On Tue, 2005-05-31 at 08:24, abdul hamid A.N wrote:

> Assalamu'alaikum.wr.wb

Wa'alaikumsalam Wr Wb.

> di tempat saya menggunakan postfix+squirrel. awalnya menggunakan mailbox 
> kemudian dikonversi ke maildir. konversi berjalan mulus. masalahnya ada pada 
> squirrel, folder-folder user yg ada di mailbox tidak muncul di squirrel. saya 
> sudah mengubah settingan default folder squirrel ke none, dan sudah mengikuti 
> petunjuk yg ada di : 
> http://www.squirrelmail.org/wiki/en_US/SquirrelMailAndCourierIMap tapi 
> hasilnya nihil.
> 
> keterangan:
> untuk konversi dari mailbox ke maildir saya menggunakan mb2md ( 
> http://batleth.sapienti-sat.org/projects/mb2md/ )
> 
> bagaimana caranya folder masing-masing user tadi bisa tampil kembali?
> atas bantuan dan perhatiannya saya ucapkan terima kasih

Karena SM sangat tergantung pada server IMAP, apakah sudah cek server
IMAP yang digunakan support maildir? Jika sudah, untuk menampilkan
folder-folder tersebut maka folder-folder tersebut harus disubscribe ke
IMAP terlebih dahulu ke server IMAP.

-- 
Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis

Kirim email ke