On Sel, 2004-02-24 at 13:19, lordsanjay wrote:
> Katanya server paling aman bukan Linux :
> 
> http://www.detikinet.com/index.php?url=http://www.detikinet.com/net/2004
> /02/24/20040224-130341.shtml
> 
> No 1. itu BSD dan Mac OS X (berbasis BSD juga)
> No 2. Windows
> No 3. Linux
> 
> hehehe,  bisa kalah ama windows juga ya? =)

"Hasilnya, 80 persen serangan (dari total serangan yang berhasil)
terjadi pada Linux, 12 persen pada Windows dan 3 persen pada server
bersistem BSD dan Mac OS X. Total serangan yang berhasil adalah 17.074,
dengan perincian 13.654 serangan pada Linux, 2.005 pada Windows dan 555
pada BSD dan Mac OS X (keduanya berbagi angka sama)."

proporsinya dimana?
exploit ssh? emang windows ada ssh?
serangan virus/worm? sejak kapan linux down kena virus?
serangan port 80? siapa yang memparsing mana yg serangan dan mana yang
akses biasa?

dan detik tak pernah menulis referensi beritanya didapat dari url mana


--
"never give an inch!" // Quake II Gladiator


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Kirim email ke