selamat malam....
salam sejahtera......
pertamanya saya ingin bercerita terlebih dahulu...
Di tempat saya, saya menggunakan SME server 2.7 sebagai router, gateway 
dan juga proxy server (dalam 1 mesin).
Usia pemakaian mesin sudah selama 5 bulanan dengan spek P IV 1,6Gh RAM 
768 SDram yang onlinenya  sekitar 17-20 jam sehari. Kemudian speedy yang 
saya gunakan paket officce yang digunakan untuk 8 unit komputer (host). 
Seminggu ini, jaringan yang saya gunakan (speedy Office) tersebut sering 
sekali  down dan lelet banget...disaat saya mencoba ping ke  DNS telkom 
sering muncul  'destination net unreacheable'.
'pengumuman' itu muncul selama 3 menit kemudian nyambung lagi, muncul 
lagi kadang-kadang hingga 20 menit-an.
akibatnya saya sering me-reboot atau meng-offkan mesin SME tersebut. 
terkadang hingga 3 atau 4 kali, baru kemudian jaringannya on lagi 
(kadang-kadang ga on sama sekali speedy-nya)
Yang menjadi buah pikir saya, pada saat abis reboot atau shutdown mesin 
SME, sering sekali jaringannya langsung maknyus....(walo terkadang masih 
harus nunggu juga....) Jadi ada 2 pertanyaannya....
1. Apakah yang bermasalah adalah speedy-nya atau...
2. Mesin saya yang udah KO.....????
nah...bagi rekan-rekan yang ada pengalaman mohon di share dong....agar 
saya bisa memutuskan.............
(memutuskan utk bikin mesin baru atau memutuskan 'kabel' jaringan speedy 
....   : ]  )

thanks utk tanggapannya...semoga berguna juga bagi rekan2 yang lain.........

tawonsixta


__________ Information from ESET NOD32 Antivirus, version of virus signature 
database 4130 (20090604) __________

The message was checked by ESET NOD32 Antivirus.

http://www.eset.com


Kirim email ke