Mail server saya kebanjiran email palsu. Email itu
datang ke user yang tidak ada di mail server saya, dan
ketika server saya berusaha mem-bounce, ternyata
sendernya juga tidak ada, dan terjadilah double
bounce.
Dan setiap hari terjadi hampir seribuan kasus itu.

Viruskah barukah itu?

Saya pernah mengamati header dari salah satu fake mail
tersebut, dan ternyata dari sebuah IP yang jelas2
tidak menjalankan SMTP, tetapi memakai WinXP.

Mungkinkah virus memiliki SMTP server sendiri??

Kira2 bagaimana mengatasinya?

Saya menggunakan qmail+vpopmail+qmailscanner+clamav
seperti tutorial di efnet.

Matur Nuwun

=====
<== EXPLOIT MLEMPEM & EXPLOIT MEJEN ==>
    But don't worry, it's a step to whole one


        
                
__________________________________
Do you Yahoo!?
Yahoo! Photos: High-quality 4x6 digital prints for 25¢
http://photos.yahoo.com/ph/print_splash

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Kirim email ke