Undangan Silaturahmi Bersama Ananda

Assalamulaikum Wr Wb

"Aku ingin sekolah, bunda. Aku sekolah tinggi agar mamah tidak ngojek lagi " 
begitulah kata hendrik yang ibunya bekerja sebagai tukang ojek di pasar 
Ciledug. Hendrik adalah salah satu anak asuh program Ananda, ketika Hendrik 
masih kecil ayahnya sudah meninggal dunia.

Hendrik memiliki impian sekolah sebagaimana anak-anak lainnya. Itulah sebabnya 
Program Ananda ingin membantu  hendrik dan teman-temannya untuk bisa sekolah 
dan belajar dengan baik. kami mengundang teman2 untuk Silahturahmi dengan 
seluruh keluarga besar Ananda pada:
 
Hari/tangga; : Sabtu, 24 Januari 2009
Jam          :  14.00 WIB
Tempat       : Rumah Singgah Ananda
Jl. Suroso Raya no. 6 E, Komplek Peruri, Sudimara Timur, 
Ciledug, Tangerang, Banten
 
Kalau istilah kerennya nih " Tiada kesan tanpa kehadiran kalian" cieeeee....
 

Untuk konfirmasi kehadiran, silahkan hubungi:

Pungky  : 0818 685 165 (putri_salj...@yahoo.com)
Asih      : 0817 1129 77 ( redlight_specia...@yahoo.com)
Tien      : 0813 1466 1876 (siku_802...@yahoo.com)

Nabi Bersabda, “Barang siapa yang menanggung makan dan minum (memelihara) anak 
yatim, sampai Allah SWT mencukupkan dia, maka Allah mengharuskan ia masuk 
surga, kecuali ia melakukan dosa yang tidak terampunkan” (H.R. Turmudzi).
 

Wassalam,
agussyafii

+++
Tulisan ini dibuat dalam rangka kampanye "Untukmu Ananda." sebuah kampanye 
pengasuhan anak-anak yatim program Ananda. selanjutnya silahkan kirimkan 
dukungan dan kepedulian anda kepada "Untukmu Ananda" di 087 8777 12 431 atau di 
http://agussyafii.blogspot.com









      

[Non-text portions of this message have been removed]


------------------------------------

=======================
Milis Wanita Muslimah
Membangun citra wanita muslimah dalam diri, keluarga, maupun masyarakat.
Situs Web: http://www.wanita-muslimah.com
ARSIP DISKUSI : http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/messages
Kirim Posting mailto:wanita-muslimah@yahoogroups.com
Berhenti mailto:wanita-muslimah-unsubscr...@yahoogroups.com
Milis Keluarga Sejahtera mailto:keluarga-sejaht...@yahoogroups.com
Milis Anak Muda Islam mailto:majelism...@yahoogroups.com

This mailing list has a special spell casted to reject any attachment 
....Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:wanita-muslimah-dig...@yahoogroups.com 
    mailto:wanita-muslimah-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    wanita-muslimah-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke