Begitu Logos datang maka Mistery punah !!!
                                                    
Artinya, begitu ilmu pengetahuan menguak rahasianya mysteri, maka agama berobah 
menjadi tradisi karena mistery-nya punah bukan lagi mistery tapi jadi tradisi, 
yaitu tradisi entertainment.

Umat yang diracuni agamanya, membuat judul perdebatan sbb:
"ilmu pengetahuan adalah sumber awal sebuah agama"

Ini judulnya aja udah salah, gimana mau diadu argumentnya ????
Baca dong sejarah lahirnya filsafat, mula2 sumbernya adalah mysteri.

Artinya sumber mulanya "agama", barulah kemudian berubah arah menjadi ilmu 
pengetahuan.

Mysteri adalah awal dari Ilmu pengetahuan bukan sebaliknya.

Mula2 ada Mysteri, kemudian datang Logos, maka Mysteri musnah.

Dimanapun Mysteri akhirnya kalah dengan kehadiran Logos.

Agama mewakili Mysteri.
Ilmu pengetahuan mewakili Logos.

Negara maju meletakkan agama hanyalah sebagai tradisi, yaitu tradisi 
entertainment sama seperti halnya "Olympic Games" sebagai sport entertainment, 
juga sama seperti halnya Yoga, Kungfu, dll.

Dulu cuma agama yang bisa digunakan untuk entertainment, tetapi sekarang ada 
filem, ada teater, dll.  Semua entertainment bisa dijadikan agama masing2.

Dulu agama tidak banyak tapi sekarang bisa ribuan filem diproduksi setiap 
bulannya.  Setiap orang bisa beli camera untuk membuat filemnya sendiri2.

Kita menggunakan Logos untuk menghancurkan mistery.
Islam sebaliknya, menggunakan mistery untuk menghancurkan Logos.

Itulah sebabnya dunia Islam selalu tidak bisa maju karena memerangi Logos untuk 
menegakkan mysteri.

Ny. Muslim binti Muskitawati.



Kirim email ke