004-05-31 Terurut Topik Andriansah Junizir
Ketik # df -h man df Hi, bagaimana ya cara memeriksa kapasitas harddisk, dan mengetahui berapa jumlah yg free Thanks and Regards, Ed -- Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED] Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Re: [tanya-jawab] kapasitas hd

2004-05-31 Terurut Topik - Bernard -
coba pake perintah df -h -- Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED] Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php FAQ milis http://linux.or.id/faq.php