--- [EMAIL PROTECTED] wrote:
> Dear all,
> 
> Bagaimana cara mengaktifkan snmp service pada Linux
> Redhat 9.
> Comunity : public read only
> 
> Thanks

Halo

$ /etc/rc.d/init.d/snmpd start

Sebelumnya, copy dulu snmpd.conf, misalnya:

$ mv /etc/snmp/snmpd.conf /etc/snmp/snmpd.conf.old

trus bikin snmpd.conf yg baru.

Isi snmpd.conf punya saya hanya hanya ini :

rocommunity public

Lalu jalankan snmpd seperti di atas. 

Trus, saya tambahkan /etc/rc.d/init.d/snmpd start  ke
file /etc/rc.d/rc.local, supaya snmp aktif begitu
server dijalankan.

Kalau mau dijalankan sebagai servise, mudah-mudahan yg
lain yg lebih tau akan memberi tau.

Kalau mau, bisa juga lihat di sini:

http://efnet.linux.or.id/docs/instalasi-mrtg.html

Semoga membantu.

Salam

Ery

__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis

Kirim email ke